Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 05/Waingapu Amankan Ibadah Natal di Gereja Katolik St. Elisabet Lambanapu

Babinsa Koramil 05/Waingapu Amankan Ibadah Natal di Gereja Katolik St. Elisabet Lambanapu

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 25 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Antonius Kopa Rihi, melaksanakan pengamanan ibadah Natal di Gereja Katolik St. Elisabet Lambanapu, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (25/12/2025).

Pengamanan ini dilakukan guna memberikan rasa aman dan nyaman kepada umat Kristiani yang sedang melaksanakan ibadah Natal. Kehadiran Babinsa di lokasi merupakan bentuk nyata komitmen TNI dalam menjaga stabilitas keamanan serta mendukung kelancaran kegiatan keagamaan di wilayah binaan.

Serka Antonius Kopa Rihi menyampaikan bahwa pengamanan dilaksanakan secara humanis dan penuh toleransi, dengan tetap berkoordinasi bersama pihak gereja dan unsur keamanan lainnya. Hal ini bertujuan agar seluruh rangkaian ibadah dapat berjalan dengan tertib, lancar, dan khidmat.

Selama kegiatan berlangsung, situasi di sekitar Gereja Katolik St. Elisabet Lambanapu terpantau aman dan kondusif. Jemaat dapat melaksanakan ibadah Natal dengan tenang tanpa adanya gangguan.

Melalui kegiatan ini, Babinsa Koramil 05/Waingapu berharap dapat terus mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta menumbuhkan semangat kebersamaan dan toleransi antarumat beragama di Kabupaten Sumba Timur.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Liselande

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Gelar Pamwil dan Komsos di Desa Liselande

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan monitoring pengamanan wilayah (Pamwil) dan komunikasi sosial (Komsos) di Desa Liselande, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende, Kamis (20/11). Kegiatan berlangsung mulai pukul 09.34 WITA hingga selesai.   Dipimpin oleh Sertu Densius Berno, Babinsa memantau situasi keamanan desa sekaligus berinteraksi langsung dengan warga untuk menjaga hubungan harmonis antara TNI dan […]

  • Semangat Siswa SD IT Imam Safi’i Saat Dapat Pelatihan PBB Dari Babinsa

    Semangat Siswa SD IT Imam Safi’i Saat Dapat Pelatihan PBB Dari Babinsa

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam suasana pagi yang cerah, halaman SD IT Imam Safi’i Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, tampak dipenuhi semangat dan antusiasme para siswa. Senin (27/10/2025) pukul 08.00 Wita, dua anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin dan Serda Muhaimin, hadir memberikan pelatihan Peraturan Baris-Berbaris (PBB) kepada para pelajar. Kegiatan ini bukan sekadar melatih gerakan fisik […]

  • Babinsa Poh Bergong Kawal Jalan Santai Berhadiah, Ratusan Warga Tumpah Ruah Penuhi Desa

    Babinsa Poh Bergong Kawal Jalan Santai Berhadiah, Ratusan Warga Tumpah Ruah Penuhi Desa

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Buleleng, 26 November 2025 — Suasana penuh semangat dan keceriaan mewarnai pagi Desa Poh Bergong saat ratusan masyarakat tumpah ruah mengikuti kegiatan Jalan Santai Berhadiah yang digelar mahasiswa KKN Institut Mpu Kuturan. Kegiatan yang dimulai pukul 06.30 WITA ini juga dihadiri dan diamankan langsung oleh Babinsa Poh Bergong Serda Pedro Maria Lopes bersama Staf Desa […]

  • Babinsa Koramil Klungkung Dampingi Kegiatan Renang TK Negeri Semarapura Kaja

    Babinsa Koramil Klungkung Dampingi Kegiatan Renang TK Negeri Semarapura Kaja

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berupaya optimal untuk hadir dan memberikan rasa aman dan nyaman dalam berbagai kegiatan masyarakat wilayah binaan menjadi komitmen yang terus dipegang teguh Babinsa Semarapura Kaja Serka Wayan wardana. Hal tersebut kembali diwujudkan Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung ini saat mendampingi anak-anak TK Negeri Semarapura Kaja yang melaksanakan kegiatan renang ke Srinadi Waterpark Klungkung, Sabtu ( […]

  • Ribuan Siswa dan Masyarakat Desa Bugis Terima Program MBG Bersama Babinsa

    Ribuan Siswa dan Masyarakat Desa Bugis Terima Program MBG Bersama Babinsa

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sape, Jum’at 26 September 2025 – Babinsa Desa Bugis Koramil 1608-03/Sape, Serda Irfan, melaksanakan pendampingan pembagian Makan Bergizi Gratis (MBG) yang merupakan bagian dari program SPPG. Kegiatan ini menyasar siswa sekolah, balita, ibu hamil, serta ibu menyusui di wilayah Desa Bugis, Kecamatan Sape, dengan total sebanyak 3.177 paket. Pembagian paket MBG dilakukan secara merata ke […]

  • Silaturahmi dengan Warga Lewat Kegiatan Komsos di Desa Ndondo Barat

    Silaturahmi dengan Warga Lewat Kegiatan Komsos di Desa Ndondo Barat

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Ndondo Barat, Dalam rangka meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Muhamad Rifaldi, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Ndondo Barat, Kecamatan Kota Baru, Minggu (26/10/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 09.00 WITA tersebut berlangsung dengan […]

expand_less