Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » ‎Komsos Babinsa Desa Jineng, Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

‎Komsos Babinsa Desa Jineng, Wujudkan Wilayah Aman dan Kondusif

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
  • comment 0 komentar

‎Lombok Timur – Babinsa Desa Jineng, Serda Arief Ramdani, pada Senin, 05 Januari 2026, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kepala Wilayah (Kawil) dan masyarakat Desa Jineng. Kegiatan tersebut berlangsung di Kantor Desa Jineng, Kecamatan Wanasaba, Kabupaten Lombok Timur. Senin (05/01/2026)

‎Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa menghimbau kepada seluruh masyarakat Desa Jineng agar bersama-sama menjaga kebersihan lingkungan, khususnya dengan disiplin membuang sampah pada Tempat Pembuangan Sampah (TPS) yang telah disediakan. Hal ini bertujuan untuk meminimalisir penyebaran penyakit yang diakibatkan oleh lingkungan yang kotor dan tidak sehat.
‎Selain itu, Babinsa juga mengajak masyarakat untuk meningkatkan kepedulian terhadap kebersihan lingkungan melalui pelaksanaan program kerja bakti yang dapat dilakukan pada waktu luang secara rutin dan berkelanjutan.

‎Tidak kalah penting, Serda Arief Ramdani menghimbau agar seluruh warga tetap menjaga dan mempererat silaturahmi antar sesama, khususnya kerukunan antar tetangga, guna mewujudkan suasana desa yang aman, damai, dan tentram.

‎Melalui kegiatan Komsos ini, diharapkan terjalin komunikasi yang baik antara Babinsa, aparat desa, dan masyarakat dalam mendukung terciptanya lingkungan desa yang bersih, sehat, dan harmonis.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jaga Kebugaran dan Persatuan, Kodim 1602/Ende Hadiri Jalan Santai HUT RI

    Jaga Kebugaran dan Persatuan, Kodim 1602/Ende Hadiri Jalan Santai HUT RI

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesia, Kodim 1602/Ende turut ambil bagian dalam kegiatan Jalan Sehat Bersama yang diselenggarakan oleh Pemerintah Kabupaten Ende, Jumat pagi (1 Agustus 2025). Kegiatan ini dilaksanakan mulai pukul 06.00 WITA, bertempat di halaman Kantor Bupati Ende, Jalan Eltari, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Tengah. Acara […]

  • Danramil 1616-03 Dorong Masyarakat Sanding Jadi Percontohan Desa Hijau di Gianyar

    Danramil 1616-03 Dorong Masyarakat Sanding Jadi Percontohan Desa Hijau di Gianyar

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 110
    • 0Komentar

    Gianyar – Tampaksiring Jumat (22/8/2025) – Komitmen menjaga kelestarian lingkungan sekaligus mendukung target Bali menuju Net Zero Emission 2045 terus digelorakan melalui berbagai program kolaboratif. Salah satunya terlihat dalam kegiatan bertajuk Jejak Hijau Desa Sanding menuju Masa Depan Netral Karbon yang berlangsung di Wantilan Poh Tegeh, Desa Sanding, Kecamatan Tampaksiring, Gianyar. Acara ini menjadi momentum […]

  • Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam, Jaga Ketertiban Wilayah

    Babinsa Seteluk Laksanakan Patroli Malam, Jaga Ketertiban Wilayah

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 96
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Dalam rangka menciptakan situasi yang aman dan kondusif di wilayah binaannya, Babinsa Desa Lamusung, Serda Lalu Rupawan dari Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan kegiatan patroli rutin di seputaran wilayah Kecamatan Seteluk, pada Selasa malam, 29 Juli 2025. Patroli ini merupakan bagian dari upaya kewilayahan dalam menjaga ketertiban masyarakat serta mengantisipasi potensi gangguan keamanan, khususnya […]

  • Tingkatkan Rasa Aman, Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Mandiri di Kecamatan Sumbawa

    Tingkatkan Rasa Aman, Koramil 1607-01/Sumbawa Gelar Patroli Mandiri di Kecamatan Sumbawa

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Anggota Koramil 1607-01/Sumbawa melaksanakan kegiatan patroli mandiri di seputaran wilayah Kecamatan Sumbawa, Kabupaten Sumbawa, Minggu (5/10/2025). Patroli ini dilaksanakan sebagai upaya preventif dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) serta memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif. Kegiatan patroli menyasar titik-titik strategis, termasuk pemukiman warga, pusat keramaian, fasilitas umum, serta jalur utama […]

  • Babinsa Maurole Dampingi Pembangunan Irigasi 193 Meter di Desa Tou Barat

    Babinsa Maurole Dampingi Pembangunan Irigasi 193 Meter di Desa Tou Barat

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, NTT — Guna mendukung peningkatan ketahanan pangan dan produktivitas pertanian, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan pendampingan Oplah (Operasi Pengerjaan Lahan) pembangunan irigasi di Dusun Panalato, Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, pada Rabu (3/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.53 Wita tersebut dipimpin oleh Serka Densius Berno selaku Babinsa setempat. Pengerjaan irigasi sepanjang kurang lebih […]

  • Babinsa Wolowaru Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem di Pasar Moni

    Babinsa Wolowaru Ajak Warga Waspada Cuaca Ekstrem di Pasar Moni

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya menjaga keamanan dan menjalin kedekatan dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Serda Lukman, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Pasar Moni, Desa Koanara, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, Selasa (16/9). Kegiatan ini dimulai pukul 09.11 WITA dan berlangsung hingga selesai. Serda Lukman aktif berkomunikasi dengan masyarakat yang sedang beraktivitas di […]

expand_less