Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Peran Babinsa Edukasi Hak Masyarakat Sipil Desa

Peran Babinsa Edukasi Hak Masyarakat Sipil Desa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Taloetan Koramil 1604-06/Batakte, Serka Jhenry Tiualaka, menghadiri sekaligus memberikan materi dalam kegiatan Sosialisasi Terkait Pemberantasan Korupsi dan Hak-Hak Masyarakat Sipil TA. 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Desa Taloetan, Kecamatan Kupang Barat, Kabupaten Kupang, dan diikuti oleh masyarakat dengan antusias. Sabtu (27/12/2025).

Sosialisasi ini dipimpin oleh Bapak Silrestr Leda, SH, dengan tujuan meningkatkan pemahaman masyarakat tentang pentingnya pencegahan korupsi serta perlindungan hak-hak sipil warga negara dalam kehidupan bermasyarakat dan bernegara. Materi yang disampaikan menekankan peran aktif masyarakat dalam pengawasan serta pembangunan tata kelola pemerintahan desa yang bersih dan transparan.

Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Taloetan Bapak Yusak Bilaut, Babinsa Taloetan Serka Jhenry Tiualaka, Ketua BPD Bapak Ande Nesi, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, tokoh agama, serta seluruh masyarakat Desa Taloetan. Kehadiran berbagai unsur ini mencerminkan kuatnya sinergi antara aparat dan warga desa.

Kegiatan sosialisasi ini diikuti kurang lebih 120 orang warga Desa Taloetan dan berlangsung dengan tertib, aman, serta penuh interaksi. Diharapkan melalui kegiatan ini, kesadaran masyarakat terhadap pemberantasan korupsi dan pemenuhan hak-hak sipil semakin meningkat guna mendukung terciptanya desa yang maju, jujur, dan berkeadilan. (Pendim1604)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Desa Beru Kawal Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Babinsa Desa Beru Kawal Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa, Babinsa Desa Beru Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Sertu Ismail, melaksanakan kegiatan pengawalan pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Beru, pada Senin (12/01/2026). Pengawalan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan TNI kepada masyarakat agar proses pembangunan koperasi berjalan sesuai rencana, tertib, dan tepat sasaran. […]

  • Babinsa Sertu Mikael D. Sales Jalin Silaturahmi Lewat Anjangsana di Desa Oetalus

    Babinsa Sertu Mikael D. Sales Jalin Silaturahmi Lewat Anjangsana di Desa Oetalus

    • calendar_month Senin, 1 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 01 Desember 2025, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Sertu Mikael D. Sales, melaksanakan kegiatan Anjangsana ke Kantor Desa Oetalus, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), sebagai bagian dari tugas pembinaan teritorial yang terus digencarkan di wilayah binaan. Kunjungan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi dan membangun komunikasi yang baik antara Babinsa dengan Perangkat Desa, […]

  • Dukung pengelolaan sampah berbasis sumber, Babinsa Desa Talibeng hadiri sosialisasi.

    Dukung pengelolaan sampah berbasis sumber, Babinsa Desa Talibeng hadiri sosialisasi.

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Talibeng Koramil 1623-04/Sidemen Koptu I Dewa Gede Eka Dwi Payana menghadiri kegiatan sosialisasi pembatasan timbulan sampah plastik dan pengelolaan sampah berbasis sumber sesuai peraturan Gubernur Bali No 47 tahun 2019 dari Desa Adat Delod Yeh, di Wantilan Pura Dalem Desa Adat Delod Yeh Desa Talibeng Kec.Sidemen Kab.Karangasem, pada Jumat (25/07/25). Kegiatan sosialisasi […]

  • Sinergi TNI dan Komponen Keagamaan Dukung Stabilitas Sosial di Kota dan Kabupaten Bima
    NTB

    Sinergi TNI dan Komponen Keagamaan Dukung Stabilitas Sosial di Kota dan Kabupaten Bima

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Kota Bima, 30 Desember 2025 – Di Ruang Kerja Komandan Kodim 1608/Bima, Jalan Soekarno Hatta Kelurahan Sadia, Kecamatan Mpunda, Kota Bima, berlangsung silaturahmi Ketua Brigade Masjid Bima, Ustadz Burhanuddin, bersama jajaran pengurus dengan Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbongan S.Kom., M.Sc., pada selasa pagi. Pada kesempatan tersebut, Ustadz Burhanuddin mengucapkan terima kasih atas […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Pengamanan di Kediaman Anggota DPR

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Pengamanan di Kediaman Anggota DPR

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 1 September 2025, pukul … WITA, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Kelurahan Sampir Koptu Fahrurrozi bersama Bati Wanmil Serka Zulkifli, melaksanakan kegiatan pengamanan di kediaman salah satu anggota DPR yang berada di wilayah Kelurahan Sampir, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan pengamanan ini merupakan wujud tugas dan tanggung jawab aparat […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Dampingi Petani Desa Nabe dalam Pemantauan Sawah

    Babinsa Kodim 1602/Ende Dampingi Petani Desa Nabe dalam Pemantauan Sawah

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Serda Alex P. Wonda, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan pemantauan sawah yang sudah ditanam oleh petani di Desa Nabe, Kecamatan Ma’ukaro, Kabupaten Ende, Flores, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, pukul 12.30 WITA. Kegiatan pemantauan ini merupakan bagian dari upaya mendukung program ketahanan pangan yang digagas oleh Dinas Pertanian setempat dengan kerja […]

expand_less