Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Koramil Nusa Penida Perketat Pengamanan Di Pelabuhan

Koramil Nusa Penida Perketat Pengamanan Di Pelabuhan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Jelang pergantian tahun yang tinggal hitungan hari, Koramil Nusa Penida melaksanakan peningkatan pengamanan di obyek vital di wilayah teritorialnya. Salah satunya dengan peningkatan pengamanan di pelabuhan.

Hal itupun dibenarkan Danramil 1610-04/Nusa Penida saat mengerahkan personelnya untuk memantau perkembangan situasi dan kondisi serta Kamtibmas di kawasan Pelabuhan Banjar Nyuh, Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung pada Selasa ( 30/12/25 ).

Dalam keterangannya, Danramil Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menjelaskan bahwa langkah itu diambil sebagai bentuk antisipasi terhadap Kamtibmas maupun wisatawan yang keluar masuk Nusa Penida.

Sebagai salah satu destinasi wisata yang banyak diminati, apalagi saat pergantian tahun tentu kita antisipasi lonjakan pengunjung dengan meningkatkan pengawasan serta pengamanan di pelabuhan yang menjadi satu-satunya akses keluar masuk Nusa Penida,”ungkapnya.

Jadi, dalam rangka menjaga kelancaran aktivitas di pelabuhan serta menjaga stabilitas keamanan wilayah aman dan kondusif, kita kerahkan anggota untuk bersinergi bersama instansi maupun pihak terkait untuk melaksanakan pengamanan di pelabuhan,”pungkasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kenderan Sigap Evakuasi Pohon Tumbang, Arus Listrik dan Jalan Raya Kembali Normal

    Babinsa Kenderan Sigap Evakuasi Pohon Tumbang, Arus Listrik dan Jalan Raya Kembali Normal

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Gianyar – Tegallalang, Senin (15/9/2025) Kesiapsiagaan aparat teritorial kembali terbukti di wilayah Kecamatan Tegallalang, Kabupaten Gianyar. Babinsa Desa Kenderan, Koramil 1616-06/Tegallalang, Serma I Dewa Aris Darmana bersama Bhabinkamtibmas Desa Kenderan bergerak cepat melakukan atensi sekaligus membantu proses evakuasi bencana alam pohon tumbang yang terjadi di Jalan Raya Kenderan. Pohon jenis Albesia yang selama ini difungsikan […]

  • Babinsa Serka I Komang Yudiartana Dampingi Perbaikan Pompa, Wujud Nyata TNI Peduli Pelayanan Publik

    Babinsa Serka I Komang Yudiartana Dampingi Perbaikan Pompa, Wujud Nyata TNI Peduli Pelayanan Publik

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    Gianyar – Samplangan, Kamis (10/7/2025) Sebagai bentuk kepedulian terhadap kebutuhan dasar masyarakat, Babinsa Kelurahan Samplangan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Komang Yudiartana, melaksanakan pemantauan langsung terhadap proses perbaikan Pompa SB. Bukit Jati II yang berlokasi di Lingkungan Samplangan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Perbaikan ini dilakukan oleh Tim Teknis PDAM Tirta Sanjiwani Gianyar menyusul terjadinya gangguan distribusi air sejak […]

  • Songsong Natal 2025 Dan Tahun Baru 2026 Di Kabupaten Klungkung, Forkopim Dan Lintas Sektor Gelar Rapat Koordinasi

    Songsong Natal 2025 Dan Tahun Baru 2026 Di Kabupaten Klungkung, Forkopim Dan Lintas Sektor Gelar Rapat Koordinasi

    • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka kesiapan pengamanan demi suksesnya perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 di wilayah Kabupaten Klungkung, Danramil 1610-04/Nusa Penida Mayor Inf Suparno Hadi menghadiri rapat koordinasi lintas sektoral pada Selasa ( 16/12/25 ). Rakor yang dilaksanakan di Aula Jalaga Dharma Pandapa Polres Klungkung, Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung tersebut dipimpin Kapolres Klungkung AKBP […]

  • Danramil Katikutana Hadiri Penyerahan 50 Ton Bibit Padi untuk Petani Sumba Barat

    Danramil Katikutana Hadiri Penyerahan 50 Ton Bibit Padi untuk Petani Sumba Barat

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Danramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Mayor Inf Nurhadi, menghadiri kegiatan penyerahan bibit padi oleh anggota DPR RI, Bapak Usman Husin, kepada kelompok tani di Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (13/9/2025). Dalam kesempatan tersebut, secara simbolis diserahkan sebanyak 50 ton bibit padi kepada kelompok tani sebagai bentuk dukungan pemerintah dalam meningkatkan produktivitas pertanian di […]

  • Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan Bersama Ormas dan Pemuda Lintas Iman

    Kodim 1602/Ende Gelar Patroli Gabungan Bersama Ormas dan Pemuda Lintas Iman

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah Kota Ende, Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan patroli gabungan bersama elemen masyarakat, Rabu (1/10/2025). Kegiatan ini melibatkan personel dari Kodim 1602/Ende, FKPPI, Banser NU, serta Pemuda Katolik. Apel pelepasan patroli dipimpin langsung oleh Pasi Ter Kodim 1602/Ende, Letda Inf. Kristianus Sina, yang menyampaikan pentingnya sinergi […]

  • Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos di Kecamatan Detusoko
    NTT

    Kodim 1602/Ende Perkuat Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Komsos di Kecamatan Detusoko

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Serda Ilham, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos), pengamanan wilayah (Pamwil), dan monitoring di Desa Gululada, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan ini dilaksanakan pada Selasa pagi mulai pukul 10.00 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Serda Ilham memantau perkembangan situasi wilayah binaan sekaligus memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat melalui kehadiran Babinsa yang aktif […]

expand_less