Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Dukung Gizi Ibu dan Balita, Babinsa Menala Kawal Program MBG

Dukung Gizi Ibu dan Balita, Babinsa Menala Kawal Program MBG

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Kelurahan Menala Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan kegiatan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) bagi ibu hamil, ibu menyusui, dan balita.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, 14 Januari 2025, pukul 09.00 WITA, bertempat di Posyandu Lingkungan Teluk KTC, Kelurahan Menala, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Pendampingan dilakukan untuk memastikan pendistribusian makanan bergizi berjalan tepat sasaran, tertib, dan aman.

Adapun menu Makan Bergizi Gratis yang diberikan kepada para penerima manfaat meliputi roti, buah jeruk, sari kacang hijau, abon, dan telur. Menu tersebut disusun guna memenuhi kebutuhan gizi seimbang, khususnya bagi ibu dan balita dalam mendukung kesehatan serta tumbuh kembang anak.

Kehadiran Babinsa dalam kegiatan ini merupakan wujud peran aktif TNI AD dalam mendukung program kesehatan pemerintah sekaligus memperkuat sinergi antara aparat teritorial dan tenaga kesehatan di wilayah binaan.

Selama pelaksanaan kegiatan, tidak ditemukan hal-hal menonjol, dan pendistribusian makanan berlangsung tepat waktu, aman, serta lancar.

(Pendim 1628/KSB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Perkuat Sinergi TNI-NTT, Danrem 161/WS Dampingi Pangdam IX/Udy Audiensi dengan Gubernur NTT

    Perkuat Sinergi TNI-NTT, Danrem 161/WS Dampingi Pangdam IX/Udy Audiensi dengan Gubernur NTT

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono mendampingi Pangdam IX/Uayana Mayjen TNI Piek Budyakto saat audiensi dengan Gubernur Nusa Tenggara Timur, Emanuel Melkiades Laka Lena bertempat di Ruang VIP Pemda Lanud El Tari Kupang, Selasa (23/06/2025) Audiensi ini menjadi wadah strategis untuk memperkuat sinergi antara pemerintah daerah dan TNI AD dalam menjaga stabilitas keamanan, […]

  • Tim Itdam IX/Udayana Lakukan Evaluasi Kinerja di Kodim Kupang

    Tim Itdam IX/Udayana Lakukan Evaluasi Kinerja di Kodim Kupang

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang menerima kunjungan Tim Evaluasi Kinerja dari Inspektorat Daerah Militer (Itdam) IX/Udayana dalam rangka evaluasi akuntabilitas kinerja instansi dan pemantauan realisasi penyerapan anggaran yang berlangsung dari tanggal 20 hingga 24 Oktober 2025. Tim evaluasi dipimpin oleh Kolonel Inf. I Gusti Ngurah Wilantara, S.E., M.A.P., didampingi Letkol Kav. I Nengah Pendi R., S.T., […]

  • Kegiatan Patroli Siskamling di Kecamatan Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif
    NTB

    Kegiatan Patroli Siskamling di Kecamatan Sape dan Lambu Berjalan Aman dan Kondusif

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sape, 22 November 2025 – Pada Jumat malam tanggal 21 November 2025, Serka Maskur Babinsa Melayu bersama satu anggota Koramil 1608-03/Sape menjalankan kegiatan Patroli Siskamling dalam rangka memantau situasi wilayah Kecamatan Sape dan Kecamatan Lambu. Kegiatan tersebut bertujuan mengantisipasi berbagai perkembangan situasi di wilayah tersebut. Patroli malam itu diikuti oleh sejumlah unsur yang terdiri dari […]

  • Patroli Ronda Malam, Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    Patroli Ronda Malam, Babinsa Ajak Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Upaya menciptakan suasana aman dan nyaman di tengah masyarakat terus dilakukan oleh jajaran Kodim 1614/Dompu. Pada Jumat malam (12/09/2025), Babinsa Kelurahan Dorotangga, Koramil 1614-01/Dompu, Serka Jubaedin, melaksanakan patroli ronda malam sekaligus bersilaturahmi dengan warga binaan di Lingkungan Doroto’i RT 03,kec Dompu. Kegiatan yang dilakukan secara sederhana namun penuh keakraban ini tidak hanya […]

  • Dandim 1614/Dompu Diwakili Lettu Kav Syarifudin Hadiri Pelantikan Pejabat Pemkab Dompu

    Dandim 1614/Dompu Diwakili Lettu Kav Syarifudin Hadiri Pelantikan Pejabat Pemkab Dompu

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Pemerintah Kabupaten Dompu menggelar Pelantikan dan Pengambilan Sumpah Jabatan Pimpinan Tinggi Pratama di lingkungan Pemkab Dompu pada Senin (12/1/2026) Kegiatan yang berlangsung di Aula Pendopo Dompu, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu tersebut dipimpin langsung oleh Bupati Dompu Bambang Firdaus, SE, dan dihadiri sekitar 80 peserta. Pelantikan tersebut turut dihadiri unsur Forum Koordinasi Pimpinan […]

  • Peletakan Batu Pertama KDKMP Bela Berlangsung Aman dan Kondusif

    Peletakan Batu Pertama KDKMP Bela Berlangsung Aman dan Kondusif

    • calendar_month 7 jam yang lalu
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ngada – Jajaran Kodim 1625/Ngada melalui Koramil 1625-01/Bajawa terus mendukung program pembangunan di wilayah. Pada Rabu, 14 Januari 2025, Kasdim Kodim 1625/Ngada bersama Pasi Log menghadiri kegiatan peletakan batu pertama pembangunan KDKMP Bela yang bertempat di Desa Bela, Kecamatan Bajawa. Kegiatan tersebut merupakan tahap awal pelaksanaan pembangunan KDKMP Bela yang diharapkan dapat memberikan manfaat bagi […]

expand_less