Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Seteluk

Babinsa Seteluk Tengah Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di SMPN 1 Seteluk

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Seteluk Tengah, Koramil 1628-04/Seteluk, Sertu Dahlan melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SMP Negeri 1 Seteluk, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (17/12/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD melalui peran Babinsa dalam membantu program pemerintah guna meningkatkan pemenuhan gizi bagi peserta didik di wilayah binaan.

Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang disajikan kepada para siswa meliputi nasi putih, cumi tepung dan tahu kecap, sambal masak, tumis labu siam, serta buah naga. Menu tersebut disusun untuk memenuhi kebutuhan gizi seimbang bagi anak-anak usia sekolah.

Sertu Dahlan menyampaikan bahwa pendampingan ini bertujuan memastikan kegiatan berjalan tertib, aman, serta tepat sasaran. Selain itu, kehadiran Babinsa juga sebagai wujud kepedulian TNI terhadap kesehatan dan kesejahteraan generasi muda.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Pihak sekolah dan para siswa menyambut baik pelaksanaan Program Makan Bergizi Gratis yang dinilai sangat membantu dalam mendukung kesehatan dan semangat belajar siswa di SMPN 1 Seteluk.

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sidan Kawal Pengamanan Upacara Ngening Ida Pedanda Istri Sindhuwati Manggis Peling

    Babinsa Sidan Kawal Pengamanan Upacara Ngening Ida Pedanda Istri Sindhuwati Manggis Peling

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Gianyar – Sidan, Jumat (17/10/2025) Dalam rangka mendukung kelancaran pelaksanaan upacara adat dan keagamaan di wilayah binaan, Babinsa Desa Sidan Koramil 1616-01/Gianyar Serka I Wayan Mardika bersama Bhabinkamtibmas Desa Sidan Aiptu Dewa Nyoman Oka Yasa berkolaborasi dengan Pecalang Desa Adat Sidan melaksanakan pengamanan Upacara Ngening (Mendak Toye Ning) sebagai rangkaian Upacara Pitra Yadnya (Pelebon) almarhumah […]

  • Serka Iginu Lopez dan Serka Rahmat Hidayah Tinjau Langsung Penyaluran Bantuan Beras di Ende
    NTT

    Serka Iginu Lopez dan Serka Rahmat Hidayah Tinjau Langsung Penyaluran Bantuan Beras di Ende

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Iginu Lopez dan Serka Rahmat Hidayah, melaksanakan pengawasan dan pengamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP) tahun 2025 di wilayah Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pada pukul 10.30 WITA dan berlangsung hingga selesai. Penyaluran bantuan beras dari Gudang Bulog menuju desa-desa di wilayah Kecamatan Nangapanda ini juga […]

  • Dansatgatgas Yonif 743/PSY Sambut Kehadiran Gubernur Papua Tengah di Kabupaten Puncak Jaya

    Dansatgatgas Yonif 743/PSY Sambut Kehadiran Gubernur Papua Tengah di Kabupaten Puncak Jaya

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua – Dansatgas Yonif 743/PSY Letkol Inf Hery Mujiono bersama Forkopimda Kabupaten Puncak Jaya menyambut kedatangan Gubernur Papua Tengah, Bapak Meki Fritz Nawipa, SH, beserta rombongan dalam kunjungan kerja ke Kabupaten Puncak Jaya, Rabu (24/09/25). Kunjungan kerja ini menjadi momentum penting dalam mempererat silaturahmi antara pemerintah provinsi, pemerintah daerah, aparat keamanan, dan masyarakat, […]

  • Babinsa Desa Sulahan Hadiri dan Dukung Acara Puncak HUT ke-32 SMA Negeri 1 Susut

    Babinsa Desa Sulahan Hadiri dan Dukung Acara Puncak HUT ke-32 SMA Negeri 1 Susut

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut, Koptu I Made Sukadana, menghadiri undangan dalam rangka Acara Puncak Peringatan HUT Ke-32 SMA Negeri 1 Susut yang berlangsung di lapangan upacara SMA Negeri 1 Susut, Jalan Kusumayudha, Banjar Lumbuhan, Desa Pesiapan Lumbuhan, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Minggu ( 5 /10/2025). Kegiatan puncak peringatan HUT ke-32 […]

  • ‎Kodim 1615/Lotim Gelar Upacara 17-an, Tekankan Semangat TNI Prima dan Profesional

    ‎Kodim 1615/Lotim Gelar Upacara 17-an, Tekankan Semangat TNI Prima dan Profesional

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menumbuhkan semangat nasionalisme dan memperkuat kedisiplinan prajurit, Kodim 1615/Lombok Timur melaksanakan upacara bendera 17-an pada Jumat (17/10/2025) pukul 07.00 WITA, bertempat di Lapangan Apel Kodim 1615/Lotim, Jl. Prof. M. Yamin SH, Kecamatan Selong, Kabupaten Lombok Timur. Kegiatan rutin bulanan ini berlangsung khidmat dengan diikuti oleh seluruh personel TNI dan PNS […]

  • Babinsa Kelurahan Bugis Hadiri Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Masjid Al-Ikhlas

    Babinsa Kelurahan Bugis Hadiri Perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H di Masjid Al-Ikhlas

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M, Babinsa Kelurahan Bugis Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Sefty Candra Irawan, menghadiri kegiatan perayaan yang berlangsung di Masjid Al-Ikhlas, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Minggu (21/09/2025) malam. Acara yang dimulai pukul 20.00 WITA tersebut dihadiri oleh sejumlah tokoh penting, di antaranya Bupati Sumbawa Barat, […]

expand_less