Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Koramil Banjarangkan Gotong Royong Perbaiki Rumdis Di Makoramil

Koramil Banjarangkan Gotong Royong Perbaiki Rumdis Di Makoramil

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berbagai upaya dan langkah terus digencarkan Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman Suryatha dalam rangka mengoptimalkan pembinaan satuan, khususnya dibidang pembinaan pangkalan.

Pagi, Minggu ( 04/01/26 ), upaya itupun diwujudkan Kapten Nyoman dengan melaksanakan kegiatan pemeliharaan dan perawatan di Makoramil 1610-02/Banjarangkan.

Dalam optimalisasi pelaksanaan Tupoksi, dirinya tidak hanya selalu membina kemampuan dan profesionalisme personel saja, namun juga terus konsisten dan optimal dalam melaksanakan pemeliharaan dan perawatan pangkalan,”ucap Danramil kapten Cba Nyoman Suryatha.

Menurutnya, pemeliharaa, perawatan dan penataan pangkalan merupakan salah satu upaya pembinaan satuan, khususnya dibidang pembinaan pangkalan untuk menciptakan pangkalan yang bersih, rapi dan sehat.

Oleh karena itu secara bertahap dan berlanjut, pihaknya akan terus melaksanakan penataan pangkalan Makoramil Banjarangkan ini. Seperti halnya saat ini dengan swadaya satuan dan gotong royong kita laksanakan pembongkaran sekaligus perbaikan atap Rumdis yang mengalami kerusakan, “jelasnya.

Kegiatan pagi ini juga menjadi bentuk nyata pertanggungjawaban kami dalam menjaga dan merawat aset negara serta sekaligus menjadi wahana dalam meningkatkan kebersamaan antar personel serta meningkatkan rasa peduli dan memiliki dari seluruh personel Koramil,”imbuhnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Kecamatan Terbangun dalam Rapat Koordinasi Maurole

    Sinergi TNI dan Pemerintah Kecamatan Terbangun dalam Rapat Koordinasi Maurole

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Sertu Donatus Kiri, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, menghadiri undangan rapat koordinasi tingkat Kecamatan Maurole yang digelar di Aula Kantor Camat Maurole pada Jumat pagi pukul 09.30 Wita hingga selesai. Rapat yang dihadiri oleh Camat Maurole Petrus Redo S.TP beserta staf, Danramil yang diwakili Babinsa, pimpinan OPD kecamatan, para kepala desa, ketua BPD, kepala sekolah, […]

  • Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Gelar Patroli Ronda Malam Bersama Warga Desa Riwo

    Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Gelar Patroli Ronda Malam Bersama Warga Desa Riwo

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Desa Riwo, Koramil 1614-01/Dompu, Sertu Firmansyah, melaksanakan kegiatan patroli ronda malam bersama warga binaan pada Jumat malam, 19 Desember 2025. Kegiatan ini berlangsung di Dusun Tirta Mengi, Desa Riwo, sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah. Patroli ronda malam tersebut dikemas dalam suasana kongkow-kongkow bersama warga, sehingga tercipta komunikasi yang akrab […]

  • Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tinjau Padi Terserang Hama di Kaliuda

    Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Tinjau Padi Terserang Hama di Kaliuda

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Daniel Umbu Ndawa melaksanakan kegiatan pengecekan tanaman padi yang terserang hama tikus milik Bapak Yanus, salah satu warga Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur,pada Senin (22/09/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk mengetahui tingkat serangan hama dan memberikan pendampingan kepada petani dalam mencari solusi penanggulangan. Kehadiran […]

  • TNI-AD Gelar Pamwil dan Karya Bakti di Wilayah Binaan Desa Wolokaro, Ende

    TNI-AD Gelar Pamwil dan Karya Bakti di Wilayah Binaan Desa Wolokaro, Ende

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 91
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama masyarakat Desa Wolokaro melaksanakan kegiatan karya bakti dengan membangun tembok penyokong tanah (TPT) di Dusun Mbengge, Desa Wolokaro, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada hari Selasa, 26 Agustus 2025, mulai pukul 10.00 WITA hingga selesai. Pembangunan tembok penyokong tanah ini bertujuan untuk mencegah terjadinya longsor dan menjaga […]

  • Babinsa Jamin Akuntabilitas BLT-DD: TNI Angkatan Darat Kawal Verifikasi Dana Kesejahteraan Desa

    Babinsa Jamin Akuntabilitas BLT-DD: TNI Angkatan Darat Kawal Verifikasi Dana Kesejahteraan Desa

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 45
    • 0Komentar

    Musdes Verifikasi BLT-DD merupakan forum penting bagi Babinsa untuk memonitor langsung dinamika sosial di desa. Ketua BPD, I Ketut Siasa, menekankan bahwa dana BLT bersumber dari Desa, menuntut pertanggungjawaban penuh. Kehadiran Babinsa sebagai perwakilan institusi TNI menjamin Musdes berjalan lancar, memastikan setiap aspirasi dan data yang disampaikan oleh Kepala Kewilayahan dan LPM Desa diproses secara […]

  • Danramil Banjarangkan Hadiri Pembukaan Pesona Negari 2025 Oleh Bupati Klungkung

    Danramil Banjarangkan Hadiri Pembukaan Pesona Negari 2025 Oleh Bupati Klungkung

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Klungkung,- Bupati Klungkung I Made Satria secara resmi membuka Pesona Negari 2025, dengan mengusung tema “Kuliner, Budaya, dan Wisata Desa Negari”, Sabtu (22/11/25 ). Acara pembukaan dilaksanakan di Pantai Tegal Besar, Desa Negari, Kecamatan Banjarangkan Kabupaten Klungkung dengan uang dihadiri pula oleh Wabup Klungkung dan sejumlah undangan, termasuk di dalamnya Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Cba Nyoman […]

expand_less