Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » NTB » Sertu Ardiansyah Dukung Perencanaan Pembangunan Desa Pungkit
NTB

Sertu Ardiansyah Dukung Perencanaan Pembangunan Desa Pungkit

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa, NTB – Pada hari Selasa, 23 Desember 2025, Babinsa Desa Pungkit, Sertu Ardiansyah, anggota Koramil 1607-06/Lape Lopok, melaksanakan kegiatan musyawarah perencanaan pembangunan desa yang bertempat di Aula Kantor Desa Pungkit, Kecamatan Lopok, Kabupaten Sumbawa.

 

Kegiatan musyawarah tersebut bertujuan untuk menyerap aspirasi masyarakat serta menyusun perencanaan pembangunan desa secara partisipatif dan berkesinambungan, guna menentukan skala prioritas program pembangunan yang akan dilaksanakan di Desa Pungkit.

 

Dalam kesempatan tersebut, Sertu Ardiansyah menyampaikan bahwa kehadiran Babinsa dalam kegiatan musyawarah perencanaan pembangunan merupakan bentuk dukungan TNI AD terhadap program pembangunan desa serta upaya memperkuat sinergi antara aparat kewilayahan, pemerintah desa, dan masyarakat.

 

Ia menegaskan bahwa Babinsa siap mendukung dan mengawal setiap program pembangunan desa agar dapat berjalan dengan aman, tertib, dan tepat sasaran sesuai kebutuhan masyarakat.

 

Kegiatan musyawarah berlangsung dengan tertib dan lancar, serta diwarnai suasana kebersamaan dan semangat gotong royong dalam upaya mewujudkan pembangunan Desa Pungkit yang maju dan berkelanjutan. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Operasi Patuh Turangga 2025, Dandim 1622/Alor Turut Hadiri Apel di Mapolres Alor

    Operasi Patuh Turangga 2025, Dandim 1622/Alor Turut Hadiri Apel di Mapolres Alor

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    NTT_Alor – Senin, 14 Juli 2025
Komandan Kodim 1622/Alor, Letkol Czi Arya Darma, S.T , menghadiri kegiatan Apel Gelar Pasukan Operasi Patuh Turangga 2025 yang digelar oleh Polres Alor di Lapangan Apel Mapolres Alor. Apel ini mengusung tema “Tertib Berlalu Lintas Demi Terwujudnya Indonesia Emas”. Kegiatan apel gelar pasukan ini dipimpin langsung oleh Kapolres Alor, AKBP […]

  • Babinsa Desa Penuktukan Kawal Pengamanan Upacara Ngaben Berjalan Lancar dan Khidmat

    Babinsa Desa Penuktukan Kawal Pengamanan Upacara Ngaben Berjalan Lancar dan Khidmat

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Penuktukan, Minggu, 23 November 2025 — Dalam rangka menjaga kelancaran serta keamanan jalannya kegiatan adat masyarakat, Babinsa Desa Penuktukan kembali menunjukkan komitmennya dalam tugas kewilayahan dengan melaksanakan pengamanan Upacara Ngaben yang berlangsung di Desa Penuktukan, Kecamatan Tejakula. Kegiatan upacara Ngaben yang melibatkan partisipasi besar masyarakat ini berlangsung dengan hikmad dan penuh kekeluargaan. Guna memastikan rangkaian […]

  • Mediasi Damai di Rote Barat Daya, Babinsa Tegaskan Pentingnya Kerukunan Keluarga

    Mediasi Damai di Rote Barat Daya, Babinsa Tegaskan Pentingnya Kerukunan Keluarga

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 90
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga ketertiban dan keharmonisan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Kopda Otnial Bofe, turut hadir dalam penyelesaian permasalahan warga yang terjadi di Dusun Nasidanon, Desa Oebou, Kecamatan Rote Barat Daya, Minggu (14/9/2025). Kegiatan mediasi berlangsung dari pukul 11.00 hingga 12.20 WITA di rumah Bapak Mel Detan, yang menjadi titik pertemuan […]

  • Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Laksanakan Komsos Jelang Pergantian Tahun di Desa Sakubatun

    Babinsa Kodim 1627/Rote Ndao Laksanakan Komsos Jelang Pergantian Tahun di Desa Sakubatun

    • calendar_month Rabu, 31 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta menjaga situasi keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua Kodim 1627/Rote Ndao melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan monitoring wilayah binaan di Desa Sakubatun, Kecamatan Rote Barat Daya, Kabupaten Rote Ndao, Rabu (31/12/2025). Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Praka Fandri Lofa pada pukul 12.30 […]

  • Babinsa Kelurahan Menala Gelar Gotong Royong Bersama Petani, Sambut Kunjungan Gubernur NTB

    Babinsa Kelurahan Menala Gelar Gotong Royong Bersama Petani, Sambut Kunjungan Gubernur NTB

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-01/Taliwang, Babinsa Kelurahan Menala Serda A. Rahman melaksanakan kegiatan gotong royong bersama para petani di Lingkungan Blisung, Kelurahan Menala, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (22/09/2025). Kegiatan gotong royong yang dimulai pukul 08.30 Wita ini dilakukan sebagai bentuk persiapan dan dukungan dalam rangka menyambut kunjungan kerja Gubernur Nusa Tenggara […]

  • Patroli Cipta Kondisi TNI–Polri Pastikan Perayaan Tahun Baru di Bolo Aman dan Kondusif
    NTB

    Patroli Cipta Kondisi TNI–Polri Pastikan Perayaan Tahun Baru di Bolo Aman dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bolo – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif menjelang pergantian Tahun Baru 2025–2026, TNI dan Polri di wilayah Kecamatan Bolo melaksanakan apel dan patroli gabungan cipta kondisi, Rabu malam (Desember 2025). Kegiatan ini berlangsung di wilayah Kecamatan Bolo dan dihadiri oleh Kapolsek Bolo AKP Nurdin serta Danramil 1608-02/Bolo yang diwakili […]

expand_less