Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil Alak Dukung Pengamanan Nataru di Titik Vital

Koramil Alak Dukung Pengamanan Nataru di Titik Vital

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG,- Dalam rangka mendukung pengamanan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru), anggota Koramil 1604-07/Alak yang tergabung dalam Satgas PAM Nataru melaksanakan pemantauan di sejumlah objek vital di wilayah Kota Kupang. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi tetap aman, tertib, dan kondusif selama arus mudik dan balik masyarakat. Jumat (02/01/2026).

Babinsa Penfui Koramil 1604-07/Alak, Serka Yaner Neonmetha, melaksanakan pemantauan dan pengamanan di Posko Bandara Internasional El Tari Kupang. Kehadiran Babinsa di bandara difokuskan pada pengawasan arus penumpang, koordinasi dengan instansi terkait, serta antisipasi potensi gangguan keamanan selama periode Nataru.

Sementara itu, Babinsa Tenau Serka Hasan Basri bersama Serda Lambert Talan melaksanakan pemantauan di Posko Pelabuhan Tenau Kupang. Kegiatan ini dilakukan untuk mengawasi aktivitas penumpang dan barang, sekaligus mendukung kelancaran operasional pelabuhan yang mengalami peningkatan aktivitas menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru.

Melalui keterlibatan aktif Babinsa di Bandara El Tari dan Pelabuhan Tenau, Koramil 1604-07/Alak menunjukkan komitmennya dalam mendukung pengamanan Nataru. Diharapkan dengan sinergi TNI, Polri, dan instansi terkait, perayaan Natal dan Tahun Baru 2026 dapat berjalan aman, lancar, dan nyaman bagi seluruh masyarakat.(Pendim1604)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Gelar Komsos di Desa Watoone

    Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Gelar Komsos di Desa Watoone

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Adonara, Flotim – Dalam rangka meningkatkan kebersamaan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1624-02/Adonara Kopda Agus Priyanto melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) di Desa Watoone, Kecamatan Witihama, Kab. Flotim. Selasa (19/8/2025). Kegiatan Komsos ini bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara TNI dengan masyarakat serta mengetahui secara langsung kondisi sosial di desa binaan. Dengan hadirnya […]

  • Dandim 1617/Jembrana Kawal Ketat Percepatan Pembangunan KDKMP Demi Ekonomi Desa

    Dandim 1617/Jembrana Kawal Ketat Percepatan Pembangunan KDKMP Demi Ekonomi Desa

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

      JEMBRANA – Komandan Kodim (Dandim) 1617/Jembrana, Letkol Inf Sy. Gafur Thalib, menghadiri kegiatan Video Conference (Vicon) evaluasi percepatan pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) yang dipimpin langsung oleh Aster Panglima TNI. Kegiatan ini berlangsung di Lingkungan Mertesari, Kelurahan Loloan Timur, Kecamatan Jembrana. Kegiatan tersebut bertujuan untuk mengevaluasi sejauh mana progres pembangunan fisik di lapangan […]

  • Babinsa Koramil 03/BTT Ingatkan Petani Nira Desa Tasilo Utamakan Keselamatan

    Babinsa Koramil 03/BTT Ingatkan Petani Nira Desa Tasilo Utamakan Keselamatan

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memberikan pembinaan wilayah, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Imanuel Ani, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga di Desa Tasilo, Kecamatan Loaholu, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (30/9/2025). Kegiatan berlangsung pada pukul 11.00 Wita, bertempat di rumah salah seorang warga, Bapak David Adu, di Dusun Ndeo. Pada […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga Binaan Tingkatkan Keamanan Desa Melalui Poskamling Aktif
    NTB

    Sinergi Babinsa dan Warga Binaan Tingkatkan Keamanan Desa Melalui Poskamling Aktif

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bolo-Bima, 4 Januari 2026 – Babinsa Koramil 1608-02/Bolo bersama warga di beberapa desa wilayah Kecamatan Bolo terus melaksanakan ronda malam sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Serka Arifudin di Desa Campa memimpin patroli sambil mengaktifkan poskamling dan mengimbau warga agar menjaga pola hidup sehat demi menjaga kebugaran. Di Desa Rato, Serda Zikrullah Muslim mengingatkan […]

  • Kodim 1602/Ende Gelar Karya Bakti Bersihkan Pantai Kotaratu Peringati Hari Juang TNI AD ke-80

    Kodim 1602/Ende Gelar Karya Bakti Bersihkan Pantai Kotaratu Peringati Hari Juang TNI AD ke-80

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80, Kodim 1602/Ende melaksanakan Karya Bakti Pembersihan Pantai yang berlokasi di sepanjang Pantai Kotaratu, Jln. Imam Bonjol, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Jumat (12/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 07.30 WITA tersebut mengangkat tema: “TNI AD Manunggal Dengan Rakyat Untuk Indonesia Bersatu, Berdaulat, Sejahtera, dan […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga Sekotong Bangun Akses Ekonomi Desa

    Sinergi Babinsa dan Warga Sekotong Bangun Akses Ekonomi Desa

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Di tengah teriknya matahari Sekotong, suara palu dan cangkul berpadu dengan semangat gotong royong warga Dusun Brambang, Desa Batu Putih, Kecamatan Sekotong, Lombok Barat. Di antara tanah berdebu dan aliran sungai kecil, berdiri sebuah harapan baru — pembangunan jembatan penghubung yang sedang dikerjakan dengan pendampingan Bintara Pembima Desa (Babinsa) Batu Putih, […]

expand_less