Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil Taliwang Intensifkan Patroli untuk Jaga Ketertiban Masyarakat

Koramil Taliwang Intensifkan Patroli untuk Jaga Ketertiban Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang kembali menunjukkan komitmen dan dedikasinya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Selasa (09/12/2025), pukul 21,30 Wita.

Pada kegiatan patroli yang dilaksanakan oleh Serda Mursaha, anggota Koramil menyisir seputaran wilayah Taliwang sambil menghimbau warga untuk selalu menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Kegiatan ini bertujuan meningkatkan kesadaran masyarakat sekaligus memperkuat kehadiran aparat di tengah-tengah warga.

“Patroli ini rutin kami lakukan untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif. Kami juga mengimbau masyarakat agar selalu menjaga lingkungan masing-masing,” ujar Serda Mursaha.

Kegiatan patroli berjalan aman dan lancar, tanpa kendala berarti, menegaskan kesiapsiagaan Koramil Taliwang dalam menjaga ketertiban masyarakat di wilayah Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 05/Waingapu Bersama Bulog Gelar Pasar Murah untuk Warga

    Koramil 05/Waingapu Bersama Bulog Gelar Pasar Murah untuk Warga

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Komando Rayon Militer (Koramil) 05/Waingapu Jajaran Kodim 1601/Sumba Timur bekerjasama dengan Bulog Cabang Waingapu menggelar kegiatan Pasar Murah yang berlangsung di halaman Makoramil 05/Waingapu, Kelurahan Kambajawa, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (20/08/2023). Kegiatan ini bertujuan membantu meringankan beban masyarakat dengan menyediakan kebutuhan pokok seperti beras, minyak goreng, gula, dan […]

  • Koramil Utan Rhee dan PPM Tanamkan Wawasan Kebangsaan di MTS Nur Hamzanwadi

    Koramil Utan Rhee dan PPM Tanamkan Wawasan Kebangsaan di MTS Nur Hamzanwadi

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 35
    • 0Komentar

    ‎NTB — Sumbawa, Dalam rangka membina semangat cinta tanah air dan menanamkan nilai-nilai kebangsaan kepada generasi muda, Koramil 1607-09/Utan Rhee bersama Pemuda Panca Marga (PPM) Ranting Utan menggelar kegiatan Penyuluhan Wawasan Kebangsaan dan Cinta Tanah Air kepada siswa-siswi MTS Nur Hamzanwadi NW Utan. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu, 26 Juli 2025, bertempat di Aula sekolah […]

  • TNI Dampingi Warga, Babinsa Serka Jamrud Bantu Pengerjaan Rabat Jalan Desa Wolomuku

    TNI Dampingi Warga, Babinsa Serka Jamrud Bantu Pengerjaan Rabat Jalan Desa Wolomuku

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kecamatan Detukeli, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Wolomuku, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Sabtu (20/12/2025) pukul 09.09 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif sekaligus mempererat hubungan harmonis antara TNI dan warga di wilayah binaan. Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka […]

  • Cegah Dini Kejahatan Malam Hari, Babinsa Ajak Warga Aktifkan Poskamling

    Cegah Dini Kejahatan Malam Hari, Babinsa Ajak Warga Aktifkan Poskamling

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga stabilitas keamanan Babinsa Koramil 05/Janapria, Kodim 1620/Loteng gencar melaksanakan patroli wilayah pada malam hari untuk memantau situasi daerah binaan, Senin (12/1/2026). kegiatan ini difokuskan untuk mengajak warga kembali mengaktifkan Sistem Keamanan Lingkungan (Siskamling) di tingkat RT dan RW secara bertahap, bertingkat dan berlanjut. Patroli malam ini menyasar sejumlah titik […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Kebesani

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Kebesani

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melakukan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Wulopaku, Desa Kebesani, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Jumat pagi (28/11/2025). Kegiatan ini bertujuan menjaga keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan TNI dengan masyarakat. Kegiatan dimulai pukul 08.50 WITA, dengan dipimpin oleh Sertu Clementino P. Dasilva, dan diikuti warga setempat. Dalam […]

  • Babinsa Desa Seran Hadiri Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan TBC

    Babinsa Desa Seran Hadiri Sosialisasi Pencegahan dan Penanganan TBC

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk, Babinsa Desa Seran Koptu Agus Sugeng Prayitno menghadiri kegiatan Sosialisasi Tuberkulosis (TBC) bertema Pelatihan dan Penyuluhan Pencegahan dan Penanganan Penyakit TBC (Tuberkulosis Paru) yang berlangsung di Aula Kantor Desa Seran, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (30/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA tersebut bertujuan untuk meningkatkan pemahaman […]

expand_less