Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Hadiri Mediasi Kasus Hewan Ternak Mati di Brang Ene

Jaga Kondusivitas Wilayah, Babinsa Hadiri Mediasi Kasus Hewan Ternak Mati di Brang Ene

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang melalui Babinsa Desa Mujahiddin, Serda Taufikurrahman, menghadiri kegiatan mediasi permasalahan hewan ternak sapi milik warga yang ditemukan mati di tengah area persawahan, Senin (05/01/2026).

Kegiatan mediasi tersebut berlangsung sekitar pukul 09.30 WITA di wilayah Desa Mujahiddin, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat. Mediasi dilakukan terkait sapi milik Bapak Sulaiman, warga Desa Lampok, yang ditemukan mati di tengah pekarangan sawah milik Haji Sunarman.

Dalam upaya menjaga kondusivitas wilayah serta menyelesaikan permasalahan secara musyawarah, Babinsa bersama aparat desa dan pihak terkait memfasilitasi pertemuan antara kedua belah pihak.

Hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Desa Mujahiddin, Sekretaris Desa Mujahiddin, Babinsa, Bhabinkamtibmas, serta staf Desa Mujahiddin.
Identitas pelapor diketahui bernama Muhammad (54), laki-laki, warga Desa Lampok. Sementara pihak yang dilaporkan merupakan seorang laki-laki berusia 64 tahun, juga berdomisili di Desa Lampok.

Melalui mediasi yang dilakukan secara kekeluargaan, seluruh pihak sepakat untuk menyelesaikan permasalahan tanpa menimbulkan konflik lanjutan, dengan mengedepankan asas musyawarah dan mufakat.

Kegiatan mediasi berakhir pada pukul 12.40 WITA dan berlangsung dalam keadaan aman, tertib, serta kondusif. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk peran aktif TNI AD dalam membantu penyelesaian permasalahan sosial di wilayah binaan serta menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tingkatkan Keakraban, Babinsa Koramil 06/Karera Laksanakan Komunikasi Sosial di Ngadungala

    Tingkatkan Keakraban, Babinsa Koramil 06/Karera Laksanakan Komunikasi Sosial di Ngadungala

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Junus Ratu, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga binaan di Desa Kakaha, Kecamatan Ngadungala, Kabupaten Sumba Timur.Pada Rabu (05/11/2025). Kegiatan komsos ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk membina wilayah serta menjalin silaturahmi dengan masyarakat guna memperkuat […]

  • Upacara 17-an Kodim 1603/Sikka Berjalan Khidmat, Kasdim Sampaikan Arahan Penting

    Upacara 17-an Kodim 1603/Sikka Berjalan Khidmat, Kasdim Sampaikan Arahan Penting

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 41
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Kodim 1603/Sikka menggelar Upacara Bendera 17-an pada Senin, 17 November 2025, bertempat di Lapangan Makodim 1603/Sikka, Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Waioti, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka. Kasdim 1603/Sikka Mayor Cba Dominggus M. Atamani bertindak sebagai Inspektur Upacara.   Peserta upacara terdiri dari satu SSR Pama Kodim 1603/Sikka, dua SST pasukan bersenjata, serta satu SSR […]

  • Babinsa Koramil Maurole Dampingi Kelompok Tani Woda Usaha Bangun Irigasi 194 Meter

    Babinsa Koramil Maurole Dampingi Kelompok Tani Woda Usaha Bangun Irigasi 194 Meter

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Serka Densius Berno, melaksanakan pendampingan operasional lapangan (Oplah) dalam kegiatan pengerjaan irigasi oleh Kelompok Tani Woda Usaha di Dusun Panalato, Desa Tou Barat, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Rabu, 12 November 2025, mulai pukul 08.15 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau proses pembangunan irigasi sepanjang […]

  • Kodim 1602/Ende Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Dialog dengan Warga Desa Raterua

    Kodim 1602/Ende Perkuat Keamanan Wilayah Lewat Dialog dengan Warga Desa Raterua

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Ersan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Raterua, Kecamatan Ende Utara. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa pagi, pukul 11.00 WITA, dan berjalan lancar hingga selesai. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa melakukan monitoring situasi keamanan wilayah guna mewujudkan kondisi kamtibmas yang kondusif. Selain itu, Sertu Ersan memberikan […]

  • Kolaborasi TNI dan Tenaga Medis Tingkatkan Kesehatan Mata Masyarakat Bima
    NTB

    Kolaborasi TNI dan Tenaga Medis Tingkatkan Kesehatan Mata Masyarakat Bima

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Monta _ Pada hari Sabtu, 15 Oktober 2025, Serda Edy Saputra selaku Babinsa Desa Sie, Kecamatan Monta, Kabupaten Bima, menunjukkan dedikasinya dalam membantu dan membimbing warganya yang akan melaksanakan pemeriksaan mata. Bertempat di Aula Kantor Desa Sie, kegiatan Skrining Mata ini diselenggarakan oleh Rumah Sakit Angkatan Darat Tingkat IV Sultan Abdul Khahir II Bima yang […]

  • Stabilkan Keamanan, Babinsa Detusoko Lakukan Pantauan dan Himbauan Kamtibmas

    Stabilkan Keamanan, Babinsa Detusoko Lakukan Pantauan dan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serda Agustinus De Jesus Dula Paka, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah dan komunikasi sosial (komsos) di Desa Randoria, Kecamatan Detusoko pada hari Minggu pukul 11.15 Wita. Kegiatan monitoring tersebut bertujuan untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi keamanan di wilayah binaan, guna menjaga stabilitas ketertiban dan keamanan masyarakat. Dalam kesempatan itu, Babinsa juga […]

expand_less