Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Perkuat Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Koramil Maurole Dampingi Musdes APBDes

Perkuat Sinergi TNI-Rakyat, Babinsa Koramil Maurole Dampingi Musdes APBDes

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Paskalis Saputra Raja, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (Musdes) Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun 2026 di Desa Mausambi, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, Kamis (18/12/2025).

Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 WITA ini bertujuan untuk menetapkan rencana anggaran desa tahun 2026 serta mempererat sinergi antara aparat desa, Babinsa, Bhabinkamtibmas, dan masyarakat.

Rangkaian kegiatan dimulai dengan pembukaan, menyanyikan lagu Indonesia Raya, doa, sambutan Ketua BPD, Kepala Desa, Camat atau perwakilan, Danramil atau perwakilan, dan Kapolsek atau perwakilan, dilanjutkan dengan pembacaan rancangan anggaran, penandatanganan berita acara, dan penutup.

Hadir dalam kegiatan tersebut antara lain:

Yosefa M. Muda Mite, mewakili Camat Maurole

Josep Baso, Kepala Desa Mausambi

Muhammad Bhoka, Ketua BPD

Pratu Paskalis Saputra Raja, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole

Aipda Marten Neno, Bhabinkamtibmas Kecamatan Maurole

Kegiatan berjalan tertib, lancar, dan aman, serta mendapat sambutan positif dari seluruh peserta. Kehadiran Babinsa dalam Musdes ini menegaskan peran TNI sebagai ujung tombak dalam membantu masyarakat, sekaligus memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sertu Clementino Sambangi Warga Desa Binaan

    Wujudkan Kamtibmas, Babinsa Sertu Clementino Sambangi Warga Desa Binaan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Sertu Clementino P. Dasilva, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nggesa Biri, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende, Senin (20/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA tersebut merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam […]

  • Babinsa Koramil Pantai Baru Fasilitasi Mediasi Adat Terkait Gangguan Hewan di Kebun Warga Serubeba

    Babinsa Koramil Pantai Baru Fasilitasi Mediasi Adat Terkait Gangguan Hewan di Kebun Warga Serubeba

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 84
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam semangat menjaga keharmonisan sosial dan kearifan lokal, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Ismail Rahadat, turut hadir dalam kegiatan mediasi adat yang berlangsung pada Senin, 14 Juli 2025, pukul 09.30 WITA, di Desa Serubeba, Dusun Oematalelo, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan mediasi tersebut melibatkan unsur masyarakat setempat, di antaranya Kepala […]

  • Sinergi TNI, DLHK, dan Desa Adat Kuta Bersihkan Sampah di Pantai Kuta

    Sinergi TNI, DLHK, dan Desa Adat Kuta Bersihkan Sampah di Pantai Kuta

    • calendar_month Minggu, 16 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 38
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Pantai Kuta yang ikonik menjadi lokasi pelaksanaan Karya Bhakti terpadu dalam rangka mendukung program pemerintah untuk penanganan sampah laut di wilayah Kabupaten Badung. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danramil 1611-03/Kuta, Mayor Inf Hendra Gunawan, dan diikuti oleh sekitar 55 orang dari berbagai unsur. Sabtu, (15/11/25). Karya Bhakti ini melibatkan personel gabungan dari […]

  • Latihan Paskibra Kecamatan Sape Berjalan Lancar, Koramil 1608-03/Sape Beri Pembinaan Optimal

    Latihan Paskibra Kecamatan Sape Berjalan Lancar, Koramil 1608-03/Sape Beri Pembinaan Optimal

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 123
    • 0Komentar

    Bima._ Pada hari Kamis, 07 Agustus 2024, tiga anggota Koramil 1608-03/Sape yang dipimpin oleh Dpp Serma Binhamtoro berhasil melaksanakan pembinaan latihan Paskibra Tingkat Kecamatan Sape dengan sukses. Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Semangka, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima ini berjalan dengan tertib, lancar, dan aman, mendapat apresiasi dari masyarakat setempat. Bertepatan dengan itu juga, anggota Pos […]

  • Pemerintah Desa Peguyangan Kaja bersama Babinsa dan Kesdam IX/Udayana Gelar Karya Bakti

    Pemerintah Desa Peguyangan Kaja bersama Babinsa dan Kesdam IX/Udayana Gelar Karya Bakti

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 87
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka meningkatkan kebersihan dan keindahan lingkungan, Babinsa Serka Daniel, dan anggota Kesdam IX/Udayana bersama pemerintah Desa dan masyarakat Peguyangan Kaja, melaksanakan kegiatan Karya Bakti. Kegiatan ini bertempat di Lingkungan Banjar Dualang, Jln. Suradipa, Desa Peguyangan Kaja, Kecamatan Denpasar Utara, Kota Denpasar. Sabtu, (23/08/2025). Kegiatan Karya Bakti ini merupakan program kerja Teritorial […]

  • Babinsa Desa Mantun Hadiri Musdes Penetapan APBDes Tahun Anggaran 2026

    Babinsa Desa Mantun Hadiri Musdes Penetapan APBDes Tahun Anggaran 2026

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung transparansi dan partisipasi masyarakat dalam pembangunan desa, Babinsa Desa Mantun Koramil 1628-02/Sekongkang, Sertu Ahmad Yani, menghadiri Rapat Musyawarah Desa (Musdes) tentang penetapan dan penjabaran Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2026. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Kamis, (08/01/2026), pukul 15.00 WITA, bertempat di Desa Mantun, Kecamatan Maluk, […]

expand_less