Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Koramil 1628-02/Sekongkang Intensifkan Patroli Malam Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

Koramil 1628-02/Sekongkang Intensifkan Patroli Malam Jaga Kamtibmas Wilayah Binaan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Guna menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), personel Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah binaan.

Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis malam, 08 Januari 2026, sekitar pukul 21.30 WITA oleh anggota piket Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Achmad Fahri.

Patroli menyasar sejumlah titik di wilayah binaan Koramil Sekongkang yang dinilai rawan serta menjadi pusat aktivitas masyarakat pada malam hari.

Dalam kegiatan patroli tersebut, Kopda Achmad Fahri tidak hanya melakukan pemantauan situasi keamanan, namun juga menyampaikan imbauan secara langsung kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan, serta meningkatkan kepedulian terhadap situasi di sekitar tempat tinggal masing-masing.

“Patroli malam ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, sekaligus mengingatkan pentingnya peran bersama dalam menjaga keamanan lingkungan,” ujarnya.

Kegiatan patroli malam berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Situasi wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang terpantau kondusif tanpa adanya kejadian menonjol.

Koramil 1628-02/Sekongkang berkomitmen untuk terus melaksanakan patroli rutin sebagai bagian dari upaya pembinaan teritorial serta mendukung terciptanya lingkungan yang aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tumbuhkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Taliwang Latih PBB di SD IT Imam Safi’i

    Tumbuhkan Disiplin Sejak Dini, Babinsa Taliwang Latih PBB di SD IT Imam Safi’i

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya menanamkan nilai-nilai kedisiplinan, tanggung jawab, dan kekompakan sejak usia dini, anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin dan Serda Muhaimin, melaksanakan kegiatan pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) di SD IT Imam Safi’i, bertempat di halaman sekolah Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat (24/10/2025) pukul 08.05 WITA. Kegiatan ini disambut […]

  • Babinsa Soro Barat Ajak Warga Tanamkan Jiwa Merah Putih
    NTB

    Babinsa Soro Barat Ajak Warga Tanamkan Jiwa Merah Putih

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-02/Kempo Kodim 1614/Dompu, Serma M. Ali, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Soro Barat, Kecamatan Kempo, pada Senin (10/11/2025) pukul 09.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berdialog dengan warga mengenai pentingnya menanamkan jiwa merah putih dalam kehidupan berbangsa dan bernegara. Menurutnya, semangat nasionalisme harus terus dipupuk […]

  • Perkuat Sinergitas Lintas Lembaga, Dansatgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Temui Bupati Kabupaten TTU.

    Perkuat Sinergitas Lintas Lembaga, Dansatgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad Temui Bupati Kabupaten TTU.

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kefamenanu – Dansatgas Pamtas RI-RDTL Sektor Barat Yonarhanud 2 Kostrad, Letkol Arh Endis Fahrul Rizal, S.Hub.Int., M.Sc., melakukan kunjungan kerja sekaligus silaturahmi menemui Bupati Timor Tengah Utara, Bapak Yosep Falentinus Delasalle Kebo, S.IP., M.A., di Kantor Bupati TTU Kefamenanu, Kab. TTU. Senin (27/10) Kunjungan ini merupakan bagian dari upaya intensif Satgas Pamtas Yonarhanud 2 Kostrad […]

  • Wabup Dirga Buka Lomba Permainan Tradisional, Ratusan Siswa Meriahkan HUT ke-532 Kota Singasana

    Wabup Dirga Buka Lomba Permainan Tradisional, Ratusan Siswa Meriahkan HUT ke-532 Kota Singasana

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Suasana semarak dan penuh keceriaan menyelimuti area Taman Bung Karno, Tabanan, Selasa (11/11) pagi. Ratusan siswa SD dan SMP dari sepuluh Kecamatan di Kabupaten Tabanan tumpah ruah di lokasi untuk mengikuti Lomba Permainan Tradisional dalam rangka memeriahkan HUT ke-532 Kota Singasana Tahun 2025. Kegiatan tersebut menjadi salah satu rangkaian acara penting dalam […]

  • ‎Momentum Kebersamaan, Kasdim 1607/Sumbawa Lepas Anggota Pindah Satuan

    ‎Momentum Kebersamaan, Kasdim 1607/Sumbawa Lepas Anggota Pindah Satuan

    • calendar_month Selasa, 11 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTB, Sumbawa Besar — Kasdim 1607/Sumbawa Mayor Inf Dahlan S.Sos. memimpin upacara Korps Raport pindah satuan yang berlangsung khidmat di Aula Makodim 1607/Sumbawa, Selasa (11/11/2025). ‎ ‎Sebanyak tujuh personel dilepas dalam kegiatan tersebut, terdiri dari satu orang Perwira, tiga orang Bintara, dan tiga orang Tamtama. Upacara ini menjadi wujud penghormatan dan apresiasi atas dedikasi serta […]

  • Babinsa Desa Kiantar Aktif Ajak Warga Jaga Kebersihan dan Kamtibmas di Desa Binaan

    Babinsa Desa Kiantar Aktif Ajak Warga Jaga Kebersihan dan Kamtibmas di Desa Binaan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Kiantar Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Amirudin, terus menunjukkan kepeduliannya terhadap kondisi wilayah binaan dengan turun langsung ke lapangan melaksanakan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) bersama masyarakat Desa Kiantar, Selasa (28/10/2025) pukul 09.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungan serta meningkatkan […]

expand_less