Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam di Area Tempat Hiburan dan Pantai Maluk

Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Gelar Patroli Malam di Area Tempat Hiburan dan Pantai Maluk

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 7 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Desa Pasir Putih, Kopda Abdul Halik, melaksanakan patroli malam pada Sabtu (06/12/2025) sekitar pukul 22.23 Wita hingga selesai.

Kegiatan patroli menyasar area tempat hiburan malam (kafe) serta wilayah sekitar Pantai Maluk, Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Kehadiran Babinsa di lokasi tersebut sebagai upaya preventif dalam memastikan situasi tetap kondusif serta mencegah potensi gangguan keamanan.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa memberikan imbauan langsung kepada para pengunjung agar selalu menjaga ketertiban selama beraktivitas dan tidak mengonsumsi minuman keras yang dapat memicu terjadinya gangguan kamtibmas.

“Patroli malam ini merupakan bagian dari tugas kami untuk memastikan wilayah tetap aman dan nyaman bagi masyarakat,” ujar Kopda Abdul Halik saat memberikan imbauan kepada warga dan pengunjung kafe.

Kegiatan patroli berlangsung aman, tertib, dan lancar tanpa adanya kendala di lapangan. Patroli rutin seperti ini diharapkan mampu memperkuat kedekatan Babinsa dengan masyarakat sekaligus meningkatkan kesadaran warga untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungannya.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Hadiri Rapat Lintas Sektor Kecamatan Satar Mese

    Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Hadiri Rapat Lintas Sektor Kecamatan Satar Mese

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Manggarai, 31 Juli 2025 – Dalam upaya memperkuat sinergi antarinstansi dan mendukung program pembangunan lintas sektor di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1612-07/Satar Mese Serma Lambertus Lukus menghadiri Rapat Lintas Sektor Tingkat Kecamatan Satar Mese yang digelar di Aula Puskesmas Iteng, Kamis (31/7). Rapat yang diprakarsai oleh pihak Puskesmas Iteng ini melibatkan berbagai unsur pemerintahan dan […]

  • Piket Malam Koramil Taliwang Laksanakan Patroli Wilayah

    Piket Malam Koramil Taliwang Laksanakan Patroli Wilayah

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Kamis malam, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Adriansyah, melaksanakan patroli rutin di sekitar wilayah Koramil. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan suasana yang aman dan tertib, sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan masing-masing. Patroli berjalan dengan aman dan mendapat respons positif dari warga. Di waktu yang sama, […]

  • Tingkatkan Kesehatan Warga, Babinsa Keramas Aktif Dukung Kegiatan Posyandu

    Tingkatkan Kesehatan Warga, Babinsa Keramas Aktif Dukung Kegiatan Posyandu

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 108
    • 0Komentar

    Gianyar – Blahbatuh, Kamis (7/8/2025) Dalam upaya mendukung program pemerintah di bidang kesehatan masyarakat, khususnya bagi balita dan lansia, Babinsa Koramil 1616-04/Blahbatuh, Sertu Nyoman Lancar, bersama Bhabinkamtibmas Desa Keramas, Aiptu Made Artika, melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu Balita dan Lansia. Kegiatan tersebut berlangsung di Balai Banjar Palak, Desa Keramas, Kecamatan Blahbatuh, Kabupaten Gianyar. Kegiatan Posyandu ini […]

  • Kodim 1614/Dompu Bersama TNI–Polri Amankan Pos Pam Natal Operasi Lilin Rinjani 2025

    Kodim 1614/Dompu Bersama TNI–Polri Amankan Pos Pam Natal Operasi Lilin Rinjani 2025

    • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Dalam rangka menjamin keamanan dan kelancaran perayaan Hari Raya Natal Tahun 2025, personel Kodim 1614/Dompu melaksanakan pengamanan pelayanan Pos Pengamanan (Pos Pam) gabungan di Gereja GKII, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu. Kegiatan ini merupakan bagian dari Operasi Lilin Rinjani Tahun 2025. Pengamanan dilaksanakan pada Kamis, 25 Desember 2025, Personel Kodim 1614/Dompu bersinergi dengan unsur […]

  • Keamanan dan Kelancaran Rapat Rehabilitasi Irigasi Dijaga Ketat oleh Babinsa Sertu Herman

    Keamanan dan Kelancaran Rapat Rehabilitasi Irigasi Dijaga Ketat oleh Babinsa Sertu Herman

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Donggo-Bima _ Kamis, 11 September 2025, Sertu Herman, Babinsa Desa Labuan Kananga, hadir dalam rapat sosialisasi rehabilitasi irigasi Bendungan Nanga Na’e yang digelar di aula Kantor Camat Tambora, Kabupaten Bima. Sebagai Babinsa, Sertu Herman berperan aktif dalam mendampingi dan memastikan kelancaran acara yang membahas perbaikan fasilitas irigasi vital bagi masyarakat petani di desa binaannya. Dalam […]

  • Program Makan Bergizi Hari Ke-4 Disambut Antusias, Babinsa Sumbawa Pastikan Berjalan Lancar

    Program Makan Bergizi Hari Ke-4 Disambut Antusias, Babinsa Sumbawa Pastikan Berjalan Lancar

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Kamis (11/9/2025) — Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa melaksanakan monitoring kegiatan Program Makan Bergizi hari ke-4 yang digelar oleh Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG). Kegiatan ini menyasar 3.711 siswa-siswi mulai dari tingkat PAUD, TK, SD, SMP hingga SMA/SMK yang berada di wilayah Kecamatan Unter Iwis, Kabupaten Sumbawa. Program Makan Bergizi ini merupakan langkah strategis […]

expand_less