Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Yehuda Bali Ate Pantau Perakitan Cakar Ayam Pondasi di Desa Wetana

Sertu Yehuda Bali Ate Pantau Perakitan Cakar Ayam Pondasi di Desa Wetana

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Babinsa Sertu Yehuda Bali Ate, anggota Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, melaksanakan pemantauan pengerjaan perakitan cakar ayam pondasi dalam rangka pembangunan Koperasi Desa Merah Putih di Desa Wetana, Kecamatan Laboya Barat, Kabupaten Sumba Barat, Kamis (08/01/2026).

Kegiatan pemantauan tersebut dilakukan untuk memastikan proses pengerjaan pembangunan koperasi berjalan dengan baik, aman, dan sesuai dengan perencanaan yang telah ditetapkan.

Kehadiran Babinsa di lokasi pembangunan juga bertujuan untuk memberikan rasa aman serta mendukung kelancaran pelaksanaan kegiatan.

Sertu Yehuda Bali Ate menyampaikan bahwa pembangunan Koperasi Desa Merah Putih diharapkan dapat meningkatkan perekonomian masyarakat desa, khususnya dalam mendukung kegiatan usaha dan kesejahteraan warga setempat.

Selain melakukan pemantauan, Babinsa juga berinteraksi dan berkomunikasi dengan para pekerja serta warga sekitar, sekaligus mengingatkan agar selalu memperhatikan faktor keselamatan kerja selama proses pembangunan berlangsung.

Dengan adanya pendampingan dan pemantauan dari Babinsa, diharapkan pembangunan Koperasi Desa Merah Putih dapat selesai tepat waktu dan memberikan manfaat nyata bagi masyarakat Desa Wetana.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 02/Bolo Laksanakan Patroli dan Ronda Malam di Wilayah Binaan, Jaga Ketertiban Masyarakat
    NTB

    Babinsa Koramil 02/Bolo Laksanakan Patroli dan Ronda Malam di Wilayah Binaan, Jaga Ketertiban Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Selasa, 25 November 2025, Babinsa dari Koramil 02/Bolo melaksanakan serangkaian kegiatan patroli dan ronda malam di berbagai desa di wilayah teritorialnya. Kegiatan ini bertujuan memperkuat keamanan lingkungan, mengajak masyarakat menjaga ketertiban, serta memberikan himbauan penting untuk mencegah masalah sosial dan kriminalitas. Di Rt 04 Dusun Nggaro Panto, Desa Madawau, Kecamatan Madapangga, Serka […]

  • Babinsa Hadiri Pelatihan Linmas, Perkuat Keamanan Desa

    Babinsa Hadiri Pelatihan Linmas, Perkuat Keamanan Desa

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Komitmen memperkuat sistem keamanan dan ketertiban masyarakat terus diwujudkan hingga ke tingkat desa. Salah satunya melalui peningkatan kapasitas Satuan Perlindungan Masyarakat (Linmas). Hal tersebut terlihat dalam kegiatan Pelatihan Linmas Desa Dasan Tereng yang digelar di Aula Kantor Desa Dasan Tereng, Kecamatan Narmada, Selasa (16/12/2025). Kegiatan ini mendapat perhatian langsung dari Bintara […]

  • Senam Bersama Warnai Sosialisasi Kartu Sumbawa Barat Maju di Brang Rea

    Senam Bersama Warnai Sosialisasi Kartu Sumbawa Barat Maju di Brang Rea

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung efektivitas sosialisasi Kartu Sumbawa Barat (KSB) Maju, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang se-Kecamatan Brang Rea melaksanakan kegiatan senam bersama pada Jumat, 25 Juli 2025, pukul 07.00 WITA, di Desa Beru. Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Brang Rea, jajaran Dinas Kesehatan Kecamatan Brang Rea, Wakil Ketua AGR Kecamatan Brang Rea, Kepala Desa […]

  • Babinsa dan Aparat Gabungan Amankan Proyek Pembangunan Kawasan Industri Garam Nasional di Rote Ndao

    Babinsa dan Aparat Gabungan Amankan Proyek Pembangunan Kawasan Industri Garam Nasional di Rote Ndao

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Rote Ndao, Selasa 14 Oktober 2025 — Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan pembangunan Kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN), aparat gabungan dari Kodim 1627/Rote Ndao, Lanal Rote Ndao, dan Polsek Rote Timur melaksanakan kegiatan pengamanan di lokasi proyek strategis nasional yang berada di wilayah Desa Matasio dan Desa Serubeba Kecamatan Rote Timur, serta Desa […]

  • Babinsa Tongo Dampingi Kegiatan GKM “Pelangi” Wujudkan Lansia Sehat dan Bahagia
    NTB

    Babinsa Tongo Dampingi Kegiatan GKM “Pelangi” Wujudkan Lansia Sehat dan Bahagia

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB, balisticnews.com – Dalam rangka meningkatkan pelayanan kesehatan kepada masyarakat lanjut usia (lansia), Babinsa Desa Tongo, Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Lalu Edi Kz, melaksanakan pendampingan kegiatan Gugus Kendali Mutu (GKM) PELANGI atau Pelayanan Lansia Terintegrasi: Sehat, Aktif, dan Bahagia di Hari Tua yang digelar pada Kamis, (30/10/2025), pukul 07.00 WITA di Desa Tongo, Kecamatan […]

  • TNI Bantu Stabilkan Harga Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras Murah ke Warga

    TNI Bantu Stabilkan Harga Pangan, Kodim 1602/Ende Distribusikan Beras Murah ke Warga

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Kodim 1602/Ende terus menunjukkan komitmennya dalam membantu pemerintah menstabilkan pasokan dan harga pangan melalui program Gerakan Pangan Murah (GPM). Hingga Selasa, 16 September 2025, tercatat sebanyak 72 ton beras SPHP (Stabilisasi Pasokan dan Harga Pangan) telah didistribusikan kepada masyarakat di wilayah Kabupaten Ende. Program ini dilaksanakan secara terkoordinasi antara Kodim 1602/Ende, Koperasi Kartika Buterpra, […]

expand_less