Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Tingkatkan Kedekatan Dengan Warga Binaan, Babinsa Komsos Dengan Warga Masyarakat

Tingkatkan Kedekatan Dengan Warga Binaan, Babinsa Komsos Dengan Warga Masyarakat

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • comment 0 komentar

KODIM 1605/BELU, Membangun keakraban dengan warga binaan merupakan tugas yang terus dilaksanakan oleh seorang Babinsa, melalui kegiatan komunikasi sosial Babinsa menciptakan interaksi serta kekompakan dengan warga di wilayah Desa binaannya.

Hal tersebut dilakukan Babinsa Desa Takirin Koramil 1605-07/Wedomu Serda Petrus Ignasius Nani saat melaksanakan komsos dengan warga masyarakat di Dusun Loohali, Desa Takirin, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Rabu (17/12/2025).

Dalam kegiatan komsos tersebut, Babinsa menyampaikan supaya peduli dan peka dengan situasi yang ada di sekitar kita sehingga setiap ada permasalahan apapun bisa kita selesaikan dengan baik khususnya anak-anak dengan selalu memperhatikan perkembangan mereka.

Selain itu, Babinsa membahas terkait situasi dan kondisi di wilayah teristimewa di saat musim penghujan sekarang ini, yang mana Babinsa menyarankan untuk tumbuhkan selalu kewaspadaan akibat dari curah hujan yang dapat berdampak pada bencana alam.

Hal ini dikatakan Babinsa, pasalnya bencana itu kapan saja bisa terjadi baik itu bencana banjir, bencana tanah longsor, bencana angin puting beliung dan bencana – bencana lainnya. Oleh karena itu Babinsa mengingatkan untuk selalu tanamkan kewaspadaan kepada seluruh anggota keluarganya.

Pada kesempatan itu juga, Babinsa mengingatkan kepada para orang tua agar selalu menjaga kesehatan anak-anak dan menu makanannya agar anak-anak tidak kena gizi buruk dan selalu memperhatikan kebersihan halaman rumah dan saluran air agar tidak menimbulkan jentik nyamuk yang dapat mengakibatkan penyakit Malaria dan DBD.

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1601-06 Karera Motivasi Petani Desa Kakaha Saat Panen

    Babinsa Koramil 1601-06 Karera Motivasi Petani Desa Kakaha Saat Panen

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 22
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan (Hanpangan), Babinsa Koramil 06/Karera Kodim 1601/Sumba Timur Sertu Junus Ratu melaksanakan pendampingan panen padi bersama masyarakat Desa Kakaha, Kecamatan Ngadu Ngala, Kabupaten Sumba Timur,pada Minggu (21/09/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan motivasi kepada petani sekaligus memastikan hasil panen berjalan dengan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan mampu […]

  • Sinergi TNI dan Warga Giri Madia Wujudkan Akses Air Bersih

    Sinergi TNI dan Warga Giri Madia Wujudkan Akses Air Bersih

    • calendar_month Jumat, 31 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Semangat kebersamaan antara TNI dan masyarakat terus dikuatkan di Dusun Awang Madia, Desa Giri Madia, Kecamatan Lingsar, Lombok Barat. Dalam program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram, personel Satuan Tugas (Satgas) bersama warga setempat bergotong royong melakukan pemasangan pipa pompa Hidram, Jum’at (31/10/2025). Pekerjaan ini merupakan […]

  • Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Jaga Kondusifitas Desa Sidan

    Babinsa dan Bhabinkamtibmas Bersinergi Jaga Kondusifitas Desa Sidan

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Sidan, Upaya menjaga stabilitas keamanan dan kenyamanan masyarakat di wilayah binaan terus dilakukan oleh aparat kewilayahan. Seperti yang dilaksanakan Babinsa Desa Sidan Koramil 1616-01/Gianyar, Serka I Wayan Mardika, yang bersinergi dengan Bhabinkamtibmas Desa Sidan Aiptu Dewa Nyoman Oka Yasa, pada Rabu (27/8/2025) melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama warga di Banjar Sidan Kaja, […]

  • Serda Yermi Onr Turun ke Lahan Bantu Warga Tanam Padi dan Jagung

    Serda Yermi Onr Turun ke Lahan Bantu Warga Tanam Padi dan Jagung

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Lewoleba, – Babinsa Koramil 1624-03/Lewoleba, Serda Yermi Onr, melaksanakan pendampingan kepada masyarakat Kampung Baru dalam kegiatan penanaman padi ladang dan jagung di lahan milik Dusun A, Desa Watokobu, Kecamatan Nubatukan, Senin ( 17/11/2025 )   Kegiatan ini merupakan wujud nyata peran Babinsa dalam membantu masyarakat, khususnya petani, guna meningkatkan produktivitas pertanian di wilayah binaan. Kehadiran […]

  • Babinsa Koramil Nusa Penida Salurkan Dana Pendidikan Dari Komunitas Satu Hati Bali

    Babinsa Koramil Nusa Penida Salurkan Dana Pendidikan Dari Komunitas Satu Hati Bali

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Melalui Babinsa Klumpu Koramil 1610-04/Nusa Penida Kopka Kadek Parta, Komunitas Satu Hati Bali kembali menyerahkan bantuan dana pendidikan rutin setiap bulan kepada anak-anak asuhnya di Kabupaten Klungkung, Jumat ( 05/09/25 ). Penyaluran yang digelar di Banjar Tiagan, Dusun Rata, Desa Klumpu, Kecamatan Nusa Penida, kabupaten Klungkung itupun disambut bahagia oleh Gede Prasetya Kelas VIII […]

  • Hari ke-5 TMMD Ke-126 Kodim 1625/Ngada, Pembuatan Penampung Air Pu’un Keo Capai 21 Persen

    Hari ke-5 TMMD Ke-126 Kodim 1625/Ngada, Pembuatan Penampung Air Pu’un Keo Capai 21 Persen

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Ngada – Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun 2025 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan perkembangan yang signifikan. Pada hari Minggu, 12 Oktober 2025, Satgas TMMD bersama masyarakat melanjutkan kegiatan fisik berupa pembuatan tempat penampung air pada saluran irigasi Pu’un Keo, yang berlokasi di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. […]

expand_less