Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Clementino Gelar Monitoring Keamanan dan Edukasi Warga di Detukeli

Sertu Clementino Gelar Monitoring Keamanan dan Edukasi Warga di Detukeli

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
  • comment 0 komentar

Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Da Silva, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) sekaligus Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Unggu, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai sekitar pukul 08.54 Wita dan berjalan aman serta lancar.

Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga stabilitas keamanan serta mempererat kedekatan TNI dengan masyarakat di wilayah binaan. Melalui monitoring dan interaksi langsung, Babinsa memastikan situasi kamtibmas tetap kondusif serta memberikan rasa aman di tengah masyarakat.

Sertu Clementino dalam kesempatan tersebut juga mengimbau warga agar meningkatkan kewaspadaan menghadapi musim penghujan. Ia menekankan pentingnya menjaga faktor keamanan, terutama terkait potensi bencana alam seperti tanah longsor dan banjir.

“TNI hadir untuk memberikan rasa aman dan menjadi mitra masyarakat dalam menjaga stabilitas wilayah. Kewaspadaan bersama sangat penting, terutama pada musim penghujan,” ujar Sertu Clementino kepada warga.

Warga Desa Unggu tampak antusias dan menyambut baik kunjungan Babinsa. Mereka mengapresiasi kehadiran TNI yang secara rutin memantau kondisi keamanan sekaligus membangun komunikasi positif dengan masyarakat.

Kegiatan Pamwil dan Komsos ini merupakan bagian dari tugas pokok Satuan Komando Kewilayahan (Satkowil) sebagai garda terdepan TNI AD dalam membina wilayah serta memperkuat hubungan kemanunggalan TNI dengan rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemitraan dengan Masyarakat Desa Ngalukoja

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemitraan dengan Masyarakat Desa Ngalukoja

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan Umar, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (pamwil) dan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende pada Minggu pagi, 19 Oktober 2025. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar hingga selesai pukul 09.14 WITA. Dalam kesempatan tersebut, Koptu Sahlan Umar memberikan himbauan […]

  • Dandim 1628/KSB Hadiri Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV Pemda KSB

    Dandim 1628/KSB Hadiri Pelantikan Pejabat Eselon III dan IV Pemda KSB

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Komandan Kodim 1628/KSB Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan turut menghadiri acara Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Struktural Eselon III dan IV Pemerintah Kabupaten Sumbawa Barat (KSB) yang digelar pada Kamis (2/10/2025) di Lantai III Gedung Setda, Taliwang. Acara dipimpin langsung oleh Bupati Sumbawa Barat, H. Amar Nurmansyah, S.T., M.Si. Kehadiran Dandim […]

  • Kawal Kunjungan FSKN, Dandim Gianyar Tegaskan Peran TNI dalam Merawat Warisan Budaya Bangsa

    Kawal Kunjungan FSKN, Dandim Gianyar Tegaskan Peran TNI dalam Merawat Warisan Budaya Bangsa

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Senin (21/7/2025) — Komandan Kodim 1616/Gianyar, Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P., menunjukkan komitmennya dalam mendukung pelestarian budaya dan keharmonisan sosial dengan turut mendampingi kunjungan Forum Silaturahmi Keraton Nusantara (FSKN) di Puri Ageng Blahbatuh, Desa Blahbatuh, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kegiatan tersebut disambut hangat oleh Penglingsir Puri Ageng Blahbatuh, Anak Agung Ngurah […]

  • Gerai Koperasi Desa Merah Putih Mulai Dibangun, Babinsa Pastikan Proses Berjalan Lancar
    NTB

    Gerai Koperasi Desa Merah Putih Mulai Dibangun, Babinsa Pastikan Proses Berjalan Lancar

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Donggo,Minggu, tanggal 04 Januari 2025, Babinsa Desa Punti Serka Munir melaksanakan pengawasan kegiatan pembangunan awal Gerai Koperasi Desa Merah Putih (KDKMP). Dalam kegiatan tersebut turut hadir Kepala Desa Punti, Ijman Hakim; Babinsa Desa Punti Serka Munir; Kepala Dusun Rade, Fazrurahman S.Pd; Kepala Dusun Punti, Mahfud S.Pd; Ketua Koperasi Desa Merah Putih, Faisal S.Pd; Ketua Pemuda […]

  • Koramil 1608-07/Monta Pastikan Kesiapan Paskibra Menuju Upacara Hari Kemerdekaan

    Koramil 1608-07/Monta Pastikan Kesiapan Paskibra Menuju Upacara Hari Kemerdekaan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 109
    • 0Komentar

    Monta Bima._ Pada Rabu, 30 Juli 2025, anggota Koramil 1608-07/Monta melaksanakan pelatihan pasukan pengibar bendera (Paskibra) di lapangan sepak bola Desa Tangga, Kecamatan Monta, Kabupaten Bima. Kegiatan diikuti oleh 100 anggota paskibra dalam rangka persiapan peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia yang ke-80 tingkat Kecamatan Monta. Pelatihan paskibra ini melibatkan lima personil dari Koramil […]

  • Dandim 1624/Flotim Survey Lokasi Secara Langsung Untuk Memastikan Lahan Pembangunan Koperasi Merah Putih Di Empat Desa Kecamatan Lewolema

    Dandim 1624/Flotim Survey Lokasi Secara Langsung Untuk Memastikan Lahan Pembangunan Koperasi Merah Putih Di Empat Desa Kecamatan Lewolema

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Flores Timur – Komandan Kodim 1624/Flores Timur, Letkol Inf Erly Merlian, S.I.P., melaksanakan kegiatan survei lokasi rencana pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di Desa Bantala, Desa Riangkotek, Desa Ile Padung, dan Desa Lewobelen, Kecamatan Lewolema, Kabupaten Flores Timur, pada hari ini, Kamis (18/12/2025). Kegiatan survei lokasi ini dilakukan untuk memastikan kesiapan dan kelayakan lahan […]

expand_less