Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Musdes RPJMDes Perubahan Desa Rubit Berjalan Aman dan Lancar

Musdes RPJMDes Perubahan Desa Rubit Berjalan Aman dan Lancar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT–SIKKA – Babinsa Desa Rubit Koramil 1603-04/Kewapante Kodim 1603/Sikka, Serka Gabrielus Mariyanto, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Penetapan RPJMDes Perubahan Tahun 2020–2027 dan RKP Desa Tahun 2026, yang dilaksanakan di Aula Kantor Kepala Desa Rubit, Kecamatan Hewokloang, Kabupaten Sikka, Selasa (23/12/2025).

Musyawarah desa ini bertujuan untuk menetapkan perubahan dokumen Rencana Pembangunan Jangka Menengah Desa (RPJMDes) Tahun 2020–2027 serta Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKP Desa) Tahun 2026 agar selaras dengan kebutuhan dan prioritas pembangunan desa.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain Kasi P3MD, Kepala Desa Rubit beserta perangkat, Wakil Ketua BPD dan anggota, Pendamping Desa, pengurus BUMDes, pengurus Kopdes Merah Putih, para Kepala Dusun, Ketua RT/RW, kader Posyandu, tutor PAUD, serta tokoh masyarakat, tokoh pendidik, tokoh adat, dan tokoh perempuan.

Babinsa Serka Gabrielus Mariyanto menyampaikan bahwa kehadirannya dalam musyawarah desa merupakan wujud dukungan TNI AD dalam mengawal proses perencanaan pembangunan desa agar berjalan transparan, partisipatif, dan tepat sasaran.
(PENDIM 1603/SIKKA)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI AD Lewat Babinsa Terus Pantau Situasi Wilayah Binaan di Ende, Wujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat
    NTB

    TNI AD Lewat Babinsa Terus Pantau Situasi Wilayah Binaan di Ende, Wujudkan Kemanunggalan TNI dan Rakyat

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Sertu Moses Raja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Monitoring wilayah di Desa Ekolea, Kecamatan Wewaria, Kabupaten Ende, Senin (4/8/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau situasi dan kondisi wilayah binaan secara langsung. Dalam kesempatan itu, Babinsa […]

  • Monitoring Wilayah dan Komsos, Babinsa Detusoko Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    Monitoring Wilayah dan Komsos, Babinsa Detusoko Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat

    • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Detusoko,Ende – Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Wagimin, melaksanakan kegiatan Monitoring Wilayah, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengawasan Wilayah (Pamwil) di Kantor BPP Kecamatan Detusoko. Kegiatan ini berlangsung pada hari Senin, 5 Desember 2026, mulai pukul 09.45 Wita hingga selesai, dan dihadiri oleh Kepala BPP, Bapak Lukas Emanuel Boling SST, beserta lima orang anggota PPL. Kegiatan ini […]

  • Wujud Kepedulian, Kopda Kristianto Serang Turun Langsung Gotong Royong di Kebun Warga

    Wujud Kepedulian, Kopda Kristianto Serang Turun Langsung Gotong Royong di Kebun Warga

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    ALOR — Pantar,—Pada hari Sabtu, 1 November 2025 pukul 08.00 Wita, Babinsa Desa Bandar, Kecamatan Pantar, Kabupaten Alor, Kopda Kristianto Serang melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah sekaligus membantu masyarakat membersihkan lahan kebun milik Bapak Balsasar Thosang di RT 005/RW 003 Desa Bandar. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian Babinsa terhadap masyarakat di wilayah binaan, dengan tujuan mempererat […]

  • Bersinergi dengan Bulog, Koramil Gianyar Sukses Salurkan Beras SPHP ke Ratusan Warga Samplangan

    Bersinergi dengan Bulog, Koramil Gianyar Sukses Salurkan Beras SPHP ke Ratusan Warga Samplangan

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gianyar – Samplangan, Selasa (9/9/2025) Koramil 1616-01/Gianyar kembali menunjukkan kepedulian nyata terhadap kebutuhan masyarakat dengan menggelar Bazar Beras Murah di Pasar Adat Samplangan, Kelurahan Samplangan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1616-01/Gianyar Lettu Inf Bambang Sutikno didampingi Babinsa Samplangan Serka I Komang Yudiartana bersama seluruh anggota Koramil 1616-01/Gianyar. Bazar murah yang diselenggarakan Koramil […]

  • Ziarah Hari Juang TNI AD Penuh Nilai Kepahlawanan

    Ziarah Hari Juang TNI AD Penuh Nilai Kepahlawanan

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Pgs. Kasdim 1604/Kupang Mayor Inf Hendry Dunant, S.I.P., mengikuti kegiatan Ziarah Rombongan dalam rangka Hari Juang TNI AD Tahun 2025 yang dipimpin Danrem 161/WS Brigjen TNI Hendro Cahyono di Taman Makam Pahlawan Dharma Loka Kupang, Jl. Timor Raya, Kelurahan Pasir Panjang, Kecamatan Kota Lama, Kota Kupang, Pasipers Kodim 1604/Kupang bertindak sebagai Perwira Upacara, […]

  • Kodim Klungkung Bersama Forkopimda Gelar Panen padi Bersama

    Kodim Klungkung Bersama Forkopimda Gelar Panen padi Bersama

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Klungkung,- Kodim 1610/Klungkung terus memperkuat komitmen dan kontribusinya dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional. Hari ini satuan dibawah kendali Letkol Kav Sidik Pramono, S. Sps., M. M., M. Han ini menggelar kegiatan panen padi bersama di Subak Desa Gunaksa, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung, Jumat ( 18/07/25 ). Kegiatan panen ini dipimpin langsung oleh Dandim 1610/Klungkung Letkol […]

expand_less