Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Anggota Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam Jaga Kondusifitas Wilayah

Anggota Koramil 1628-01/Taliwang Laksanakan Patroli Malam Jaga Kondusifitas Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 8 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menjaga ketertiban serta memberikan rasa aman kepada masyarakat, anggota Koramil 1628-01/Taliwang kembali melaksanakan patroli malam di wilayah binaan, Senin (08/12/2025) pukul 21.30 Wita.

Patroli tersebut dipimpin oleh Serda Agus Salim selaku petugas piket Koramil. Kegiatan difokuskan pada pemantauan situasi kamtibmas di sejumlah titik rawan sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga keamanan lingkungan.

Menurut Serda Agus Salim, kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Koramil dalam memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif. “Kami mengingatkan warga agar terus menjaga ketertiban, waspada terhadap potensi gangguan keamanan, serta segera melaporkan jika melihat hal-hal mencurigakan,” ujarnya.

Patroli berlangsung dengan aman dan lancar. Koramil 1628-01/Taliwang menegaskan komitmennya untuk terus hadir di tengah masyarakat guna menjaga stabilitas keamanan di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Karang Taruna Wujudkan Lingkungan Kondusif

    Sinergi Babinsa dan Karang Taruna Wujudkan Lingkungan Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Upaya menciptakan lingkungan yang aman, nyaman, dan kondusif terus dilakukan aparat TNI di wilayah teritorial Kodim 1614/Dompu. Salah satunya melalui kegiatan ronda malam yang dilaksanakan oleh Babinsa Kelurahan Bali Satu, Koramil 1614-01/Dompu, Serma Amiruddin, bersama Lembaga Pemberdayaan Masyarakat (LPM) dan Karang Taruna di Lingkungan Swete Barat, Jumat (19/9/2025). Kegiatan yang berlangsung hingga […]

  • Wujud Sinergi TNI-Polri dan instansi terkait, Pasiintel Kodim 1623/Karangasem hadiri apel Kamtibmas.

    Wujud Sinergi TNI-Polri dan instansi terkait, Pasiintel Kodim 1623/Karangasem hadiri apel Kamtibmas.

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pasiintel Kodim 1623/Karangasem Kapten Inf.Arif Budi Santoso menghadiri kegiatan apel Kamtibmas dalam rangka Antisipasi Menghadapi Konflik sosial Tahun 2025, di Lapangan Tanah Aron Jalan Ngurah Rai Kel.Karangasem, Kec/Kab.Karangase, pada Kamis (25/09/25). Kegiatan apel dipimpin oleh Kapolres Karangasem AKBP Joseph Edward Purba, S.H., S.I.K., M.H., turut hadir dalam kegiatan tersebut Wakil Bupati Karangasem, Ketua […]

  • Pemeriksaan Rutin Satgas Pamtas di Oepoli Tengah untuk Jaga Kebugaran Personel

    Pemeriksaan Rutin Satgas Pamtas di Oepoli Tengah untuk Jaga Kebugaran Personel

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Natemnanu Utara, 3 September 2025 – Satuan Tugas Pengamanan Perbatasan (Satgas Pamtas) RI-RDTL sektor barat dari Yonarhanud 15/DBY kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan prajurit dengan melaksanakan kegiatan pengecekan kesehatan di Pos Oepoli Tengah. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Sertu Andre bersama anggota dari Pos Oepoli Pantai. Langkah tersebut menjadi bagian dari upaya rutin Satgas Pamtas […]

  • Sinergi TNI dan Rakyat, Tiga Warga Nggodimeda Serahkan Tanah kepada Kodim 1627/RN

    Sinergi TNI dan Rakyat, Tiga Warga Nggodimeda Serahkan Tanah kepada Kodim 1627/RN

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Komunikasi sosial (komsos) yang digelar Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao kembali memperlihatkan hasil positif dalam membangun sinergi antara TNI dengan masyarakat. Pada Selasa (09/09/2025), Dandim 1627/RN bersama Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a, Serda Delfi Amalo, melakukan kunjungan ke Desa Nggodimeda, Kecamatan Rote Tengah, untuk bersilaturahmi sekaligus berdialog dengan warga setempat terkait hibah lahan […]

  • Kodim 1627/Rote Ndao dan Satpol PP Gelar Patroli Mitigasi di Kantor Bupati dan DPRD

    Kodim 1627/Rote Ndao dan Satpol PP Gelar Patroli Mitigasi di Kantor Bupati dan DPRD

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mitigasi potensi kerawanan dan menjaga stabilitas keamanan, pada Senin (01/09/2025) anggota Kodim 1627/Rote Ndao bersama Satpol PP melaksanakan kegiatan patroli pengamanan sektor dan koordinasi di Kantor Bupati dan Kantor DPRD Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini dilaksanakan sesuai instruksi pimpinan, sebagai langkah antisipasi terhadap potensi resistensi dari aksi demonstrasi yang dilakukan […]

  • Siaga 24 Jam: Kopda Yohan Diaz Pimpin Patroli Pengawasan di Kecamatan Lembor

    Siaga 24 Jam: Kopda Yohan Diaz Pimpin Patroli Pengawasan di Kecamatan Lembor

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    MANGGARAI BARAT – Komando Rayon Militer 1630-02/Lembor, yang berada di bawah jajaran Kodim 1630/Manggarai, terus menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas dan kondusivitas wilayah binaan. Pada hari Kamis, 27 November 2025, Dipimpin oleh Kopda Yoseph Yohan Diaz dengan melibatkan tiga personel, kegiatan patroli ini merupakan bagian integral dari tugas pokok TNI AD dalam Operasi Militer Selain […]

expand_less