Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Evaluasi Tahun 2025, Perkuat Disiplin dan Hindari Pelanggaran untuk Meraih Prestasi Yonif TP 834/WM di Tahun 2026

Evaluasi Tahun 2025, Perkuat Disiplin dan Hindari Pelanggaran untuk Meraih Prestasi Yonif TP 834/WM di Tahun 2026

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
  • comment 0 komentar

Kegiatan ini dilaksanakan sebagai bentuk kesiapsiagaan satuan dalam menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat menjelang pergantian tahun, sekaligus menjadi momentum refleksi atas capaian dan pelaksanaan tugas selama tahun 2025.

Pada kesempatan tersebut, Wakil Komandan Batalyon (Wadanyon) Yonif TP 834/WM, KAPTEN INF RIO JUSTIN V, S.T.Han, hadir secara langsung untuk memberikan pengarahan terkait relasi dan pelaksanaan kegiatan kepada seluruh personel yang terlibat. Dalam arahannya, Wadanyon menekankan pentingnya evaluasi terhadap pelaksanaan tugas pada tahun sebelumnya sebagai bahan pembelajaran untuk meningkatkan kinerja dan profesionalisme prajurit di tahun yang akan datang.

Wadanyon Yonif TP 834/WM juga mengingatkan seluruh prajurit agar tidak mengulangi kesalahan yang pernah terjadi, senantiasa menghindari segala bentuk pelanggaran, serta menjunjung tinggi disiplin, etika, dan tanggung jawab sebagai prajurit TNI. Selain itu, prajurit diharapkan terus mengedepankan sikap profesional dan humanis dalam berinteraksi dengan masyarakat, meningkatkan kewaspadaan terhadap perkembangan situasi di lapangan, serta tetap berpedoman pada prosedur dan ketentuan yang berlaku.

Melalui kegiatan penyambutan malam Tahun Baru 2026 ini, diharapkan seluruh personel Yonif TP 834/WM mampu menjadikan tahun baru sebagai momentum peningkatan prestasi, baik secara individu maupun satuan, sehingga pelaksanaan tugas ke depan dapat berjalan secara optimal serta tercipta suasana yang aman, tertib, dan kondusif bagi masyarakat di wilayah Marheling Area Aeramo dalam menyambut pergantian Tahun Baru 2026.

(PENERANGAN YONIF TP 834/WAKANGA MERE)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penglipu-Run HUT IDI ke-75 di Desa Penglipuran, Babinsa Kawal Kegiatan Berjalan Aman dan Lancar

    Penglipu-Run HUT IDI ke-75 di Desa Penglipuran, Babinsa Kawal Kegiatan Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati HUT Ikatan Dokter Indonesia (IDI) ke-75, dengan tema “Berkarya Membangun Kesehatan Bangsa”, Babinsa Kelurahan Kubu, Koramil 01/Bangli, Kodim 1626/Bangli, Serma Wayan Sujana bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Kubu melaksanakan pengamanan kegiatan PENGLIPU-RUN, yang digelar di Desa Wisata Penglipuran, Kelurahan Kubu, Kecamatan/Kabupaten Bangli. Minggu (26/10/25) Kegiatan ini diikuti ± 400 peserta dan undangan, […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    Babinsa Kodim 1602/Ende Laksanakan Komsos dan Pamwil di Desa Mbhobenga

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Rahmat Hidaya bersama Kopda Faisal Idrus, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos), Pengawasan Wilayah (Pamwil) serta monitoring dan peninjauan lahan Koperasi Merah Putih di Desa Mbhobenga, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 08.00 Wita hingga selesai, berjalan tertib, aman, dan lancar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan […]

  • Program Makan Bergizi Gratis di TK Ososombo Dipantau Langsung oleh Babinsa Koramil 1602-01
    NTT

    Program Makan Bergizi Gratis di TK Ososombo Dipantau Langsung oleh Babinsa Koramil 1602-01

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende melaksanakan pengawasan Program Makan Bergizi Gratis (MBC) di TK Ososombo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, pada Senin pagi pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini merupakan bagian dari monitoring wilayah binaan di wilayah SPPG Ndona, Kelurahan Lokoboko. Selain mengawasi pelaksanaan MBC, Babinsa juga memberikan himbauan kepada masyarakat untuk selalu menjaga keamanan dan kesehatan lingkungan […]

  • Babinsa Desa Pasir Putih Kawal Distribusi 1.124 Rekening KSB Maju, Beri Edukasi dan Pastikan Warga Terlayani dengan Baik

    Babinsa Desa Pasir Putih Kawal Distribusi 1.124 Rekening KSB Maju, Beri Edukasi dan Pastikan Warga Terlayani dengan Baik

    • calendar_month Rabu, 3 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Program KSB Maju kembali disalurkan kepada masyarakat Desa Pasir Putih, Kecamatan Maluk. Sebanyak 1.124 rekening KSB Maju resmi didistribusikan pada Rabu (03/12/2025) dalam kegiatan yang berlangsung aman, tertib, dan lancar dengan pendampingan penuh dari Babinsa Desa Pasir Putih Koramil 1628-02/Sekongkang, Kopda Abdul Halik. Sejak pagi, Kopda Abdul Halik sudah berada di […]

  • Kodim 1623/Karangsem bersama Pemda gelar baksos pelayanan kesehatan gratis.

    Kodim 1623/Karangsem bersama Pemda gelar baksos pelayanan kesehatan gratis.

    • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Pasiopsdim 1623/Karangasem Kapten Cpl. I Gusti Made Darsana menghadiri kegiatan bakti sosial (baksos) pelayanan kesehatan gratis dalam rangka HUT kemerdekaan RI Ke-80 Tahun 2025, di Banjar Dinas Pura Desa Sebudi Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Sabtu (02/08/25). Pelayanan kesehatan gratis yang dilaksanakan terdiri dari pemeriksaan kesehatan umum, Posyandu, pemeriksaan penyakit dalam, dan pelayanan pengecekan kesehatan […]

  • Tumbuhkan Semangat Kebersamaan, Babinsa Bersama Pemdes dan Warga Tanam Jagung

    Tumbuhkan Semangat Kebersamaan, Babinsa Bersama Pemdes dan Warga Tanam Jagung

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Tulakadi Koramil 1605-07/Wedomu Sertu Melky Michael bersama Pemerintah Desa Tulakadi dan masyarakat melaksanakan kegiatan penanaman bibit jagung di lahan milik Desa Tulakadi, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Jumat (14/11/2025).   Penanaman jagung pada lahan seluas 5 hektar are yang dilakukan secara bertahap pada 4 petak lahan tersebut guna mendukung peningkatan ketahanan […]

expand_less