Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Tanglapui Timur Bantu Pembersihan dan Pembajakan Lahan Sawah Warga

Babinsa Tanglapui Timur Bantu Pembersihan dan Pembajakan Lahan Sawah Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT — ALOR —, Babinsa Desa Tanglapui Timur, Kecamatan Alor Timur, Serka Tobias Madde melaksanakan kegiatan bakti membantu pembersihan rumput dan pembajakan lahan sawah milik warga pada Kamis (18/12/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di lahan persawahan milik Ibu Maria yang berlokasi di Desa Air Mancur, Kecamatan Alor Timur Laut.

Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, khususnya para petani di wilayah binaan. Melalui pendampingan langsung di lapangan, Babinsa turut membantu mempercepat kesiapan lahan agar segera dapat ditanami.

Dalam kesempatan tersebut, Serka Tobias Madde juga memberikan imbauan kepada pemilik lahan agar lahan sawah yang telah dibajak segera dibersihkan secara maksimal dan dilanjutkan dengan penanaman padi atau jagung. Hal ini bertujuan agar masa tanam tidak terlewat serta hasil pertanian dapat optimal.

Adapun luas lahan sawah milik Ibu Maria yang dibersihkan dan dibajak dalam kegiatan tersebut mencapai 25 x 50 meter, dengan keseluruhan lahan telah selesai dibajak. Kegiatan ini dilaksanakan dengan metode bakti dan sosialisasi, serta melibatkan langsung Babinsa dan pemilik lahan.

Selama pelaksanaan kegiatan, situasi berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Kegiatan berlangsung secara terkoordinir dan terkendali, serta mendapat respons positif dari masyarakat setempat. Diharapkan melalui kegiatan seperti ini, produktivitas pertanian warga dapat meningkat dan kesejahteraan masyarakat semakin baik.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎HUT TNI ke-80, Kodim 1607/Sumbawa Tebar Semangat Gotong Royong Lewat Karya Bakti

    ‎HUT TNI ke-80, Kodim 1607/Sumbawa Tebar Semangat Gotong Royong Lewat Karya Bakti

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Dalam rangka menyambut Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1607/Sumbawa menggelar kegiatan karya bakti pembersihan pantai yang berlangsung di Pantai Selipir, Labuan Sumbawa, Kecamatan Labuhan Badas, Jumat (19/09/2025). ‎ ‎Kegiatan yang dikemas dalam program Bakti Teritorial Prima ini dipimpin oleh Kasdim 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan S.Sos, dengan melibatkan […]

  • Kapal Pesiar Raksasa Sandar, Babinsa Hadir Layani Wisatawan

    Kapal Pesiar Raksasa Sandar, Babinsa Hadir Layani Wisatawan

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB – Kehadiran kapal pesiar internasional OVATION OF THE SEAS di Pelabuhan Gili Mas, Lembar, Jum’at siang (2/1/2026), menjadi momentum penting dalam memperkuat citra Pulau Lombok sebagai destinasi wisata dunia yang aman, ramah, dan berkelas. Dalam memastikan keamanan serta kenyamanan ribuan wisatawan mancanegara, Bintara Pembina Desa (Babinsa) Labuan Tereng, Komando Rayon Militer (Koramil) […]

  • Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Monitoring, Komsos, dan Pamwil di Kelurahan Wolojita

    Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Gelar Monitoring, Komsos, dan Pamwil di Kelurahan Wolojita

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memantau situasi keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bertempat di kantor Lurah Wolojita, Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, pada Sabtu (1/11/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi wilayah yang […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Gotong Royong Bersama Warga

    Wujud Kepedulian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut Gotong Royong Bersama Warga

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa 02 Desember 2025., Babinsa Koramil 1618-03/Insut, Koptu Kristianus A. Lalian, melaksanakan pemantauan wilayah di Desa Fafinesu C, Kecamatan Insana Fafinesu, Kabupaten TTU. Saat melintas di wilayah binaannya, Babinsa melihat warga sedang bekerja membangun pondasi rumah, sehingga ia langsung menghampiri dan turut membantu proses pekerjaan tersebut. Keberadaan Babinsa di tengah masyarakat tidak hanya sebagai […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Detumbewa melalui Komsos dan Pamwil

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Perkuat Sinergi dengan Masyarakat Desa Detumbewa melalui Komsos dan Pamwil

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Detumbewa, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende pada Rabu pagi pukul 08.00 WITA.20 Agustus 2025. Kegiatan ini bertujuan memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dengan warga setempat. Hadirnya Babinsa di tengah […]

  • Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Kapal Fery Cakalang 2

    Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru Laksanakan Pengamanan Kapal Fery Cakalang 2

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka memastikan kelancaran dan keamanan jalannya aktivitas transportasi laut, anggota Koramil 1627/02 Pantai Baru, Serka Haris Lakuy, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Fery Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, pada Kamis, 04 September 2025 pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka pengamanan keberangkatan Kapal Fery Cakalang 2, yang direncanakan bertolak dari […]

expand_less