Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil Jereweh Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Kamtibmas

Koramil Jereweh Gelar Patroli Malam, Imbau Warga Jaga Kamtibmas

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan patroli malam di wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Sabtu (20/12/2025) malam.

Kegiatan patroli tersebut dipimpin oleh Serka A. Hapit selaku petugas piket Koramil 1628-05/Jereweh dan dimulai sekitar pukul 21.10 WITA. Patroli dilakukan dengan menyusuri sejumlah titik di wilayah Kecamatan Jereweh yang dianggap rawan gangguan keamanan.

Selain melakukan pemantauan situasi wilayah, petugas juga menyampaikan imbauan secara humanis kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan, serta meningkatkan kewaspadaan terhadap potensi gangguan kamtibmas.

Danramil 1628-05/Jereweh melalui petugas piket menyampaikan bahwa patroli malam rutin ini merupakan bagian dari upaya TNI AD dalam memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, sekaligus mempererat hubungan antara aparat teritorial dengan warga binaan.

Selama pelaksanaan patroli, situasi wilayah Kecamatan Jereweh terpantau aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan berakhir dengan lancar tanpa adanya kejadian menonjol.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Saluran Air Kembali Mengalir, Petani Batuan Apresiasi Kinerja TMMD 125

    Saluran Air Kembali Mengalir, Petani Batuan Apresiasi Kinerja TMMD 125

    • calendar_month Jumat, 8 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 104
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Jumat (8/8/2025) – Memasuki hari ke-16 pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, Satgas TMMD bersama warga melakukan aksi nyata berupa pembersihan saluran irigasi di wilayah pertanian Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini menjadi solusi konkret atas permasalahan klasik yang sering dihadapi petani, yaitu mampetnya saluran irigasi akibat […]

  • Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Patroli Malam, Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk Patroli Malam, Jaga Kamtibmas di Wilayah Binaan

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 51
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ashar, melaksanakan kegiatan patroli malam sekaligus berinteraksi dengan warga masyarakat di sekitar Kecamatan Seteluk, Senin (22/09/2025). Kegiatan patroli yang dikombinasikan dengan kongkow santai bersama warga ini dilakukan sebagai upaya menjaga ketertiban masyarakat (Kamtibmas), memperkuat keamanan lingkungan, serta menciptakan suasana yang aman dan kondusif di malam hari. Menurut […]

  • Masyarakat dan TNI Kompak Bangun Hunian Layak untuk Pengukir Kulit di Sukawati

    Masyarakat dan TNI Kompak Bangun Hunian Layak untuk Pengukir Kulit di Sukawati

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Minggu (3/8/2025), H+11 Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, terus membawa harapan dan perubahan nyata bagi warga. Salah satu yang paling merasakan manfaatnya adalah I Wayan Supartika (33), seorang pengukir kulit asal Banjar Puaya, yang rumahnya kini direhabilitasi oleh Satgas TMMD. Rumah […]

  • Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Gelar Patroli Ronda Malam di Desa Lepadi

    Babinsa Koramil 1614-03/Hu’u Gelar Patroli Ronda Malam di Desa Lepadi

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Huu, NTB – Koramil 1614-03/Hu’u kembali meningkatkan kegiatan patroli ronda malam sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Pada Sabtu, 29 November 2025, Babinsa Desa Lepadi, Sertu Ruslan, turun langsung melaksanakan patroli di wilayah Dusun Lepadi. Selama kegiatan, Sertu Ruslan menyambangi sejumlah titik yang dianggap rawan serta berdialog dengan warga yang sedang melaksanakan […]

  • Dandim Klungkung Kunjungi Istri Prajurit Pasca Melahirkan

    Dandim Klungkung Kunjungi Istri Prajurit Pasca Melahirkan

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung, – Sejak menerima kepercayaan menjadi Dandim 1610/Klungkung pada bulan Juli lalu, Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han selalu menekankan kepada keluarga besar Kodim Klungkung untuk meningkatkan rasa empati, kepedulian serta tebar kebaikan. Penekanan tersebut menjadi komitmen yang terus dipegang pucuk pimpinan di Kodim 1610/Klungkung ini melalui aksi nyata baik dalam kedinasan maupun kehidupan […]

  • Personil jajaran Kodim 1623/Karangasem mengikuti pemeriksaan gratis tahap II yang di selenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kab. Karangasem

    Personil jajaran Kodim 1623/Karangasem mengikuti pemeriksaan gratis tahap II yang di selenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kab. Karangasem

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam upaya deteksi dini penyakit, seluruh Prajurit dan PNS Kodim 1623/Karangasem mengikuti pemeriksaan kesehatan gratis yang di selenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kab.Karangasem pada Senin (29/09/25) Kegiatan pemeriksaan kesehatan gratis yang di selenggarakan oleh Dinas Kesehatan Kab.Karangasem berlangsung di Aula Makodim 1623/Karangasem dan dihadiri Made Sudiana, S.Kep.,Ners beserta 9 tenaga medis, Pjs. Pasilogdim, Kapten […]

expand_less