Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Peringati Hari Juang TNI AD ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Karya Bakti di Masjid Mujahidin

Peringati Hari Juang TNI AD ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Karya Bakti di Masjid Mujahidin

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80, Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan tempat ibadah, salah satunya di Masjid Mujahidin yang berlokasi di Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Selasa (09/12/2025).

Kegiatan karya bakti tersebut dipimpin langsung oleh Pasiops Kodim 1601/Sumba Timur, Lettu Inf Rafael Tende. Adapun sasaran pembersihan meliputi pemotongan dan pembersihan rumput liar, penyapuan area sekitar masjid, serta penataan lingkungan agar lebih bersih dan nyaman digunakan oleh masyarakat.

Dandim 1601/Sumba Timur, Letkol Inf Dobby Noviyanto S.,S.E melalui Pasiops menyampaikan, kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI AD terhadap lingkungan dan fasilitas umum, sekaligus mempererat hubungan baik antara prajurit Kodim 1601/Sumba Timur dengan masyarakat. “Melalui karya bakti ini kami ingin terus hadir dan memberikan manfaat langsung bagi masyarakat, terutama dalam momentum Hari Juang TNI AD ke-80,” ujarnya.

Kegiatan berlangsung dengan penuh semangat gotong royong dan disambut baik oleh pengurus serta jamaah Masjid Mujahidin. Diharapkan kegiatan ini dapat memperkuat sinergi TNI dan masyarakat dalam menjaga kebersihan serta keharmonisan lingkungan.

(Pendim 1601 ST)

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Patroli Mandiri Koramil 1607-02/Empang, Bentuk Nyata Kepedulian TNI terhadap Keamanan Warga
    NTB

    Patroli Mandiri Koramil 1607-02/Empang, Bentuk Nyata Kepedulian TNI terhadap Keamanan Warga

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) agar tetap kondusif, anggota Koramil 1607-02/Empang melaksanakan kegiatan patroli mandiri di seputaran wilayah Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Sumbawa, Selasa (11/11/2025). Kegiatan patroli ini dilaksanakan secara rutin sebagai langkah preventif untuk mengantisipasi berbagai potensi gangguan kamtibmas serta memberikan rasa aman kepada masyarakat. Rute patroli meliputi […]

  • Babinsa Pantau Ketat Kedatangan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    Babinsa Pantau Ketat Kedatangan Kapal Garda Maritim 3 di Pelabuhan Pantai Baru

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Pantai Baru, Rote Ndao — Kegiatan pengamanan dan pemantauan arus kedatangan kapal kembali dilaksanakan secara optimal oleh aparat TNI di wilayah perairan Kabupaten Rote Ndao. Pada Kamis malam, 4 Desember 2025, Babinsa dari Koramil setempat kembali menunjukkan kesiapsiagaan dengan melakukan penjagaan ketat di Pelabuhan ASDP Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan yang berlangsung […]

  • Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Forkopimda Sambut Kunker Wamen ESDM di Bandara Umbu Mehang Kunda

    Dandim 1601/Sumba Timur Dampingi Forkopimda Sambut Kunker Wamen ESDM di Bandara Umbu Mehang Kunda

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Komandan Kodim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E bersama unsur Forum Komunikasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumba Timur menghadiri kegiatan penjemputan Wakil Menteri Energi dan Sumber Daya Mineral (ESDM) Republik Indonesia, Bapak Yuliot Tanjung, di Bandara Umbu Mehang Kunda, Kelurahan Mau Hau, Kecamatan Kambera, Selasa (28/10/2025). Kunjungan kerja Wamen ESDM tersebut merupakan […]

  • Babinsa Batukandik Turun Langsung Amankan Tradisi Mepeed

    Babinsa Batukandik Turun Langsung Amankan Tradisi Mepeed

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berlangsungnya tradisi Meeped yang digelar di Banjar Adat Salang Dusun Batukandik I Desa Batukandik, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Minggu ( 03/08/25 ) tak lepas dari adanya pengawalan yang dilakukan oleh pihak Babinsa. Upacara mepeed ini dilaksanakan sebagai rangkaian Upacara Pitra Yadnya ngaben masal di Banjar Adat Salang. Tradisi Mepeed ini sudah menjadi budaya […]

  • Kehadiran Babinsa di Desa Je’o Du’a Tingkatkan Rasa Aman Masyarakat
    NTT

    Kehadiran Babinsa di Desa Je’o Du’a Tingkatkan Rasa Aman Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Ende- Maurole, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Je’o Du’a, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini berjalan lancar, tertib, dan aman.19/07/2025 Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat setempat, sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara TNI […]

  • Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Seteluk Hadiri Acara Takziah Warga Binaan

    Pererat Kemanunggalan TNI–Rakyat, Babinsa Seteluk Hadiri Acara Takziah Warga Binaan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Sebagai wujud kepedulian dan kedekatan TNI dengan masyarakat, Babinsa Desa Air Suning Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin, menghadiri acara takziah almarhum Bapak Suprianto di wilayah binaan Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, (03/01/2026), pukul 09.00 WITA. Kehadiran Babinsa dalam acara takziah ini bertujuan untuk memberikan […]

expand_less