Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Serda Sukardin Awasi Progres Pembangunan Koperasi Desa Belo

Serda Sukardin Awasi Progres Pembangunan Koperasi Desa Belo

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Sukardin melaksanakan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di Desa Belo, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (25/12/2025).

Kegiatan pengawasan ini dilakukan sebagai bentuk pendampingan TNI AD melalui Babinsa dalam mendukung program pembangunan desa, khususnya fasilitas ekonomi masyarakat.

Kehadiran Babinsa di lokasi bertujuan untuk memastikan proses pembangunan berjalan sesuai rencana, aman, serta tepat sasaran.

Serda Sukardin menyampaikan bahwa pembangunan Koperasi Merah Putih diharapkan dapat menjadi sarana peningkatan kesejahteraan warga Desa Belo melalui penguatan ekonomi kerakyatan.

Ia juga mengimbau kepada masyarakat dan pihak terkait agar tetap menjaga kualitas pekerjaan serta memperhatikan faktor keselamatan kerja.
Selain melakukan pengawasan, Babinsa juga melaksanakan komunikasi sosial (komsos) dengan para pekerja dan masyarakat sekitar guna mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Jalin Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Onekore

    Babinsa Ende Jalin Kedekatan dengan Warga Lewat Komsos di Kelurahan Onekore

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Praka Taruna Diharjaya DE, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan monitoring wilayah bersama warga binaannya di Jalan Udayana, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende, pada Minggu (31/08) pukul 10.00 Wita. Kegiatan ini dihadiri oleh tujuh orang warga setempat yang antusias menyampaikan […]

  • Babinsa Seteluk Tengah Laksanakan Komsos dan Himbau Warga Jaga Kamtibmas

    Babinsa Seteluk Tengah Laksanakan Komsos dan Himbau Warga Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 54
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus monitoring wilayah binaan di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Senin (06/10/2025). Dalam kegiatan tersebut, Sertu Dahlan menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga kebersihan lingkungan dan meningkatkan keamanan serta ketertiban […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam di Seputaran Tiangnam Kota Taliwang

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Gelar Patroli Malam di Seputaran Tiangnam Kota Taliwang

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Agus Salim, melaksanakan patroli malam di seputaran kawasan Tiangnam Kota Taliwang pada Jumat (19/09/2025) pukul 21.10 WITA. Kegiatan patroli dilakukan untuk memberikan rasa aman kepada masyarakat sekaligus mengingatkan warga agar selalu menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Serda Agus Salim […]

  • ‎Koramil 1615-03/Sambelia Gelar Patroli Malam, Warga Dihimbau Jaga Kebersihan

    ‎Koramil 1615-03/Sambelia Gelar Patroli Malam, Warga Dihimbau Jaga Kebersihan

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia, Serka Sumaili bersama dua orang anggota Koramil melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Sambelia, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, pada Rabu (01/10/2025). ‎ ‎Kegiatan patroli ini dilakukan sebagai bagian dari upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) serta mempererat hubungan antara TNI dengan warga. ‎ ‎Dalam kegiatan tersebut, […]

  • Babinsa Kwangko Gelar Komsos dan Monitoring Wilayah Jaga Kamtibmas
    NTB

    Babinsa Kwangko Gelar Komsos dan Monitoring Wilayah Jaga Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Kegiatan teritorial Koramil 1614-06 Manggelewa kembali digelar pada Minggu, 23 November 2025, sebagai bagian dari upaya memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat. Program ini menjadi agenda rutin yang bertujuan memastikan wilayah binaan tetap aman serta terjaga stabilitasnya. Kehadiran aparat teritorial di tengah masyarakat diharapkan mampu menciptakan rasa nyaman sekaligus mempererat hubungan emosional. […]

  • TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Perkuat Infrastruktur Air, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Hampir Rampung

    TMMD ke-126 Kodim 1625/Ngada Fokus Perkuat Infrastruktur Air, Pengecoran Sayap Bendungan Panondiwal Hampir Rampung

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ngada, 3 November 2025 – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan perkembangan signifikan. Hingga awal November ini, kegiatan pengecoran sayap Bendungan Panondiwal yang berlokasi di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada, telah mencapai progres pekerjaan sebesar 89 persen. Kegiatan tersebut merupakan bagian dari sasaran fisik […]

expand_less