Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dukung Transparansi Anggaran, Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Ikuti Musdes Khusus

Dukung Transparansi Anggaran, Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Ikuti Musdes Khusus

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT – SIKKA. Babinsa Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Pelda La Ngkawea, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus Penetapan Perubahan Kedua APBDes Desa Umagera Tahun Anggaran 2025, yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Umagera, Kecamatan Kewapante, Kabupaten Sikka, Rabu (31/12/2025).

Musyawarah desa khusus tersebut diikuti sekitar 50 orang dan dihadiri oleh Penjabat Kepala Desa Umagera beserta staf, Ketua BPD Desa Umagera bersama anggota, Pendamping Desa Umagera, para kepala dusun dan RT/RW, tokoh pendidik, tokoh masyarakat, tokoh agama, tokoh adat, tokoh pemuda, Direktur BUMDes beserta anggota, Ketua Kopdes Merah Putih Desa Umagera, Bidan Desa, kader Posyandu, serta KPM Desa Umagera.

Kegiatan musyawarah ini membahas dan menetapkan Perubahan Kedua APBDes Desa Umagera TA 2025 sebagai upaya penyesuaian program dan anggaran desa agar lebih tepat sasaran serta sesuai dengan kebutuhan dan kondisi terkini masyarakat desa.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan wujud peran aktif TNI AD dalam mendukung tata kelola pemerintahan desa yang transparan, akuntabel, dan partisipatif, sekaligus memperkuat sinergi antara TNI, pemerintah desa, dan masyarakat.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Koptu Agus Darmawan Aktif Pantau Wilayah Binaan

    Wujud Kepedulian, Babinsa Koptu Agus Darmawan Aktif Pantau Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Goa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Darmawan, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama warga pada Senin, (27/10/2025) pukul 09.20 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian dan tanggung jawab Babinsa dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah […]

  • Babinsa Desa Meraran Dampingi Registrasi dan Vaksinasi Ternak

    Babinsa Desa Meraran Dampingi Registrasi dan Vaksinasi Ternak

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Pada hari Selasa, 09 September 2025 pukul 08.30 Wita, Babinsa Desa Meraran Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Syafrudin, melaksanakan pendampingan kegiatan Registrasi dan Vaksinasi Ternak oleh tim Pusat Kesehatan Hewan Kecamatan Seteluk yang bertempat di Desa Meraran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini dihadiri oleh tim verifikasi dan vaksinasi ternak Kecamatan Seteluk, staf Desa Meraran, Babinsa […]

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Petani Rawat Lahan Pertanian

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi Petani Rawat Lahan Pertanian

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT— Alor —, Dalam rangka mendukung ketahanan pangan masyarakat, Babinsa Desa Tanglapui Timur, Serka Tobias Madde, melaksanakan kegiatan bakti membantu warga di wilayah binaannya. Pada Jumat, 19 September 2025 pukul 09.00 Wita, Babinsa turun langsung ke lahan bedengan milik Ibu Maria di Desa Air Mancur, Kecamatan Alor Timur Laut, untuk membantu menyiram tanaman sayur dan […]

  • Momentum Hari Jadi Sumba Tengah, Dandim 1613/ Sumba Barat Tegaskan Komitmen Sinergi

    Momentum Hari Jadi Sumba Tengah, Dandim 1613/ Sumba Barat Tegaskan Komitmen Sinergi

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri Rapat Paripurna Istimewa DPRD dalam rangka memperingati Hari Jadi ke-XIX Kabupaten Sumba Tengah Tahun 2025. Kegiatan tersebut berlangsung khidmat di Kantor DPRD Makatul, Kabupaten Sumba Tengah, Senin (08/12/2025). Kehadiran Dandim 1613/Sumba Barat merupakan bentuk dukungan TNI AD terhadap pemerintah daerah dalam […]

  • Dandim 1619/Tabanan Berikan Pembinaan pada Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan

    Dandim 1619/Tabanan Berikan Pembinaan pada Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Tabanan – Dalam rangka menanamkan nilai-nilai kebangsaan dan meningkatkan semangat pengabdian kepada bangsa dan negara, Paskibraka Kabupaten Tabanan menggelar acara Renungan Jiwa, bertempat di Jl. Katamso no 2, Desa Delod Peken. Kec. Tabanan, Kamis (14/8/2025). Acara Renungan Jiwa Paskibraka Kabupaten Tabanan dilaksanakan dengan tujuan untuk meningkatkan kesadaran dan semangat anggota Paskibraka dalam mengemban tugas mulia […]

  • Pasca Panen, Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Bantu Petani Rontokan Hasil Panen Padi

    Pasca Panen, Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Bantu Petani Rontokan Hasil Panen Padi

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Guna mempercepat masa panen pada musim tanam kedua, Anggota Satgaster Kodim 1605/Belu Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek turut membantu petani dalam melakukan kegiatan perontokan padi di Dusun Fatuleno A, Desa Foho Eka, Kecamatan Nanaet Duabesi, Kabupaten Belu, Sabtu (6/12/2025). Keterlibatan Anggota Satgaster Pos Fatubesi Bawah Sertu Servasius Manek dalam kegiatan pasca panen […]

expand_less