Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Pjs.Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur Hadiri Rapat Koordinasi Pemantauan Orang Asing dan TKA

Pjs.Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur Hadiri Rapat Koordinasi Pemantauan Orang Asing dan TKA

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
  • comment 0 komentar

NTT – Sumba Timur. Dandim 1601/Sumba Timur Letkol Inf Dobby Noviyanto S., S.E. yang diwakili oleh Pjs. Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur Kapten Inf Hendrik Karamulla menghadiri rapat koordinasi dalam rangka pemantauan orang asing, organisasi asing, dan tenaga kerja asing (TKA). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Ruang Asistensi Pemerintahan dan Kesejahteraan Rakyat, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Rabu (17/12/2015).

Rapat koordinasi ini bertujuan untuk meningkatkan sinergi dan koordinasi antarinstansi terkait dalam pengawasan keberadaan serta aktivitas orang asing, organisasi asing, dan tenaga kerja asing di wilayah Kabupaten Sumba Timur agar tetap sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan yang berlaku.

Dalam sambutannya, Pjs. Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur Kapten Inf Hendrik Karamulla menyampaikan bahwa TNI AD, khususnya Kodim 1601/Sumba Timur, siap mendukung penuh upaya pemerintah daerah dan aparat terkait dalam melakukan pengawasan terhadap orang asing dan tenaga kerja asing. Hal tersebut penting guna menjaga stabilitas keamanan serta kedaulatan wilayah, sekaligus mencegah potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kapten Inf Hendrik Karamulla juga menekankan pentingnya koordinasi dan pertukaran informasi antarinstansi agar pengawasan dapat berjalan secara efektif, terpadu, dan berkelanjutan di wilayah Kabupaten Sumba Timur.

Rapat koordinasi tersebut dihadiri oleh Asisten I Kabupaten Sumba Timur, Pjs. Pasi Intel Kodim 1601/Sumba Timur, KBO Intelkam Polres Sumba Timur, Kasi Intel Kejaksaan Negeri Sumba Timur, Kaban Kesbangpol, PKPMAM, Kepala Dinas Dukcapil, Kepala Dinas Pariwisata, serta perwakilan dari Dinas Perizinan,Perwakilan Dari Dinas Kependudukan

Dengan dilaksanakannya rapat ini, diharapkan terjalin sinergitas yang semakin kuat antarinstansi dalam pengawasan orang asing, organisasi asing, dan tenaga kerja asing guna mendukung keamanan dan ketertiban di Kabupaten Sumba Timur.

(Pendim 1601 ST)

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koptu I Komang Sudarnita Hadiri Posyandu Siklus Hidup di Banjar Serongga Kaje

    Koptu I Komang Sudarnita Hadiri Posyandu Siklus Hidup di Banjar Serongga Kaje

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Serongga, Sabtu (13/12/2025) Dalam rangka mendukung peningkatan kualitas kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Serongga Koramil 1616-01/Gianyar Koptu I Komang Sudarnita mendampingi pelaksanaan kegiatan Posyandu Siklus Hidup di Banjar Serongga Kaje, Desa Serongga, Kecamatan Gianyar. Kegiatan ini merupakan bentuk pelayanan kesehatan terpadu yang menyasar seluruh lapisan masyarakat, mulai dari balita, remaja hingga lansia. Kegiatan Posyandu […]

  • Jelang Peringatan Hari Pahlawan, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    Jelang Peringatan Hari Pahlawan, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    • calendar_month Jumat, 7 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dalam rangka menyambut Hari Pahlawan tahun 2025, Kodim 1610/Klungkung menggelar doa melalui persembahyangan bersama di Pura Satya Mahottama Kodim Klungkung, Jumat ( 07/11/25 ). Kegiatan persembahyangan ini berlangsung dengan khidmat, dipimpin Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut Sudiarta yang dihadiri oleh umat Hindu Kodim Klungkung umat Hindu. Usai pelaksaan kegiatan, Kasdim 1610/Klungkung Mayor Cba Ketut […]

  • Pererat Kemanunggalan, Kodim 1602/Ende Turut Serta di Peresmian SPPG Ende Timur

    Pererat Kemanunggalan, Kodim 1602/Ende Turut Serta di Peresmian SPPG Ende Timur

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat dan mendukung kegiatan sosial di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende bersama aparat TNI lainnya hadir dalam kegiatan Peresmian SPPG Kecamatan Ende Timur yang diselenggarakan oleh Yayasan Ende Generasi Bersih pada Senin (1/9/2025) pukul 09.00 WITA. Acara peresmian yang bertempat di Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende […]

  • Hadiri HUT ST BHUANA HARUM,  Babinsa Tegak Tegaskan Jadilah Generasi Penerus  Yang Memberikan Warna Positif

    Hadiri HUT ST BHUANA HARUM, Babinsa Tegak Tegaskan Jadilah Generasi Penerus Yang Memberikan Warna Positif

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Klungkung, – Sebagai wujud dukungan terhadap generasi muda, Babinsa Tegak Praka Galang menghadiri sekaligus melaksanakan pengamanan puncak HUT ST. BHUANA HARUM Ke-25 2025 yang dirangkai HUT RI Ke-80. Perayaan HUT tersebut dilaksanakan di Balai Banjar Dusun Bajing, Desa Tegak, Kecamatan Klungkung, Kabupaten Klungkung pada Senin ( 18/08/25 ) dihadiri oleh Wabup Klungkung, Camat Klungkung beserta […]

  • Bantu Petani Tanam Jagung, Babinsa Komitmen Dukung Peningkatan Ketahanan Pangan

    Bantu Petani Tanam Jagung, Babinsa Komitmen Dukung Peningkatan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Renrua Koramil 1605-06/Halilulik Kopda Leonito Silva Dos Santos melaksanakan pendampingan membantu petani menanam jagung pada lahan milik Bapak Jose warga Dusun Lonis, Desa Renrua, Kecamatan Raimanuk, Kabupaten Belu, Jumat (27/11/2025). Kegiatan pendampingan yang dilakukan Babinsa Kopda Leonito Silva Dos Santos dalam membantu petani menanam jagung ini merupakan upaya Babinsa dalam rangka […]

  • Komitmen Jaga Kondusifitas Wilayah, Koramil Kota Atambua Amankan Ibadah Malam Natal

    Komitmen Jaga Kondusifitas Wilayah, Koramil Kota Atambua Amankan Ibadah Malam Natal

    • calendar_month Rabu, 24 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 2
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Dalam rangka memberikan rasa aman dan nyaman, sejumlah Personil Babinsa Koramil 1605-01/Kota Atambua bersinergi dengan pihak Kepolisian dan instansi terkait lainnya melaksanakan kegiatan pengamanan Ibadah Malam Natal, Rabu (24/12/2025). Kegiatan pengamanan Ibadah Kebaktian Malam Natal tersebut berlangsung di sejumlah tempat Ibadah atau Gereja yang berada di wilayah binaan Koramil 1605-01/Kota Atambua. Danramil 1605-01/Kota […]

expand_less