Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1602-01/Ende Update Data dan Perkuat Komsos di Desa Woropapa

Babinsa Koramil 1602-01/Ende Update Data dan Perkuat Komsos di Desa Woropapa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • comment 0 komentar

Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pembaruan data Geo Demo di Kantor Desa Woropapa, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Rabu siang. Kegiatan ini bertujuan untuk memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat serta mendukung pembangunan desa melalui pendataan yang akurat.

Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 Wita ini dipimpin oleh Kopda Kosmas Kerhi selaku Babinsa Desa Woropapa dan dihadiri oleh Sekretaris Desa Woropapa. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan pendataan populasi penduduk, pendapatan per kapita per bulan, serta komoditas unggulan desa. Data yang dikumpulkan diharapkan dapat menjadi dasar perencanaan pembangunan desa serta mendukung kesejahteraan masyarakat.

“Kami hadir untuk memastikan data di desa selalu terupdate, sekaligus mempererat komunikasi dengan warga. Kehadiran Babinsa diharapkan dapat membantu pemerintah desa dalam merencanakan program pembangunan yang tepat sasaran,” ujar Kopda Kosmas Kerhi.

Selain mendata, Babinsa juga menekankan pentingnya sinergi antara TNI dan pemerintahan desa dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Kehadiran Babinsa mendapat apresiasi dari warga setempat, yang menyatakan kegiatan ini membuat mereka semakin termotivasi untuk berpartisipasi dalam pembangunan desa.

Kegiatan Komsos dan Pamwil di wilayah binaan merupakan tugas pokok Satkowil sebagai ujung tombak TNI AD dalam membantu masyarakat dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat. Kegiatan ini berjalan lancar, tertib, dan sesuai dengan prosedur yang berlaku.

(Pendim 1602/Ende)

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1624-03 Kawal Aktivitas Kedatangan KM Bukit Siguntang di Pelabuhan Lewoleba

    Babinsa Koramil 1624-03 Kawal Aktivitas Kedatangan KM Bukit Siguntang di Pelabuhan Lewoleba

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Lembata – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Kopda Beni Soares dan Kopda Ramadhan M., melaksanakan kegiatan pemantauan serta pengamanan fasilitas umum di Pelabuhan PELNI Lewoleba pada Sabtu, 22 November 2025. Kegiatan ini dilakukan sehubungan dengan kedatangan KM Bukit Siguntang dari Pelabuhan Maumere. Lebih awal pada pukul 08.30 Wita, personel melakukan sterilisasi area pelabuhan untuk memastikan kesiapan dan […]

  • Babinsa Taliwang Aktif Laksanakan Komsos dan Pendampingan Warga di Wilayah Binaan

    Babinsa Taliwang Aktif Laksanakan Komsos dan Pendampingan Warga di Wilayah Binaan

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 76
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Babinsa jajaran Koramil 1628-01/Taliwang terus hadir dan aktif mendampingi masyarakat dalam berbagai kegiatan kewilayahan. Pada hari Sabtu (23/8/2025), sejumlah Babinsa melaksanakan kegiatan teritorial berupa komunikasi sosial (Komsos), monitoring wilayah binaan, serta membantu masyarakat dalam menjaga keamanan dan kenyamanan lingkungan. Di Kelurahan Telaga Bertong, Kecamatan Taliwang, Sertu Sukardin melaksanakan pendampingan crossing kayu di […]

  • Komsos Babinsa di Sawah Leteklain, Pererat Hubungan TNI dan Kelompok Tani Rote Timur

    Komsos Babinsa di Sawah Leteklain, Pererat Hubungan TNI dan Kelompok Tani Rote Timur

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Upaya TNI Angkatan Darat untuk terus mempererat hubungan dengan masyarakat kembali ditunjukkan melalui kegiatan komunikasi sosial (Komsos) yang dilakukan Babinsa Koramil 1627-04/Rote Timur, Serka Gasper Eduard Kilimandu. Pada Rabu (03/09/2025) pukul 10.00 WITA, ia melaksanakan Komsos bersama anggota Kelompok Tani Nusa Dua Baru di Desa Matasio, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. […]

  • Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Dampingi Pemilihan Paskibraka di SMAN 1 Rahong Utara

    Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Dampingi Pemilihan Paskibraka di SMAN 1 Rahong Utara

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    Ruteng, 21 Juli 2025 — Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Serka Yunus bersama Serda Usman dan Koptu Fransisco Tahe, menghadiri kegiatan pemilihan calon anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) di SMAN 1 Rahong Utara. Acara ini merupakan bagian dari persiapan upacara peringatan Hari Kemerdekaan Republik Indonesia yang akan dilaksanakan pada Agustus mendatang. Kegiatan yang melibatkan siswa dan […]

  • Babinsa Maurole Ajak Warga Otogedu Jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

    Babinsa Maurole Ajak Warga Otogedu Jaga Keamanan dan Kebersihan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 58
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Ramdani Utomo, bersama Kepala Desa Otogedu, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (13/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan serta mengajak warga secara rutin menjaga […]

  • Babinsa Kotabaru Dampingi Kelompok Tani Aewa Selesaikan Pengerjaan Irigasi 342 Meter

    Babinsa Kotabaru Dampingi Kelompok Tani Aewa Selesaikan Pengerjaan Irigasi 342 Meter

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densius Berno, melaksanakan kegiatan pendampingan oplah pengerjaan irigasi sepanjang ±342 meter di Dusun Kotabaru, Desa Kotabaru, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Jumat (21/11/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya TNI AD mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan.   Pendampingan dilakukan hingga pengerjaan irigasi mencapai 100% dari target. Serka Berno secara […]

expand_less