Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Bersama Warga Desa Manusasi Perkuat Gotong Royong dan Kepedulian Lingkungan

Babinsa Bersama Warga Desa Manusasi Perkuat Gotong Royong dan Kepedulian Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
  • comment 0 komentar

NTT-KEFAMENANU 11 Januari – Babinsa Koramil 1618-02/Miobar, Sertu Osman Sanam, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus gotong royong bersama masyarakat Desa Manusasi, Kecamatan Miomaffo Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU).

Dalam kegiatan yang ada, Sertu Osman Sanam bersama aparatur desa dan masyarakat setempat melaksanakan kerja bakti pembersihan lingkungan, khususnya di sekitar halaman Kantor Desa Manusasi. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan lingkungan yang bersih, sehat, dan nyaman, serta menumbuhkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

Sertu Osman Sanam menyampaikan bahwa kegiatan gotong royong seperti ini merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam menjalin hubungan yang harmonis dengan masyarakat serta meningkatkan kepedulian bersama terhadap kebersihan dan kesehatan lingkungan.

Melalui kegiatan ini, diharapkan masyarakat semakin sadar akan pentingnya kebersihan lingkungan sebagai salah satu faktor utama dalam menjaga kesehatan dan kenyamanan hidup bersama,”ujarnya.

Masyarakat Desa Manusasi menyambut baik kegiatan tersebut dan mengapresiasi kehadiran Babinsa yang selalu aktif mendampingi serta memberikan motivasi kepada warga dalam menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan desa.

Kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan penuh kebersamaan, mencerminkan sinergi yang baik antara TNI dan masyarakat dalam mendukung terciptanya lingkungan desa yang bersih dan sehat

( PENDIM 1618/TTU )

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kelubagolit Hadiri Pertemuan Lintas Sektor Triwulan IV 2025

    Babinsa Kelubagolit Hadiri Pertemuan Lintas Sektor Triwulan IV 2025

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Flotim – Babinsa Koramil 1624-02/Adonara, Serma M. Syaiful Rate, menghadiri kegiatan Pertemuan Lintas Sektor (LINSEK) Triwulan IV Tahun 2025 yang dilaksanakan di Aula Kantor Camat Kelubagolit sebagai bentuk koordinasi dan evaluasi program lintas sektor di tingkat kecamatan, Kamis (18/12/2025). Pertemuan tersebut dibuka langsung oleh Camat Kelubagolit dan dilanjutkan dengan pembahasan materi di bidang kesehatan serta […]

  • Sinergi TNI dengan Institut Teknologi Bandung (ITB) dan kelompok tani ternak kerti Winangun, Banjar dinas Sanih, Desa Bukti

    Sinergi TNI dengan Institut Teknologi Bandung (ITB) dan kelompok tani ternak kerti Winangun, Banjar dinas Sanih, Desa Bukti

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Pada hari Sabtu tanggal 2 Agustus 2025 pukul 09.00 Wita bertempat di balai kelompok tani ternak kerti Winangun, Banjar dinas Sanih, Desa Bukti Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng Danramil 1609-02/Kubutambahan ( Lettu Arh Putu Darma S. A Md) mewakili Dandim 1609/Buleleng, menghadiri kegiatan penyerahan bibit dan penanaman pisang Cavendish secara simbolis oleh Institut Teknologi Bandung (ITB) […]

  • Kodim 1607/Sumbawa Gelar Patroli Rutin, Wujud Nyata TNI Jaga Kondusivitas Wilayah

    Kodim 1607/Sumbawa Gelar Patroli Rutin, Wujud Nyata TNI Jaga Kondusivitas Wilayah

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, anggota Kodim 1607/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli rutin yang menyasar seluruh wilayah di Kabupaten Sumbawa, Selasa (14/10/2025). Kegiatan patroli ini merupakan bagian dari upaya preventif TNI dalam mencegah potensi gangguan keamanan, tindak kriminalitas, serta memantau perkembangan situasi di wilayah binaan. Patroli dilaksanakan […]

  • Patroli Kongkow Babinsa Rasabou Bahas Keamanan Lingkungan Malam Hari

    Patroli Kongkow Babinsa Rasabou Bahas Keamanan Lingkungan Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Donggo _ Senin, 10 November 2025, Serma Burhanudin, Babinsa Desa Rasabou, melaksanakan patroli kongkow bersama warga binaan dengan fokus pembahasan mengenai keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa mengajak warga untuk selalu peduli dan menjaga keamanan serta kenyamanan lingkungan terutama pada malam hari agar tercipta suasana yang aman dan tenteram. Serma Burhanudin mengimbau […]

  • Babinsa Koramil Seteluk Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di Desa Air Suning

    Babinsa Koramil Seteluk Dampingi Program Makan Bergizi Gratis di Desa Air Suning

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang peningkatan gizi masyarakat, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan pendampingan kegiatan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Rabu, (24/12/2025), mulai pukul 08.00 WITA, bertempat di Dusun Air Suning I, Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Desa Air […]

  • Camat Wawo Apresiasi Sinergi Antarinstansi untuk Sukseskan Program MBG

    Camat Wawo Apresiasi Sinergi Antarinstansi untuk Sukseskan Program MBG

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Wawo,Bima _ Selasa, 9 September 2024, Danramil 1608-06/Wawo Kapten Inf Armansyah menghadiri undangan dari Kapok SPPG Kecamatan Wawo untuk mengikuti kegiatan Sinkronisasi Data penerima manfaat Makan Bergizi Gratis (MBG). Acara tersebut diselenggarakan di Aula Kantor Kecamatan yang beralamat di Jln. Lintas Sape-Bima, Desa Maria, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Kegiatan ini bertujuan untuk menyelaraskan data penerima […]

expand_less