Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 03/Katikutana Bantu Warga Panen Padi

Babinsa Koramil 03/Katikutana Bantu Warga Panen Padi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu I Ketut Pastika, melaksanakan pendampingan kepada petani dengan membantu panen padi di Desa Umbu Pabal, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Selasa (23/12/2025).

Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan di wilayah binaan. Kehadiran Babinsa di tengah-tengah petani diharapkan dapat memberikan motivasi serta meringankan beban kerja warga saat musim panen.

Sertu I Ketut Pastika menyampaikan bahwa pendampingan pertanian dilakukan mulai dari pengolahan lahan, penanaman, perawatan hingga panen.

Hal ini merupakan wujud kepedulian TNI AD melalui Babinsa dalam membantu meningkatkan kesejahteraan masyarakat, khususnya para petani.

Selain membantu proses panen, Babinsa juga melakukan komunikasi sosial dengan warga, mengajak petani untuk terus meningkatkan hasil produksi pertanian serta menjaga kebersamaan dan gotong royong di lingkungan desa.

Para petani menyampaikan apresiasi atas bantuan dan perhatian Babinsa yang selalu hadir mendampingi mereka. Dengan adanya pendampingan tersebut, diharapkan hasil panen padi dapat meningkat dan turut mendukung ketahanan pangan di wilayah Kabupaten Sumba Tengah.

Kegiatan panen padi berjalan dengan aman dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Umbu Pabal.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TNI-Polri dan Persit Kodim 1622/Alor Tabur Bunga di Makam Pahlawan

    TNI-Polri dan Persit Kodim 1622/Alor Tabur Bunga di Makam Pahlawan

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 58
    • 0Komentar

    NTT — ALOR—, Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) yang ke-80 tahun 2025, Kodim 1622/Alor melaksanakan upacara Ziarah Nasional di Taman Makam Pahlawan (TMP) Malua Galiau, Jln. Sukarno Hatta, Kecamatan Alor Tengah Utara, Kabupaten Alor. Kegiatan yang berlangsung pada Jumat (3/10) pukul 07.30 Wita tersebut dipimpin oleh Kasdim 1622/Alor, Mayor Inf […]

  • Babinsa 1623-08/Kubu Terjunkan Anggota untuk Amankan Lokasi Truk Terguling

    Babinsa 1623-08/Kubu Terjunkan Anggota untuk Amankan Lokasi Truk Terguling

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Tulamben Koramil 1623-08/Kubu Sertu I Gede Sulitra membantu pengaturan lalulintas dilokasi truk terguling, di jalan Amlapura-Singaraja Banjar Dinas Tulamben Desa Tulamben Kec.Kubu Kab. Karangasem, pada Selasa (15/07/25). Truk kontainer pengangkut semen yang dikemudikan oleh bapak Abdul W melintas dari arah Singaraja menuju Amlapura, pada saat melewati jalan tanjakan dan menikung tajam […]

  • TNI Kodim 1621/TTS Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Malam

    TNI Kodim 1621/TTS Hadir di Tengah Warga Lewat Patroli Malam

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Soe, 15 September 2025 – Personel Piket Kodim dan Piket Provost Kodim 1621/TTS yang terdiri dari Kopda Melki Fay, Praka Jefri Danil, dan Pratu Alfredo melaksanakan patroli malam di sejumlah titik keramaian seputaran Kota Soe, Senin (15/9/2025) pukul 21.00 hingga 22.00 WITA. Kegiatan patroli ini dilaksanakan untuk memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif. […]

  • Babinsa Dan Bhabinkamtibas Pesinggahan  Monitoring Pemilihan Bendesa Adat Periode 2025 – 2030

    Babinsa Dan Bhabinkamtibas Pesinggahan Monitoring Pemilihan Bendesa Adat Periode 2025 – 2030

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam Rangka memastikan kegiatan pemilihan Bendesa Adat Pesinggahan periode 2025 – 2030, Babinsa Serka Made Juli Wardana bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan dan pengawalan, Minggu ( 26/10/25 ). Kegiatan pemilihan tersebut dilaksanakan di Balai Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan, Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Kepala Desa Pesinggahan beserta Bendesa Adat Pesinggahan yang lama, Calon Bendesa Adat […]

  • Babinsa 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas dan Komsos di Desa Kamubheka

    Babinsa 1602-01/Ende Tingkatkan Kamtibmas dan Komsos di Desa Kamubheka

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Aleksius P.W, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Kamubheka, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Senin pagi pukul 09.00 Wita. Kegiatan berlangsung hingga selesai dengan aman dan tertib. Dalam kegiatan ini, Babinsa memantau kondisi keamanan wilayah dan menghimbau warga agar selalu waspada terhadap situasi Kamtibmas […]

  • Sinergi Babinsa dan Tim Medis Hadirkan Pengobatan Gratis

    Sinergi Babinsa dan Tim Medis Hadirkan Pengobatan Gratis

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Dompu, NTB– Babinsa Koramil 1614-02/Kempo kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kesehatan masyarakat dengan melaksanakan pendampingan kegiatan pengobatan gratis di Dusun Madya Labali, Desa Kempo, Kabupaten Dompu, pada Selasa (30/9/2025). Dalam kegiatan ini, Babinsa Desa Kempo mendampingi tim medis yang terdiri dari dokter spesialis penyakit dalam dan ahli saraf dari Kabupaten Dompu. Kehadiran para tenaga kesehatan tersebut […]

expand_less