Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Waingapu Dampingi Petani Tanam Jagung di Desa Kambatatana

Babinsa Waingapu Dampingi Petani Tanam Jagung di Desa Kambatatana

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, melaksanakan pendampingan kepada petani dalam kegiatan penanaman jagung di Desa Kambatatana, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Sabtu (27/12/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Serka Antonius Kopa Rihi turun langsung ke lahan pertanian untuk membantu proses penanaman jagung bersama para petani setempat.

Menurutnya, pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian, sekaligus memastikan kegiatan pertanian berjalan dengan baik dan optimal.

“Sebagai Babinsa, kami selalu siap mendampingi dan membantu masyarakat, khususnya para petani, agar hasil pertanian dapat meningkat dan kesejahteraan petani semakin baik,” ujar Serka Antonius.

Para petani Desa Kambatatana menyampaikan apresiasi atas kehadiran dan bantuan Babinsa yang selalu aktif mendukung kegiatan pertanian di wilayah mereka. Diharapkan melalui kerja sama ini, produksi jagung di Desa Kambatatana dapat meningkat dan berkontribusi terhadap ketahanan pangan di Kabupaten Sumba Timur.

Kegiatan pendampingan ini sekaligus menunjukkan komitmen TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung pembangunan di wilayah pedesaan, khususnya di sektor pertanian.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Cegah Penyakit di Musim Pancaroba, Babinsa Ende Imbau Warga Jaga Lingkungan

    Cegah Penyakit di Musim Pancaroba, Babinsa Ende Imbau Warga Jaga Lingkungan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Detusoko, Dalam upaya meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap kebersihan lingkungan serta mempererat hubungan antara TNI dan rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Mozes Raja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga Dusun Wolondopo, Desa Nuaone, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, pada Senin (20/10). Kegiatan yang dimulai pukul 10.14 WITA tersebut dilakukan sebagai bagian dari program rutin Babinsa dalam […]

  • Aparat Gabungan Berikan Himbauan dan Sangsi kepada Pengguna Jalan

    Aparat Gabungan Berikan Himbauan dan Sangsi kepada Pengguna Jalan

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka penertiban lalu lintas penggunaan jalan, Babinsa Serda Saidi Marjiono, bersama aparat gabungan terkait melakukan Pengawasan dan Pengendalian Efektivitas Pelaksanaan Kebijakan Lalu Lintas dan Angkutan Jalan di Kantor DISHUB Kota Denpasar. Kegiatan ini bertujuan untuk mewujudkan keselamatan pengendara di jalan dan meningkatkan kesadaran masyarakat dalam berlalu lintas. Kamis, (21/08/2025). Dalam pelaksanaan […]

  • Babinsa Koramil 1614-05 Pekat Ajak Warga Tambora Bangun Pagar Mushola Al Amin

    Babinsa Koramil 1614-05 Pekat Ajak Warga Tambora Bangun Pagar Mushola Al Amin

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pekat,NTB –  Rabu, 3 Desember 2025, Koramil 1614-05/Pekat kembali melaksanakan kegiatan teritorial melalui aksi gotong royong bersama masyarakat. Kegiatan ini dipimpin oleh Babinsa Desa Tambora, Serda Maman, yang turun langsung ke lapangan membantu warga binaan di Dusun Garuda. Gotong royong yang digelar kali ini berfokus pada pembangunan pagar Mushola Al Amin, salah satu fasilitas ibadah […]

  • Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Monitoring dan Pengamanan Kedatangan KM LAWIT di Pelabuhan IPPI Ende

    Babinsa Koramil 1602-01/Ende Laksanakan Monitoring dan Pengamanan Kedatangan KM LAWIT di Pelabuhan IPPI Ende

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Ende, 13 Juli 2025 – Dalam rangka mendukung tugas kewilayahan serta memastikan stabilitas dan keamanan wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, melaksanakan kegiatan monitoring, komunikasi sosial (komsos), serta pengamanan wilayah (pamwil) di area Pelabuhan IPPI, Kelurahan Tetandara, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende, Minggu (13/07/2025). Kegiatan ini dilaksanakan sehubungan dengan kedatangan Kapal KM LAWIT […]

  • Dukung Gizi Ibu dan Balita, Babinsa Menala Kawal Program MBG

    Dukung Gizi Ibu dan Balita, Babinsa Menala Kawal Program MBG

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Kelurahan Menala Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi ibu hamil, ibu menyusui, dan balita. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 14 Januari 2025, pukul 09.00 WITA, bertempat di Posyandu Lingkungan Teluk KTC, Kelurahan Menala, […]

  • Tiga Desa Serentak Gelar Ngaben Massal, Danramil Nusa Penida  Kerahkan Babinsa

    Tiga Desa Serentak Gelar Ngaben Massal, Danramil Nusa Penida Kerahkan Babinsa

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Klungkung,- Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi kembali menerjunkan Babinsa jajaarannya untuk memberikan pelayanan bagi kegiatan masyarakat di wilayah binaannya. Penerjunan para Babinsa tersebut untuk melaksanakan pengawalan dan pengamanan berlangsungnya upacara pitra yadnya ngaben massal yang serentak digelar di tiga desa binaan, Kamis ( 18/09/25 ). Iya, hari ini ada tiga wilayah binaan serentak […]

expand_less