Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » ‎Babinsa Sambelia Laksanakan Patroli Malam Demi Jaga Kamtibmas Wilayah

‎Babinsa Sambelia Laksanakan Patroli Malam Demi Jaga Kamtibmas Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
  • comment 0 komentar

Lombok Timur – ‎Babinsa Sambelia Serda Beni Puspita melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Obel-Obel, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. (Rabu 31 Desember 2025).

‎Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan imbauan kepada para tokoh masyarakat agar senantiasa menjaga kekompakan dan bekerja sama dalam menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah masing-masing.

‎Serda Beni Puspita juga mengingatkan agar masyarakat tidak melakukan aktivitas yang dapat merugikan diri sendiri maupun keluarga, seperti balapan liar dan mengonsumsi minuman keras, karena hal tersebut berpotensi mengganggu ketertiban serta keamanan lingkungan.

‎Selain itu, Babinsa menghimbau kepada tokoh masyarakat agar terus mendukung pemerintah desa dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah, khususnya di Desa Labuan Pandan, serta segera melaporkan setiap kejadian menonjol kepada aparat terkait, baik kepada Kepala Dusun, Babinsa, maupun Bhabinkamtibmas.

‎Melalui patroli malam ini, diharapkan tercipta situasi wilayah yang aman, nyaman, dan kondusif, sehingga masyarakat dapat beraktivitas dengan tenang.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kemanunggalan TNI Rakyat Babinsa Komsos Dengan Warga Masyarakat

    Wujudkan Kemanunggalan TNI Rakyat Babinsa Komsos Dengan Warga Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam menjalin suasana keakraban dan kebersamaan dengan warga binaan merupakan salah satu tugas pokok seorang prajurit TNI AD yang pelaksanaan tugas sehari-harinya sebagai seorang Babinsa. Hal Inilah yang dilakukan oleh Babinsa Desa Manleten Koramil 1605-07/Wedomu Serka Lourenco Da Conceicao ketika melaksanakan Komsos dengan warga Dusun Aitaman, Desa Manleten, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, […]

  • TMMD ke-125 Gianyar: Dansatgas Tegaskan Semangat Tuntaskan Pekerjaan Finishing

    TMMD ke-125 Gianyar: Dansatgas Tegaskan Semangat Tuntaskan Pekerjaan Finishing

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (19/8/2025). Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, memasuki tahapan akhir. Sebelum melanjutkan pekerjaan finishing di lapangan, Dansatgas TMMD ke-125, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., bersama Dan SSK Lettu Cpl I Nyoman Prajana, melaksanakan pengecekan personel Satgas sebagai bagian dari disiplin […]

  • Hari ke-12 TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada: Progres Saluran Irigasi Lewur Tepu Capai 50 Persen

    Hari ke-12 TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada: Progres Saluran Irigasi Lewur Tepu Capai 50 Persen

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ngada – Pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, terus menunjukkan hasil nyata. Memasuki hari ke-12, Senin (20/10/2025), kegiatan fisik difokuskan pada pembangunan Saluran Irigasi Lewur Tepu dengan progres mencapai 50 persen dari total panjang 150 meter. Personel Satgas TMMD bersama masyarakat bahu-membahu mengumpulkan material sebagai […]

  • Upacara Pemakaman Militer Pratu Yoseph Nong Novan Berlangsung Khidmat di Maumere

    Upacara Pemakaman Militer Pratu Yoseph Nong Novan Berlangsung Khidmat di Maumere

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Komandan Kodim 1603/Sikka Letkol Arm Denny Riesta Permana, S.Sos. M. Han., yang bertindak sebagai Inspektur Upacara memimpin jalan nya Upacara Pemakaman Militer almarhum Pratu Yoseph Nong Novan, prajurit Yonif 743/PSY, yang dimakamkan di kampung halamannya Maumere, Kabupaten Sikka, Nusa Tenggara Timur, tepat pada peringatan Hari Pahlawan Nasional, Senin(10/11/2025). Almarhum Pratu Yoseph Nong Novan, NRP […]

  • Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Berjalan Aman dan Lancar

    Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang, Serda Lalu Wahyu H, melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Minggu (19/10/2025) sekitar pukul 22.04 WITA. Patroli tersebut dilaksanakan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap keamanan lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar […]

  • Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Buruan Hadir dalam Rangkaian Karya Pedudusan Agung

    Sinergi TNI dan Warga, Babinsa Buruan Hadir dalam Rangkaian Karya Pedudusan Agung

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Jumat (26/9/2025). Suasana khidmat menyelimuti Pura Dalem Desa Adat Bangunliman, Desa Buruan, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar, saat Bupati Gianyar, I Made Mahayastra, S.STP., Par., M.A.P., melakukan kunjungan dalam rangkaian Karya Pedudusan Agung Memungkah lan Mupuk Pedagingan, Tawur Agung Ngenteg Linggih lan Ngusaba Dalem. Dalam kegiatan yang penuh makna religius ini, Babinsa Desa […]

expand_less