Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » 317 Kepala Keluarga di Desa Lanta Terima Bantuan Beras dan Bimoli

317 Kepala Keluarga di Desa Lanta Terima Bantuan Beras dan Bimoli

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sape – Bima, 28 Desember 2025 – Serka Khairuddin, Babinsa Desa Lanta anggota Posramil Lambu Koramil 1608-03/Sape, melaksanakan pengawalan dan pendampingan dalam penyaluran bantuan pangan berupa beras dan minyak goreng (Bimoli). Kegiatan ini digelar di Desa Lanta, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima.

Sebanyak 634 karung beras dan 150 dos Bimoli didistribusikan kepada 317 kepala keluarga (KK) yang menjadi sasaran penerimaan bantuan. Kehadiran Babinsa dan anggota TNI selama penyaluran bertujuan untuk memastikan setiap tahap kegiatan berlangsung tertib, lancar, dan aman.

“Kami akan terus hadir dan berperan aktif memastikan bantuan sampai tepat sasaran guna mendukung kesejahteraan masyarakat,” ujar Serka Khairuddin.

Kegiatan ini merupakan bentuk sinergi TNI dengan pemerintah dan masyarakat dalam mewujudkan ketahanan pangan serta mendukung program sosial di Kabupaten Bima.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos Babinsa Koramil 1618-01/Miotim di Desa Buk, Wujudkan Ketahanan Pangan Melalui Pertanian

    Komsos Babinsa Koramil 1618-01/Miotim di Desa Buk, Wujudkan Ketahanan Pangan Melalui Pertanian

    • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Kamis 31 Juli 2025, Datang menyapa Masyarakat dengan penuh perhatian, selalu menyampaikan arahan penting yang bertujuan menunjang kebutuhan Warga. Antusiasme Warga terpancar jelas dari raut wajah mereka yang serius dan penuh perhatian, menandakan kesungguhan dalam menyerap setiap pesan dan motivasi yang diberikan demi kemajuan bersama, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serda Krispianus Dagha, melaksanakan kegiatan Komunikasi […]

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese: Transformasi Konflik Jadi Solidaritas, Menjamin Keadilan Tanah di Balik Sertifikat yang Dibekukan

    Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese: Transformasi Konflik Jadi Solidaritas, Menjamin Keadilan Tanah di Balik Sertifikat yang Dibekukan

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

      RUTENG, MANGGARAI – Suasana penuh intensitas di Kantor Desa Bea Kondo pada Rabu, 27 November 2025, menjadi arena mediasi krusial. Kopda Andy Oscar, Babinsa Koramil 1612-07/Satarmese, hadir sebagai penjaga perdamaian dalam sengketa tanah antara Bapak Rofinus Jujur dan Ibu Lusia Luhur dengan Bapak Benediktus Penabur. Kegiatan ini adalah inovasi sosial yang memastikan tanah pertanian […]

  • Dekat dengan Rakyat, Kodim 1612/Manggarai Gelar Gerakan Pangan Murah Bikin Dompet Aman

    Dekat dengan Rakyat, Kodim 1612/Manggarai Gelar Gerakan Pangan Murah Bikin Dompet Aman

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Manggarai, 18 September 2025 – Suasana halaman Makodim 1612/Manggarai tampak ramai sejak pagi. Ratusan warga berbondong-bondong datang untuk memanfaatkan Gerakan Pangan Murah yang digelar Kodim 1612/Manggarai dalam rangka memperingati HUT TNI ke-80. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1612/Manggarai, Kapten Arh. Lipris M.A. Saefatu, ini menjadi bukti nyata kedekatan TNI dengan masyarakat. Gerakan […]

  • Wujud Kepedulian Terhadap Kesehatan Warga, Babinsa Dampingi Fogging Lingkungan

    Wujud Kepedulian Terhadap Kesehatan Warga, Babinsa Dampingi Fogging Lingkungan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Senin (20/10/2025) – Dalam rangka mendukung upaya pemerintah daerah dalam mencegah penyebaran penyakit Demam Berdarah Dengue (DBD), Babinsa Desa Belega Koramil 1616-04/Blahbatuh Serka I Nyoman Mulatra bersama Bhabinkamtibmas Belega Aipda I Ketut Urip Artana melaksanakan pendampingan dan pengawalan kegiatan fogging yang dilaksanakan oleh Dinas Kesehatan Kabupaten Gianyar di wilayah Desa Belega, Kecamatan […]

  • TNI Dan Aparatur Desa Bersatu, Babinsa Sampalan Kelod Gencarkan Gotong Royong Bersih Sampah

    TNI Dan Aparatur Desa Bersatu, Babinsa Sampalan Kelod Gencarkan Gotong Royong Bersih Sampah

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kebersihan lingkungan adalah cerminan kesehatan, pasalnya lingkungan yang bersih tidak hanya akan elok dipandang, namun juga mencegah timbulnya berbagai macam penyakit. Lingkungan yang bersih juga membuat hidup lebih nyaman dan berdampak posirtif dalam mendukung kualitas hidup yang lebih baik. Hal tersebut disampaikan Babinsa Sampalan Kelod Kopda Gede Angga saat menggelar kegiatan gotong royong pembersihan […]

  • Dukung Infrastruktur Pertanian, Babinsa Bangkat Monteh Ikuti Rapat Irigasi Bintang Bano

    Dukung Infrastruktur Pertanian, Babinsa Bangkat Monteh Ikuti Rapat Irigasi Bintang Bano

    • calendar_month 8 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan infrastruktur pertanian serta memperkuat sinergi dengan pemerintah desa dan masyarakat, Babinsa Desa Bangkat Monteh Koramil 1628-01/Taliwang, Kopka Fadhlil, menghadiri kegiatan rapat terkait pekerjaan saluran tersier dan sekunder irigasi Bendungan Bintang Bano, Rabu (14/01/2026). Kegiatan rapat yang dimulai pukul 10.20 WITA tersebut berlangsung di Aula Kantor Desa Bangkat […]

expand_less