Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah Desa Mantar

Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah Desa Mantar

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • comment 0 komentar
Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Kodim 1628/Sumbawa Barat, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah desa binaan.

Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Desa Mantar, Serda Hendry, pada Senin (12/01/2026) sekitar pukul 10.00 WITA. Komsos dilakukan dengan menyambangi warga serta memantau situasi dan kondisi lingkungan Desa Mantar guna memastikan wilayah tetap aman dan kondusif.

Serda Hendry menyampaikan bahwa kegiatan Komsos merupakan sarana efektif untuk menjalin silaturahmi, mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, serta menyerap informasi yang berkembang di tengah warga.

Melalui monitoring wilayah, Babinsa juga dapat secara langsung mengetahui potensi permasalahan yang dapat mengganggu keamanan dan ketertiban masyarakat.

“Dengan rutin melaksanakan Komsos dan monitoring wilayah, diharapkan tercipta sinergitas yang kuat antara Babinsa dan masyarakat dalam menjaga stabilitas keamanan di desa binaan,” ujarnya.

Selama pelaksanaan kegiatan, situasi wilayah Desa Mantar terpantau aman, tertib, dan kondusif. Kegiatan berjalan dengan lancar tanpa kendala.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione

    Babinsa Koramil 1627-01/Baa Amankan Ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat saat melaksanakan ibadah, Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Kopda Hendra Gaspersz, melaksanakan kegiatan pengamanan ibadah Minggu di Gereja Efata Lekione, Kelurahan Mokdale, Minggu (28/9/2025). Kegiatan pengamanan ini dilakukan sejak pagi pukul 07.00 Wita, sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap umat Kristiani yang sedang beribadah. Kehadiran Babinsa […]

  • Babinsa Desa Sulahan Dampingi Penyaluran BLT-DD Tahap XII kepada 13 KPM di Balai Desa Sulahan

    Babinsa Desa Sulahan Dampingi Penyaluran BLT-DD Tahap XII kepada 13 KPM di Balai Desa Sulahan

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Sulahan Koramil 1626-02/Susut, Koptu I Made Sukadana, melaksanakan pendampingan kegiatan pencairan Bantuan Langsung Tunai Dana Desa (BLT-DD) Tahap XII Bulan Oktober 2025 kepada 13 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) di wilayah Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli. Kamis (4/12/2025) Setiap KPM menerima bantuan berupa uang tunai sebesar Rp 300.000. Penyaluran bantuan dilakukan […]

  • Komando Dansatgas TMMD 125, Tower Air Bersih Jadi Penopang Kehidupan Warga Batuan

    Komando Dansatgas TMMD 125, Tower Air Bersih Jadi Penopang Kehidupan Warga Batuan

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Sabtu (26/7/2025) — Komitmen TNI dalam membangun wilayah pedesaan kembali diwujudkan secara nyata dalam pelaksanaan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Tahun 2025. Salah satu proyek monumental yang tengah digarap adalah pembangunan 1 unit Tower Reservoir berkapasitas 20 m³ (20.000 liter) di Banjar Bucuan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Pembangunan tower […]

  • Sinergi Babinsa dan Desa Hu’u Hidupkan Kembali Poskamling

    Sinergi Babinsa dan Desa Hu’u Hidupkan Kembali Poskamling

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka memperkuat keamanan dan ketertiban di tengah masyarakat, Babinsa Desa Hu’u Koramil 1614-03/Hu’u, Serka Rustam, menghadiri rapat bersama Kepala Desa Hu’u beserta perangkat desa, kepala dusun, ketua RT/RW, serta unsur lembaga kemasyarakatan lainnya, pada Jumat (3/10/2025). Pertemuan yang berlangsung di ruang kerja Kepala Desa Hu’u ini membahas rencana pengaktifan kembali Pos […]

  • Rumah Situs Adat Kampung Yaru Wora Ludes Terbakar, Babinsa Walakaka Turun Bantu Warga

    Rumah Situs Adat Kampung Yaru Wora Ludes Terbakar, Babinsa Walakaka Turun Bantu Warga

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat sigap turun tangan membantu warga memadamkan api yang membakar rumah situs adat di Kampung Yaru Wora, Desa Patiala Bawa, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, pada Jumat (05/12/2025). Kebakaran yang terjadi secara tiba-tiba ini membuat warga setempat panik, mengingat rumah situs adat memiliki nilai sejarah, budaya, dan […]

  • Satgas Pos Fohululik Berhasil Rebut Hati Masyarakat Binaan, Kembali Dapatkan Penyerahan Senjata Springfield

    Satgas Pos Fohululik Berhasil Rebut Hati Masyarakat Binaan, Kembali Dapatkan Penyerahan Senjata Springfield

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Belu – Satgas Yonif 741/GN Pos Fohululik Kembali Dapatkan Senjata Springfield dan Rakitan di Dusun Fohululik, Desa Lutharato , Kecamatan Lamaknen Selatan, Kabupaten Belu. Rabu (27/08/2025). Danpos Fohululik Serka I Gede Prema Narayana bersama anggotanya kembali mendapat penyerahan dua pucuk senjata jenis Springfield dan Rakitan secara sukarela oleh masyarakat Desa Lutharato atas partisipasi aktif Pos […]

expand_less