Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turut Dampingi Mediasi Warga di wilayah Binaan.

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Turut Dampingi Mediasi Warga di wilayah Binaan.

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 15 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB –
Anggota Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Syarifuddin, melakukan pendampingan mediasi terkait permasalahan warga di Kelurahan Kota Baru B, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat.
Senin (15/12/2025), pukul 10,00 Wita.

Mediasi dilakukan setelah adanya laporan warga mengenai satu keluarga yang tinggal bersama tanpa status resmi, sehingga mengganggu ketentraman lingkungan sekitar. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa bersama Kasi Trantib kelurahan mendatangi lokasi, memanggil Ketua Lingkungan (Kaling), RT setempat, serta pihak yang bersangkutan untuk dimintai keterangan.

Hasil mediasi menunjukkan pihak yang bersangkutan mengakui kesalahannya, membetulkan pernyataan warga, dan berjanji tidak akan mengulangi perbuatan tersebut.

Kegiatan pendampingan ini berlangsung dengan lancar dan aman, mencerminkan sinergi antara Babinsa, aparat kelurahan, dan masyarakat dalam menjaga ketertiban serta keharmonisan lingkungan.

Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang siap terus hadir untuk mendukung keamanan dan ketentraman warga di wilayahnya.

(Pendim 1628/KSB).

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 05/Waingapu Dampingi Program MBG di SD MIN Kamalaputi

    Babinsa Koramil 05/Waingapu Dampingi Program MBG di SD MIN Kamalaputi

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur Serda Ridwan melaksanakan pendampingan kegiatan operasional Unit SPPG 2 Panapa di SD MIN Kelurahan Kamalaputi, dalam rangka mendukung Program MBG (Makan Bergizi Gratis) di Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur,pada hari Senin, (08/09/ 2025). Serda Ridwan mengatakan, program MBG ini bertujuan untuk meningkatkan kesehatan dan […]

  • Kodim 1613/Sumba Barat dan Linmas Gelar Patroli Gabungan di Desa Kalembu Kuni

    Kodim 1613/Sumba Barat dan Linmas Gelar Patroli Gabungan di Desa Kalembu Kuni

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 55
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka menciptakan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) yang kondusif, Kodim 1613/Sumba Barat bersama Linmas dan aparat desa melaksanakan patroli gabungan di wilayah Desa Kalembu Kuni, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Senin (22/9/2025). Patroli gabungan ini dilakukan untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan serta memberikan rasa aman kepada masyarakat, khususnya di wilayah […]

  • Membangun Karakter dan Disiplin, Babinsa Gelar Pelatihan PBB untuk Siswa SMP

    Membangun Karakter dan Disiplin, Babinsa Gelar Pelatihan PBB untuk Siswa SMP

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 16
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka pembinaan disiplin dan karakter generasi muda, Babinsa Desa Padangsambian Kaja, Serda I Gede Raka D, melaksanakan kegiatan monitoring pelatihan baris-berbaris (PBB) kepada siswa kelas VIII SMP Negeri 15 Denpasar. Sabtu, (11/10/25). Kegiatan yang berlangsung di lapangan sekolah, Jalan Batu Suna, Kecamatan Denpasar Barat, mulai pukul 07.00 hingga 09.00 WITA ini […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Longsor di Ndona Timur

    Babinsa Kodim 1602/Ende Bersama Warga Gotong Royong Perbaiki Jalan Longsor di Ndona Timur

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil Ndona Timur, Serka Piter Gobe dan Sertu Bastian Dala, bersama masyarakat dari empat desa melaksanakan kegiatan gotong royong memperbaiki jalan yang rusak akibat tanah longsor. Jalan tersebut menghubungkan Desa Roga, Desa Mbuja, dan Desa Nguwa di Kecamatan Ndona Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA ini berlangsung di perbatasan antara […]

  • Babinsa Waingapu Dampingi Penyaluran Bantuan Beras Pangan Kemensos untuk Warga Desa Pambotanjara

    Babinsa Waingapu Dampingi Penyaluran Bantuan Beras Pangan Kemensos untuk Warga Desa Pambotanjara

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 42
    • 0Komentar

    NTT-Waingapu – Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Koptu Sahrir, melaksanakan pendampingan kegiatan pembagian bantuan beras pangan dari Kementerian Sosial Republik Indonesia kepada warga masyarakat di Desa Pambotanjara, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, pada Kamis (17/07/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari program bantuan sosial dari pemerintah pusat melalui Kementerian Sosial yang disalurkan untuk membantu […]

  • Wujud Pengendalian Kamtibmas, Babinsa Himbau Warga Binaan Aktifkan Siskamling

    Wujud Pengendalian Kamtibmas, Babinsa Himbau Warga Binaan Aktifkan Siskamling

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 59
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa jajaran Koramil 01/Praya, Kodim 1620/Loteng terus mengintensifkan patroli malam bersama warga dan BKD di seluruh wilayah binaan secara bertahap bertingkat dan berlanjut. Selasa (24/9/2025). “Kegiatan ini tidak hanya bertujuan untuk memantau kondisi lingkungan, tetapi juga menggaungkan kembali pentingnya sistem keamanan lingkungan (Siskamling) sebagai budaya […]

expand_less