Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Babinsa Koramil Nusa Penida Bersinergi Kawal Acara Pernikahan Warga Di Desa Suana

Babinsa Koramil Nusa Penida Bersinergi Kawal Acara Pernikahan Warga Di Desa Suana

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Keaktifan Babinsa Suana Koramil 1610-04/Nusa Penida Praka Afan untuk terjun langsung dan berbaur dalam masyarakat diberbagai kegiatan memang tak perlu diragukan lagi.

Tidak hanya dalam rangka mensukseskan Tupoksi sebagai aparat kewilayahan semata, namun keberadaan Babinsa dalam kegiatan masyarakat sudah menjadi komitmen Praka Afan dalam pelayanan dan pengabdian kepada masyarakat.

Seperti halnya kali ini, pelayanan itupun kembali diberikan Praka Afan saat hadir dan membantu pengamanan upacara pernikahan salah satu warga binaan Kadek Restu Pranata dan Ni Wayan Juliantari di Desa Suana, Rabu ( 31/12/25 ).

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa Suana Praka Afan bersinergi bersama Bhabinkamtibmas, anggota Pos AL dan pecalang.

Sebagai seorang Babinsa, selalu hadir dan memberikan kontribusi dalam kegiatan masyarakat adalah hal yang wajib. Siang ini disamping hadir untuk memberikan ucapan selamat, dirinya juga sekaligus membantu pengamanan.

Pengamanan ini dilakukan untuk memastikan acara berlangsung aman, tertib dan lancar. Intinya, kami tidak hanya selalu hadir ditengah masyarakat, namun Babinsa harus mampu memberikan dampak positif bagi wilayahnya,”imbuhnya.( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bantu Bersihkan Gulma di Lahan Padi Warga Tarimbang

    Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Bantu Bersihkan Gulma di Lahan Padi Warga Tarimbang

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaannya, Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Denis Nderu Peta, melaksanakan monitoring sekaligus membantu petani mencabut rumput atau gulma pada tanaman padi di sawah milik warga Desa Tarimbang,Kecamatan Tabundung,Kabupaten Sumba Timur.Kamis (16/101/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI, khususnya Babinsa, dalam mendampingi para petani […]

  • TNI-Polri Sinergi Dalam Operasi Patuh Turangga 2025 di Manggarai

    TNI-Polri Sinergi Dalam Operasi Patuh Turangga 2025 di Manggarai

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Manggarai – Senin (14/7/2025), Kodim 1612/Manggarai melalui jajaran personelnya turut menghadiri kegiatan Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Turangga Tahun 2025 yang digelar di Lapangan Apel Mapolres Manggarai, Jalan Katedral, Kelurahan Pitak, Kecamatan Langke Rembong, Kabupaten Manggarai. Apel yang mengusung tema “Tertib Berlalu Lintas Demi Terwujudnya Indonesia Emas” ini dipimpin langsung oleh Kapolres Manggarai AKBP Hendry […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemitraan dengan Masyarakat Desa Ngalukoja

    Babinsa Kodim 1602/Ende Perkuat Kemitraan dengan Masyarakat Desa Ngalukoja

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Koptu Sahlan Umar, melaksanakan kegiatan pengamanan wilayah (pamwil) dan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat Desa Ngalukoja, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende pada Minggu pagi, 19 Oktober 2025. Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar hingga selesai pukul 09.14 WITA. Dalam kesempatan tersebut, Koptu Sahlan Umar memberikan himbauan […]

  • Kodim 1616/Gianyar Gelar Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Kreta Kirtya Mandala

    Kodim 1616/Gianyar Gelar Apel Kehormatan dan Renungan Suci di TMP Kreta Kirtya Mandala

    • calendar_month Minggu, 17 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Gianyar – Sabtu (16/8/2025) Dalam rangka menyongsong Hari Ulang Tahun Ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2025, Kodim 1616/Gianyar yang dipimpin Dandim 1616/Gianyar Letkol Kav Rizal Wijaya, S.H., M.I.P. melaksanakan Apel Kehormatan dan Renungan Suci bertempat di Taman Makam Pahlawan (TMP) Kreta Kirtya Mandala Gianyar, Jl. Astina Selatan, Kelurahan Bitera, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Upacara yang […]

  • Babinsa Sertu Sukrin Dampingi Pokdarwis Tingkatkan Pengawasan Dan Kadindi

    Babinsa Sertu Sukrin Dampingi Pokdarwis Tingkatkan Pengawasan Dan Kadindi

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pekat,NTB – Selasa, 6 Januari 2026, pukul 09.45 WITA, Sertu Sukrin, Babinsa Koramil 1614-05/Pekat, Kodim 1614/Dompu, melaksanakan pendampingan terhadap Kelompok Sadar Wisata (Pokdarwis) di Lokasi Dan Kadindi, Desa Kadindi Atas. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk mendukung pengembangan potensi wisata desa sekaligus menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Sertu Sukrin […]

  • Babinsa Koramil 1602-01 Gelar Komsos, Tanamkan Disiplin dan Wawasan Kebangsaan kepada Pelajar

    Babinsa Koramil 1602-01 Gelar Komsos, Tanamkan Disiplin dan Wawasan Kebangsaan kepada Pelajar

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya D.E, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para pelajar di wilayah binaannya, Jalan Hayam Wuruk, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, pada Selasa (9/11/2025) pukul 11.30 WITA. Kegiatan Komsos ini diikuti oleh 15 pelajar dari lingkungan sekitar. Melalui kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan berbagai materi ringan namun penting terkait […]

expand_less