Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » ‎Babinsa Desa Puncak Jeringo Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Aktif Ronda

‎Babinsa Desa Puncak Jeringo Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Aktif Ronda

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
  • comment 0 komentar

‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Desa Puncak Jeringo, Serda Maszaidi, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Puncak Jeringo, Kecamatan Suela, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu ( 27/12/2025)

‎Kegiatan patroli malam tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap situasi keamanan lingkungan serta untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat, khususnya pada malam hari.

‎Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menghimbau kepada para pemuda dan seluruh masyarakat agar rutin melaksanakan ronda malam secara bergantian sebagai upaya preventif dalam menciptakan lingkungan yang aman, tertib, dan kondusif.

‎Selain itu, Babinsa juga mengajak masyarakat agar selalu waspada terhadap orang asing atau pendatang dari luar desa yang masuk ke wilayah Desa Puncak Jeringo, dengan tetap melakukan pemantauan guna mencegah terjadinya hal-hal negatif yang dapat mengganggu keamanan desa.

‎Tidak lupa, Babinsa menyampaikan pesan khusus kepada para pemuda agar menjauhi barang-barang terlarang seperti narkoba, minuman keras (miras), serta menghindari aksi balap liar. Hal tersebut disampaikan karena perilaku tersebut dapat merugikan diri sendiri, keluarga, serta berdampak buruk bagi lingkungan masyarakat.

‎Melalui kegiatan patroli malam ini, diharapkan sinergi antara Babinsa dan masyarakat semakin kuat dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Puncak Jeringo.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Acara Syukuran Perpisahan KKN di Balai Banjar Angkling

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Dampingi Acara Syukuran Perpisahan KKN di Balai Banjar Angkling

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Minggu (24/8/2025) Dalam upaya mendukung kegiatan masyarakat, Babinsa Desa Bakbakan Koramil 1616-01/Gianyar Sertu I Wayan Suardika bersama Bhabinkamtibmas Desa Bakbakan Aiptu Wayan Suadnnyana menghadiri acara perpisahan kegiatan KKN Universitas Hindu I Gusti Bagus Sugriwa Denpasar yang diselenggarakan di Balai Banjar Angkling, Desa Bakbakan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Acara perpisahan ini dilaksanakan sebagai bentuk ungkapan […]

  • Babinsa Ende Berperan Aktif dalam Program Makan Bergizi untuk Anak Usia Dini
    NTT

    Babinsa Ende Berperan Aktif dalam Program Makan Bergizi untuk Anak Usia Dini

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Ende – Serda Ridwan Ali, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, turut hadir dalam kegiatan pembagian makan bergizi gratis yang digelar di TK Kartika VII-8, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Jumat pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA ini menyasar 83 siswa dan siswi TK Kartika VII-8 sebagai penerima manfaat. Menu makan bergizi yang dibagikan […]

  • Danramil Sukasada Cek dan Koordinasikan Pembangunan Kantor KDKMP di Panji Anom

    Danramil Sukasada Cek dan Koordinasikan Pembangunan Kantor KDKMP di Panji Anom

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sukasada, 10 Januari 2026 —Dalam rangka mendukung kelancaran pembangunan sarana dan prasarana desa serta memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, Komandan Koramil 1609-05/Sukasada melaksanakan pengecekan sekaligus koordinasi komunikasi terkait pembangunan Kantor KDKMP yang berlokasi di Dusun Lebahsiung, Desa Panji Anom, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Sabtu, 10 Januari 2026, pukul 12.50 […]

  • Babinsa Labuan Pandan Bersama Linmas dan Pol PP Laksanakan Monitoring Wilayah Desa
    NTB

    Babinsa Labuan Pandan Bersama Linmas dan Pol PP Laksanakan Monitoring Wilayah Desa

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ________________________________________ Lombok Timur – Babinsa Desa Labuan Pandan, Serka Vence Nahakna, melaksanakan kegiatan monitoring dan pengawasan wilayah bersama Linmas dan anggota Pol PP. Kegiatan tersebut berlangsung di Dusun Labuan Pandan Induk, Desa Labuan Pandan, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur. Kamis (01/01/2026) Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan beberapa imbauan kepada masyarakat. Salah satunya ditujukan kepada para […]

  • Dandim 1608/Bima Tegaskan Peran Aktif TNI di Sektor Pariwisata dan Pembangunan

    Dandim 1608/Bima Tegaskan Peran Aktif TNI di Sektor Pariwisata dan Pembangunan

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Dompu, NTB._ Komandan Kodim 1608/Bima Letkol Infanteri Andi Lulianto S.Kom., M.M., bersama perwira jajarannya turut berpartisipasi dalam event Fun Bike yang diselenggarakan dalam rangka Festival Lakey 2025. Kegiatan yang diinisiasi oleh Kementerian Pariwisata ini dilaksanakan pada Sabtu pagi, 19 Juli 2025, dengan rute menantang sepanjang 38 kilometer yang dimulai dari kantor Bupati Dompu hingga finish […]

  • Babinsa Alok Dampingi Penurunan Material Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Babinsa Alok Dampingi Penurunan Material Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Babinsa Koramil 1603-01/Alok, Kopda Faisal Daingtjumping, melaksanakan pendampingan penurunan material berupa pasir untuk mendukung pembangunan Koperasi Merah Putih yang berlokasi di Patisomba, Kelurahan Wuring, Kabupaten Sikka, Kamis(4/12/2025). Kehadiran Babinsa di tengah proses pembangunan tersebut bertujuan memastikan kelancaran distribusi material sekaligus memberikan rasa aman kepada para pekerja dan masyarakat sekitar. Selain itu, pendampingan ini menunjukkan […]

expand_less