Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Kalijaga Selatan Gelar Patroli Kongkow-Kongkow, Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas ‎

Babinsa Kalijaga Selatan Gelar Patroli Kongkow-Kongkow, Perkuat Silaturahmi dan Kamtibmas ‎

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
  • comment 0 komentar

‎Lombok Timur,Babinsa Desa Kalijaga Selatan, Serka Maswandy melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow-kongkow di seputaran Desa Kalijaga Selatan, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Rabu (07/01/2026).

‎Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat sekaligus memantau situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan.

‎Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menghimbau kepada masyarakat agar senantiasa menjaga silaturahmi antarwarga serta meningkatkan rasa persaudaraan, persatuan, dan semangat gotong royong. Dengan kebersamaan tersebut, setiap permasalahan yang muncul di tengah masyarakat diharapkan dapat diselesaikan secara kekeluargaan sehingga situasi kamtibmas tetap aman dan kondusif.

‎Serka Maswandy juga mengajak masyarakat untuk berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan, salah satunya dengan melaksanakan ronda malam secara rutin. Hal ini penting guna mencegah terjadinya tindak kriminal seperti pencurian serta membatasi aktivitas orang luar yang berkeliaran pada malam hari, sehingga masyarakat dapat merasa lebih aman dan nyaman.

‎Selain itu, Babinsa mengingatkan para orang tua agar selalu mengawasi dan menjaga anak-anaknya dari pergaulan yang tidak sehat. Peran keluarga sangat penting dalam membentengi generasi muda agar tidak terjerumus ke dalam hal-hal negatif yang dapat merugikan diri sendiri maupun keluarga.
‎Melalui kegiatan Patroli Kongkow-kongkow ini, Babinsa berharap terjalin komunikasi yang baik antara aparat kewilayahan dan masyarakat, serta terciptanya lingkungan yang aman, tertib, dan harmonis di Desa Kalijaga Selatan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil Seteluk Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di SDN 1 Air Suning

    Koramil Seteluk Dampingi Pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis di SDN 1 Air Suning

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali dilaksanakan di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Desa Air Suning, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin turut hadir mendampingi kegiatan penyaluran makanan bergizi kepada para siswa SDN 1 Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Sabtu (06/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini dilaksanakan sebagai bagian […]

  • Serma Nomri Kolimon, Pantau Pasar Murah di Tanjung Benoa, Upaya Pemerintah Jaga Keseimbangan Harga Sembako dan Gas

    Serma Nomri Kolimon, Pantau Pasar Murah di Tanjung Benoa, Upaya Pemerintah Jaga Keseimbangan Harga Sembako dan Gas

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka di gelarnya Pasar Murah, guna menjaga kestabilan harga di pasar. Babinsa Kelurahan Tanjung Benoa, Serma Nomri Kolimon, atensi berlangsungnya pasar murah dalam rangka operasi pasar di Kelurahan Tanjung Benoa, Kecamatan Kuta Selatan, Kabupaten Badung. Kegiatan ini bertujuan untuk menjaga keseimbangan harga sembako dan Gas 3 Kg di wilayah Kelurahan Tanjung […]

  • Komsos Babinsa Desa Joanyar Wujudkan Kebersamaan dengan Warga di Banjar Dinas Kajanan

    Komsos Babinsa Desa Joanyar Wujudkan Kebersamaan dengan Warga di Banjar Dinas Kajanan

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Seririt – Sabtu (23/08/2025), Babinsa Desa Joanyar, Koptu Putu Sudarsana, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga masyarakat di Banjar Dinas Kajanan, Desa Joanyar, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 12.15 Wita ini menjadi sarana mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. Melalui kegiatan Komsos, Babinsa menekankan pentingnya menjaga silaturahmi serta komunikasi yang […]

  • Serda Yanuarius Bangun Kedekatan dengan Warga Lewat Komunikasi Sosial

    Serda Yanuarius Bangun Kedekatan dengan Warga Lewat Komunikasi Sosial

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa 02/09/2025., Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Serda Yanuarius Lau, kembali hadir di tengah masyarakat Desa Ponu, RT/RW 04/11, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten TTU, melalui kegiatan komunikasi sosial (komsos). Kehadiran Babinsa disambut hangat warga setempat, yang telah menganggapnya sebagai bagian dari keluarga besar desa.   Dalam setiap kegiatan komsos, Serda Yanuarius Lau tidak hanya hadir sebagai […]

  • Babinsa Sertu Andre T Latih PBB Siswa Baru SMPN 1 Pantai Baru dalam Program MPLS

    Babinsa Sertu Andre T Latih PBB Siswa Baru SMPN 1 Pantai Baru dalam Program MPLS

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Selasa, 15 Juli 2025 pukul 07.30 Wita, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Sertu Andre T, memberikan pelatihan Peraturan Baris Berbaris (PBB) kepada siswa-siswi baru dalam rangka kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di UPTD SMP Negeri 1 Pantai Baru, Kelurahan Olafulihaa, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao. Pelatihan PBB ini bertujuan untuk […]

  • Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa 1602/04 Maurole Patroli dan Himbau Warga

    Cegah Gangguan Kamtibmas, Babinsa 1602/04 Maurole Patroli dan Himbau Warga

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka memperkuat hubungan kemasyarakatan dan menciptakan kondisi wilayah yang aman dan kondusif, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Denis Fernandes, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Dusun 1 Paupanda, Desa Loboniki, Kecamatan Kota Baru, Kabupaten Ende. Kegiatan yang berlangsung pada hari Kamis, 11 September 2025 mulai pukul 09.27 WITA tersebut […]

expand_less