Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 04/Tabundung Bantu Petani Tanam Padi di Desa Wudipandak

Babinsa Koramil 04/Tabundung Bantu Petani Tanam Padi di Desa Wudipandak

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 04/Tabundung, Kodim 1601/Sumba Timur,Pratu Denis Nderu Peta, melaksanakan kegiatan pendampingan ketahanan pangan (Hanpangan) berupa tanam padi di kebun milik masyarakat yang berlokasi di Desa Wudipandak, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur,pada Sabtu (10/01/2026).

Babinsa turut terjun langsung ke lapangan membantu masyarakat dalam proses penanaman padi sebagai bentuk dukungan TNI AD terhadap program ketahanan pangan nasional.

Pratu Denis Nderu Peta menyampaikan bahwa pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada para petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian, sekaligus memastikan proses tanam padi berjalan dengan baik dan sesuai anjuran.

Masyarakat Desa Wudipandak menyambut baik kehadiran Babinsa di tengah kegiatan pertanian mereka. Dengan adanya pendampingan tersebut, diharapkan hasil panen padi ke depan dapat meningkat sehingga mampu menunjang kebutuhan pangan keluarga serta kesejahteraan petani.

Kegiatan ini merupakan wujud nyata peran Babinsa dalam mendukung pembangunan di wilayah binaan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pertemuan Strategis di Perbatasan, Dandim 1618/TTU Dengarkan Langsung Suara Rakyat

    Pertemuan Strategis di Perbatasan, Dandim 1618/TTU Dengarkan Langsung Suara Rakyat

    • calendar_month Kamis, 28 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 113
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Komitmen menjaga stabilitas keamanan di wilayah perbatasan kembali ditegaskan oleh Dandim 1618/TTU, Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E. Rabu 27/8/2025., ia turun langsung menemui masyarakat tua adat Inbate dalam sebuah pertemuan di Kantor Desa Inbate, Kecamatan Bikomi Nilulat, Kabupaten TTU. Dialog terbuka ini menjadi wadah untuk mendengar aspirasi dan keluhan warga pasca insiden penembakan […]

  • Babinsa Koramil 01/Ba’a Bersama Aparat Pemerintah Desa Mediasi Penyelesaian Masalah Warga

    Babinsa Koramil 01/Ba’a Bersama Aparat Pemerintah Desa Mediasi Penyelesaian Masalah Warga

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT – Rote Ndao – Sertu Nelson Sine dan Pratu Juven Taloim Babinsa Koramil 01/Ba’a Kodim 1627/Rote Ndao bersama aparat kelurahan dan tokoh adat bantu mediasi salah paham antar warga, Permasalahan di wilayah binaan satuan komando kewilayahan sangat beragam. Seperti saat ini perselisihan masalah salah paham .Bertempat di Kelurahan Mokdale Kec.Lobalain Kab.Rote Ndao.Kamis (20/8/25) Dalam […]

  • Babinsa Koramil 1612-07 Hadiri Rapat Persiapan HUT RI ke-80 di Satar Mese Utara

    Babinsa Koramil 1612-07 Hadiri Rapat Persiapan HUT RI ke-80 di Satar Mese Utara

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Manggarai, 28 Juli 2025 — Dalam rangka menyambut peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Kecamatan Satar Mese Utara menggelar rapat koordinasi lintas sektor bertempat di Aula Kantor Camat Satar Mese Utara, Kabupaten Manggarai, Senin (28/07). Rapat yang dihadiri oleh unsur pemerintah kecamatan, pimpinan Unit Pelaksana Dinas (UPD), para kepala desa, kepala sekolah, […]

  • Koptu Sahlan Umar Ajak Warga Desa Ngalukoja Jaga Keamanan dan Ketertiban

    Koptu Sahlan Umar Ajak Warga Desa Ngalukoja Jaga Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan Umar, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada hari Minggu pukul 08.45 WITA 24-08-2025 hingga selesai. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan serta mempererat hubungan antara TNI dengan warga masyarakat […]

  • Dandim Kadek Abriawan Tekankan Keselamatan Tim ke Oepoli

    Dandim Kadek Abriawan Tekankan Keselamatan Tim ke Oepoli

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kaur Komsos Stafter Kodim 1604/Kupang, Kapten Inf. Said Abdullah memberikan pengarahan kepada 25 personel Kodim yang tergabung dalam kelompok tukang dipimpin Peltu Daswaji. Para personel ini akan diberangkatkan menuju wilayah perbatasan RI-RDTL di Oepoli dalam rangka kegiatan Desa Mandiri Perbatasan Program Kolaborasi Pembangunan SMPN Oepoli Tahun Anggaran 2025. Kegiatan ini merupakan wujud nyata […]

  • Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bantu Warga Angkat Batu dan Pasir untuk Pembuatan Fondasi Rumah

    Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Bantu Warga Angkat Batu dan Pasir untuk Pembuatan Fondasi Rumah

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Senin 13 Oktober 2025 — Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Serda Demsi Taek, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah di Desa Anarae, Kecamatan Ndao Nuse, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan dilaksanakan pada pukul 12.30 WITA, bertempat di samping rumah Bapak Simson Lusi. Pada kesempatan tersebut, […]

expand_less