Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Ronda Malam Bersama Warga, Babinsa Ajak Jaga Stabilitas Desa Monta
NTB

Ronda Malam Bersama Warga, Babinsa Ajak Jaga Stabilitas Desa Monta

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
  • comment 0 komentar

Monta _ Koramil 1608-07/Monta melaksanakan serangkaian patroli dan ronda malam di beberapa desa pada Jumat, 12 Desember 2025, guna menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Babinsa di Desa Monta, Simpasai, Sakuru, dan Parado Wane melaksanakan kongko-kongko bersama warga binaan sembari memberikan himbauan agar masyarakat saling menghormati, menjaga komunikasi yang baik, dan melaporkan setiap potensi gangguan keamanan kepada aparat desa serta Babinsa atau Bhabinkamtibmas.

Serka Sukri, Babinsa Desa Monta, mengatakan, “Kami menghimbau warga agar tidak mengambil keputusan sepihak dalam menghadapi masalah, dan segera melaporkan kejadian kepada aparat terkait supaya masalah bisa diselesaikan secara hukum.” Hal ini diharapkan dapat menjaga stabilitas keamanan dan meminimalisir konflik antarwarga.

Babinsa Sakuru, Serda Sulaiman, menambahkan, “Keamanan dan ketertiban bukan hanya tugas aparat, tapi tanggung jawab bersama, termasuk anak muda agar menjauhi narkoba, minuman keras, dan judi yang bisa merugikan diri sendiri dan keluarga.” Sementara itu, Serka Maman dari Desa Parado Wane mengajak para remaja untuk menghindari kebiasaan begadang dan pengaruh buruk seperti narkoba agar masa depan generasi muda tetap terjaga.

Kegiatan patroli malam ini berjalan dengan aman dan tertib, memperlihatkan komitmen Babinsa bersama warga dalam membangun lingkungan yang kondusif serta harmonis. Sinergi antara aparat dan masyarakat diharapkan dapat menjaga ketertiban sekaligus meningkatkan kualitas hidup di wilayah Kecamatan Monta.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lomba Gerak Jalan di Busungbiu Dibuka Danramil, Meriahkan HUT ke-80 RI Sekaligus Perkuat Sinergi dan Keamanan.

    Lomba Gerak Jalan di Busungbiu Dibuka Danramil, Meriahkan HUT ke-80 RI Sekaligus Perkuat Sinergi dan Keamanan.

    • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 103
    • 0Komentar

    BUSUNGBIU – Dalam rangka memeriahkan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Danramil 1609-07/Busungbiu, Kapten Inf Wayan Nada, ikut serta membuka dan mengamankan Lomba Gerak Jalan tingkat SD se-Kecamatan Busungbiu. Kegiatan yang berlangsung pada Rabu, 6 Agustus 2025 ini diikuti oleh 42 regu dari 40 Sekolah Dasar dan berhasil menyedot antusiasme sekitar 1.500 orang. […]

  • Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Pamwil dan Karya Bhakti di Desa Hangalande

    Babinsa Koramil Maurole Laksanakan Pamwil dan Karya Bhakti di Desa Hangalande

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Kotabaru, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, bersama masyarakat Desa Niopanda melaksanakan kegiatan Karya Bhakti membantu membangun rumah layak huni di Desa Hangalande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dimulai pukul 09.10 Wita dan berlangsung hingga selesai. Selain membantu pembangunan, Babinsa juga melakukan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di desa binaan. Dalam kegiatan […]

  • Letkol Inf Sy. Gafur Thalib Tekankan Keselarasan Tugas Teritorial dengan Program Prioritas Nasional

    Letkol Inf Sy. Gafur Thalib Tekankan Keselarasan Tugas Teritorial dengan Program Prioritas Nasional

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Jembrana Tekankan Keselarasan Tugas Teritorial dalam Jam Komandan Jembrana, 21 November 2025 – Kodim 1617/Jembrana melaksanakan kegiatan rutin Jam Komandan yang dipimpin oleh Dandim Letkol Inf Sy. Gafur Thalib, S.I.P., M.Si. di Lapangan Apel Makodim. Kegiatan diikuti seluruh prajurit dan PNS Kodim. Dalam arahannya, Dandim menegaskan pentingnya menyelaraskan tugas pembinaan teritorial dengan program prioritas nasional. […]

  • ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Desa Ledang Bentuk Brigade Pangan
    NTB

    ‎Koramil 1607-03/Ropang Dukung Desa Ledang Bentuk Brigade Pangan

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Koramil 1607-03/Ropang melalui Babinsa Desa Ledang, Sertu Efendi, memberikan dukungan dalam kegiatan Rapat Pembentukan Brigade Pangan yang digelar di Balai Desa Ledang, Kecamatan Lenangguar, Kabupaten Sumbawa. Senin (08/12/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dihadiri Kadis Pertanian Kabupaten Sumbawa, Kepala Desa Ledang perangkat desa, kelompok brigade, serta masyarakat setempat ini bertujuan meningkatkan optimalisasi lahan (OPLAH) […]

  • Kasih Satgas Yonif 743/PSY: Menembus Kabut, Menyentuh Hati Di Kampung Tinolok

    Kasih Satgas Yonif 743/PSY: Menembus Kabut, Menyentuh Hati Di Kampung Tinolok

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Puncak Jaya – Di balik hamparan hijau pegunungan Papua yang memeluk langit, Prajurit Satgas Yonif 743/PSY Pos Tinolok kembali menorehkan jejak kasih. Langkah penuh persaudaraan itu hadir di Kampung Tinolok, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Jumat (5/09/25). Melalui anjangsana yang disertai pelayanan kesehatan bagi masyarakat. Dalam suasana sederhana, kehangatan terjalin di tengah tawa anak-anak dan […]

  • ‎Babinsa Aikmel Utara Gencarkan Komsos untuk Pererat Silaturahmi Warga

    ‎Babinsa Aikmel Utara Gencarkan Komsos untuk Pererat Silaturahmi Warga

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Desa Aikmel Utara, Sertu M. Syaefuddin melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat bertempat di Dusun Dasan Lian Timur, Desa Aikmel Utara, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu (10/1/2026). ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya menjaga silaturahmi yang baik di lingkungan masyarakat, karena dapat memupuk kebersamaan serta menumbuhkan rasa saling […]

expand_less