Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Tingkatkan Silahturahmi Jaga Hubungan Baik, Babinsa Bakas Komsos Bersama Warga

Tingkatkan Silahturahmi Jaga Hubungan Baik, Babinsa Bakas Komsos Bersama Warga

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 15 Des 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Setiap saat dan setiap waktu, Babinsa Bakas Koramil 16o-02/Banjarangkan Serka Wayan Rata terus menjaga dan meningkatkan silaturahmi serta hubungan yang baik di wilayah binaanya melalui kegiatan Komsos.

Seperti halnya kali ini, Serka Wayan Rata melaksanakan anjangsana dan komunikasi sosial di rumah Komang Giri Artawan di Banjar Kubu, Desa Bakas, Kecamatan Banjarangkan, Kabupaten Klungkung, Senin ( 15/12/25 ).

Hari ini sembari melaksanakan pemantauan wilayah, dirinya menggelar anjangsana dan komunikasi sosial bersama Komang Giri Artawan yang merupakan pendamping KDKMP Kecamatan Banjarangkan

Disamping terkait situasi wilayah, dirinya juga berbincang-bincang tentang perkembangan program KDKMP di wilayah Banjarangkan.

Dalam keterangannya, Komang Giri Artawan menyampaikan bahwa untuk situasi wilayah aman terkendali. Sementara untuk perkembangan program KDKMP, saat ini pihak Pemdes di wilayah Banjarangkan sedang berupaya optimal untuk mensukseskan program tersebut.

Untuk wilayah Banjarangkan, untuk KDKMP yang sudan on proses pembanguan ada di wilayah Desa Tusan, sementara untuk desa lainnya sedang proses pencarian lahan,”imbuhnya.

Terpisah, Danramil 1610-02/Banjarangkan saat dikonfirmasi terkait gencarnya Komsos Babinsa jajarannya mengungkapkan bahwa melalui kegiatan Komsos akan menjalin silaturahmi yang baik dengan seluruh pihak, sehingga akan tercipta suasana yang nyaman dan harmonis.

Situasi ini tentu akan berdampak positif dalam memperlancar tugas keseharian Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD dalam pembinaan teritorial di tingkat desa. Disamping itu, hal ini merupakan cermin kemanunggalan TNI bersama rakyat,”tutupnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Peduli Kesehatan Warga Binaan, Babinsa Pesinggahan Aktif Dampingi Posyandu

    Peduli Kesehatan Warga Binaan, Babinsa Pesinggahan Aktif Dampingi Posyandu

    • calendar_month Kamis, 10 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Klungkung,- Peningkatan kesadaran masyarakat untuk peduli dengan kesehatan terus digencarkan Babinsa Pesinggahan Serka Made Juli wardana dalam berbagai kesempatan. Himbauan dan motivasi itupun kembali diberikan Serka Made kala melaksanakan pendampingan kegiatan Posyandu ILP ( Intervensi Layanan Primer ) yang diselenggarakan oleh Puskesmas Dawan 1 pada Kamis ( 10/07/25 ) di Dusun Pundukdawa Desa Persinggahan, Kecamatan […]

  • Babinsa Bitera Bersama Aparat Amankan Outbond ITEKES Bali di Mango Lango Resto

    Babinsa Bitera Bersama Aparat Amankan Outbond ITEKES Bali di Mango Lango Resto

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Gianyar – Bitera, Sabtu (4/10/2025) Babinsa Kelurahan Bitera Koramil 1616-01/Gianyar, Koptu I Gusti Ngurah Aryo Purnomo bersama Bhabinkamtibmas Kelurahan Bitera Aiptu I Dewa Ketut Artana berkolaborasi dengan Pecalang Desa Adat Pacung melaksanakan atensi dan pengamanan kegiatan Outbond Kampus ITEKES Bali yang berlangsung di Mango Lango Resto, Lingkungan Pacung, Kelurahan Bitera, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan Outbond dengan […]

  • Tingkatkan Gizi Anak Sekolah, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penyaluran MBG di Kampung Bugis

    Tingkatkan Gizi Anak Sekolah, Babinsa dan Bhabinkamtibmas Kawal Penyaluran MBG di Kampung Bugis

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Buleleng, 2 Oktober 2025 — Upaya meningkatkan gizi anak sekolah terus digencarkan melalui program Makan Bergizi (MBG). Babinsa Kelurahan Kampung Bugis Pelda Dedy bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Mustakim, S.H. turun langsung memantau proses penyaluran paket makanan bergizi kepada para siswa di TK RA Athooriq dan SD Negeri 1 Kampung Bugis, Kamis (2/10). Penyaluran MBG kali ini […]

  • Wujud Kepedulian Terhadap Kesehatan Anak, Babinsa Desa Apuan Hadiri dan Dampingi Posyandu Balita

    Wujud Kepedulian Terhadap Kesehatan Anak, Babinsa Desa Apuan Hadiri dan Dampingi Posyandu Balita

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Apuan, Koramil 1626-02/Susut, Serka Ketut Rediada melaksanakan pendampingan kegiatan Pelayanan Posyandu (Pos Pelayanan Terpadu) Balita serta pemberian makanan tambahan (PMT) kepada balita yang dilaksanakan di Balai Banjar Bangun Lemah Kangin, Desa Apuan, Kecamatan Susut, Kabupaten Bangli, Selasa (14/10/2025) Kegiatan Posyandu ini merupakan salah satu program kesehatan masyarakat terpadu yang bertujuan untuk […]

  • Babinsa Koramil 1602-01 Dampingi Warga Pantau Pembangunan Rabat Jalan di Rewarangga Selatan

    Babinsa Koramil 1602-01 Dampingi Warga Pantau Pembangunan Rabat Jalan di Rewarangga Selatan

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Jalan Samratulangi RT 09 Puuara RW 03, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur. Kegiatan ini digelar untuk meninjau sekaligus memantau pembangunan rabat jalan di wilayah binaan. Kegiatan yang berlangsung sejak pukul 10.00 Wita ini bertujuan untuk: Memastikan […]

  • Sertu Ahmad Babinsa Desa Roka Hadiri Rapat Pembentukan Panitia MTQ Kecamatan Belo
    NTT

    Sertu Ahmad Babinsa Desa Roka Hadiri Rapat Pembentukan Panitia MTQ Kecamatan Belo

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 101
    • 0Komentar

    Bima._ Pada hari Kamis, 14 Agustus 2025, Sertu Ahmad Babinsa Desa Roka dari Pos Ramil Belo Koramil 1608-04/Woha menghadiri rapat pembentukan panitia lokal Musabaqoh Tilawatil Qur’an (MTQ) tingkat Kecamatan Belo tahun 2025. Rapat tersebut bertempat di aula kantor Desa Roka, Kecamatan Belo, Kabupaten Bima. Rapat dimulai dengan pembukaan, kemudian sambutan Kepala Desa Roka yang menekankan […]

expand_less