Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Dompu Gelar Ronda Malam dan Kongkow Warga di Dusun Sori Mila, Tingkatkan Silaturahmi dan Keamanan Lingkungan

Babinsa Dompu Gelar Ronda Malam dan Kongkow Warga di Dusun Sori Mila, Tingkatkan Silaturahmi dan Keamanan Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 16 Des 2025
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, Serma Arif Rahman, bersama anggota karang taruna melaksanakan kegiatan ronda malam sekaligus kongkow dengan warga binaan di Dusun Sori Mila, Desa Sorisakolo, Senin malam (15/12/2025) pukul 20.50 WITA.

Kegiatan ini bertujuan untuk mempererat silaturahmi antara Babinsa dengan masyarakat serta meningkatkan komunikasi sosial di lingkungan binaan. Dalam suasana santai kongkow, warga diberikan kesempatan untuk berdiskusi dan menyampaikan aspirasi terkait lingkungan sekitar.

Serma Arif Rahman menyampaikan himbauan kepada warga untuk selalu menjalin komunikasi dengan siapapun, sehingga tercipta hubungan yang harmonis serta kemampuan saling membantu antarwarga dapat terwujud.

Selain itu, Babinsa juga menekankan pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Warga diingatkan untuk aktif berpartisipasi dalam mengawasi situasi sekitar dan melaporkan bila terjadi hal-hal yang mencurigakan.

Kegiatan ronda malam ini berjalan dengan tertib dan aman, diiringi interaksi positif antara Babinsa, karang taruna, dan masyarakat. Patroli dan kongkow bersama diharapkan mampu menumbuhkan rasa aman dan nyaman di lingkungan Dusun Sori Mila.

Seluruh rangkaian kegiatan mendapat respons positif dari warga, yang merasa kehadiran Babinsa memberikan rasa aman sekaligus memperkuat kebersamaan di tengah masyarakat.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Sertu Made Merta Yasa Apresiasi Kiprah SMPN 1 Gianyar di Usia ke-70

    Babinsa Sertu Made Merta Yasa Apresiasi Kiprah SMPN 1 Gianyar di Usia ke-70

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Jumat (1/8/2025) Dalam rangka mempererat sinergitas serta mendukung dunia pendidikan di wilayah binaannya, Babinsa Kelurahan Gianyar, Sertu I Made Merta Yasa, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I Gusti Ngurah Gede menghadiri undangan puncak perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-70 SMP Negeri 1 Gianyar yang berlangsung meriah di halaman sekolah setempat. Acara yang diselenggarakan dengan semangat […]

  • Serma Edi Sumardi Pimpin Apel Pengecekan Personil Siskamling untuk Wujudkan Lingkungan Kondusif

    Serma Edi Sumardi Pimpin Apel Pengecekan Personil Siskamling untuk Wujudkan Lingkungan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 47
    • 0Komentar

    Rabu, 8 Oktober 2025, Mako Koramil 1608-04/Woha menjadi pusat kegiatan apel pengecekan personil menjelang pelaksanaan patroli Siskamling. Dipimpin oleh Serma Edi Sumardi Bati Bhakti Koramil, bersama enam anggota lainnya, patroli ini menyasar wilayah Kecamatan Woha, Belo, dan Palibelo di Kabupaten Bima. Kegiatan ini diikuti pula oleh perwakilan Pol PP, Karang Taruna, tokoh agama, dan tokoh […]

  • Babinsa Bergandengan Tangan dengan Petani, Wujudkan Desa Sejahtera dan Ketahanan Pangan

    Babinsa Bergandengan Tangan dengan Petani, Wujudkan Desa Sejahtera dan Ketahanan Pangan

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 33
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Rabu 16 Juli 2025., Di hamparan sawah yang mulai dibasahi awal musim tanam, semangat gotong royong antara TNI dan rakyat kembali menguat. Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Cosme Cortereal, hadir di tengah-tengah petani Desa Oepuah Utara, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), untuk melaksanakan kegiatan penanaman padi bersama warga binaannya. Kegiatan ini bukan […]

  • Sertu Abdurahman Laksanakan PAM, Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Lancar

    Sertu Abdurahman Laksanakan PAM, Pastikan Situasi Pelabuhan Poto Tano Aman dan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan aktivitas masyarakat, anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Bati Komsos Sertu Abdurahman, melaksanakan kegiatan Pengamanan (PAM) di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano pada Sabtu, (27/9/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan situasi di area pelabuhan tetap aman, tertib, dan kondusif, mengingat pelabuhan merupakan pintu gerbang utama keluar masuknya masyarakat […]

  • 422 Siswa Dikmaba Infanteri TNI AD TA 2025 Resmi Tempuh Pendidikan di Rindam IX/Udayana

    422 Siswa Dikmaba Infanteri TNI AD TA 2025 Resmi Tempuh Pendidikan di Rindam IX/Udayana

    • calendar_month Senin, 14 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 44
    • 0Komentar

    Tabanan, Bali – Sebanyak 422 siswa Dikmaba Infanteri TNI AD TA 2025 resmi memulai pendidikan militer dasar dalam Upacara Pembukaan yang dipimpin Danrindam IX/Udayana, Kolonel Inf Didit Hari Prasetyo Putro, S.I.P., M.I.P., di Lapangan Wira Yudha Bakti, Mako Rindam IX, Kediri, Tabanan, Senin (14/7/2025). ‎ ‎Dalam amanat Pangdam IX/Udayana, Mayjen TNI Piek Budyakto yang dibacakan […]

  • Aparat Gabungan Di Nusa Penida Tetap Konsisten Bersiaga Di Posko Terpadu Nataru Pelabuhan Banjar Nyuh

    Aparat Gabungan Di Nusa Penida Tetap Konsisten Bersiaga Di Posko Terpadu Nataru Pelabuhan Banjar Nyuh

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Memasuki H+1 pasca hari raya Natal, pemantauan situasi dan kondisi terus dilakukan aparat TNI Polri di Kecamatan Nusa Penida. Salah satunya dengan melaksanakan siaga dan pengamanan di Posko Terpadu Nataru yang berlokasi di Pelabuhan Banjar Nyuh, Desa Ped, Kecamatan Nusa Penida,Kabupaten Klungkung, Jumat ( 26/12/25 ). Tampak dalam pantauan, sejak pagi personel Koramil dan […]

expand_less