Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Karera Turun Langsung Bantu Petani Olah Sawah

Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Karera Turun Langsung Bantu Petani Olah Sawah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur, Pratu Aldi Kore, melaksanakan pendampingan kepada petani dengan membantu proses pembajakan sawah menggunakan mesin traktor di Desa Praimadita, Kecamatan Karera, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (30/12/2025).

Kegiatan ini merupakan bagian dari peran Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, khususnya para petani di wilayah binaan.

Pratu Aldi Kore turun langsung ke sawah bersama petani untuk membantu mempercepat proses pengolahan lahan. Dengan menggunakan mesin traktor, pembajakan sawah dapat dilakukan lebih efektif dan efisien sehingga petani dapat segera melanjutkan ke tahap penanaman padi.

Menurut Babinsa, pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian, sekaligus membantu meringankan beban kerja mereka di lapangan.

Para petani menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas kehadiran Babinsa yang selalu aktif membantu kegiatan pertanian. Mereka berharap sinergi antara TNI dan petani terus terjalin demi meningkatkan hasil pertanian dan kesejahteraan masyarakat.

Dengan adanya kegiatan ini, diharapkan produktivitas pertanian di wilayah Kecamatan Karera dapat meningkat dan mendukung ketahanan pangan daerah.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 05/Waingapu Dampingi Petani Usir Hama di Desa Pelapuan

    Babinsa Koramil 05/Waingapu Dampingi Petani Usir Hama di Desa Pelapuan

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 40
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur – Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan membantu petani menghadapi ancaman hama unggas, Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, turun langsung ke sawah membantu petani memasang jaring pelindung padi di Kelurahan Kawangu, Kecamatan Pandawai, Kabupaten Sumba Timur, Minggu (20/07/2025). Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap para petani […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Dampingi Penyaluran Beras Bantuan Rawan Pangan di Desa Nuamuri

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Dampingi Penyaluran Beras Bantuan Rawan Pangan di Desa Nuamuri

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kodim 1602/Ende, Pratu Haris Liga, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) sekaligus mendampingi Penyaluran Bantuan Beras Cadangan Rawan Pangan (BCRP) Tahun 2025 di Desa Nuamuri, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Jumat (19/12/2025) pukul 10.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk menyalurkan bantuan beras pemerintah kepada masyarakat terdampak rawan pangan sekaligus […]

  • Kodim 1614/Dompu Gelar Upacara Hari Juang TNI AD Tahun 2025

    Kodim 1614/Dompu Gelar Upacara Hari Juang TNI AD Tahun 2025

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kodim 1614/Dompu melaksanakan Upacara Peringatan Hari Juang Tentara Nasional Indonesia Angkatan Darat (TNI AD) Tahun 2025 yang digelar di Lapangan Upacara Kodim 1614/Dompu, Jalan Ahmad Yani, Kelurahan Dorotangga, Kecamatan Dompu, Kabupaten Dompu, Provinsi Nusa Tenggara Barat. Senin 15 Desember 2025. Kegiatan ini mengusung tema “TNI AD Manunggal dengan Rakyat Untuk Indonesia Bersatu, […]

  • Babinsa Koramil Dawan Dampingi Karnaval TK Negeri Desa Paksebali

    Babinsa Koramil Dawan Dampingi Karnaval TK Negeri Desa Paksebali

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka meningkatkan kreatifitas, inovasi serta kepedulian terhadap lingkungan sejak dini, berbagai upaya terus dilakukan oleh berbagai pihak di Kabupaten Klungkung, salah satunya TK Negeri Desa Paksebali, Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung. Seperti halnya yang terlihat pagi ini, Selasa ( 28/10/25 ), TK Negeri Paksebali ini menggelar kegiatan karnaval yang diikuti oleh Kepsek, guru, anak-anak […]

  • Kemenag RI Kabupaten Klungkung Gelar Kunjungan Silahturahmi Di Kodim KLungkung

    Kemenag RI Kabupaten Klungkung Gelar Kunjungan Silahturahmi Di Kodim KLungkung

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Suasana penuh kebersamaan terlihat jelas mewarnai kunjungan silahturahmi Kepala Kantor Kemenag RI Kabupaten Klungkung Ni Putu Indira Bhadrawati M.Pdh yang didampingi Kasi Pendis Drs H. Agus Radiman di makodim 1610/Klungkung, Selasa ( 09/12/25 ). Tiba di Makodim Kepala Kantor Kemenag RI yang didampingi Kasi Pendis diterima dan disambut hangat oleh Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav […]

  • TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Pembukaan Infrastruktur Jalan di Desa Bongkasa Pertiwi Capai Kemajuan

    TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung Pembukaan Infrastruktur Jalan di Desa Bongkasa Pertiwi Capai Kemajuan

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka Tentara Manunggal Membangun Desa (TMMD) Ke-126 TA 2025, Kodim 1611/Badung. Satgas TMMD terus melakukan upaya maksimal untuk menyelesaikan sasaran pokok pembukaan infrastruktur jalan di Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Senin, (27/10/25). Pembukaan badan jalan dengan ukuran panjang 1.070 meter dan lebar 3,5 meter, serta urugan pengerasan badan jalan […]

expand_less