Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Kodim 1613/Sumba Barat Donor Darah untuk Masyarakat dalam Rangka Hari Juang TNI AD

Kodim 1613/Sumba Barat Donor Darah untuk Masyarakat dalam Rangka Hari Juang TNI AD

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Dalam rangka memperingati Hari Juang TNI AD ke-80 Tahun 2025, Kodim 1613/Sumba Barat menggelar kegiatan bakti sosial donor darah yang berlangsung di RSUD Waikabubak, Kabupaten Sumba Barat, Rabu (10/12/2025).

Kegiatan donor darah ini diikuti oleh prajurit Kodim 1613/Sumba Barat, Persit Kartika Chandra Kirana, serta sejumlah masyarakat yang turut berpartisipasi sebagai bentuk kepedulian terhadap sesama.

Pelaksanaan berjalan tertib dengan dukungan tenaga medis dari RSUD Waikabubak.

Dandim 1613/Sumba Barat, Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menyampaikan bahwa kegiatan bakti sosial ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI AD dalam membantu memenuhi kebutuhan darah bagi pasien maupun masyarakat yang sedang menjalani perawatan di rumah sakit.

“Melalui kegiatan donor darah ini, kami berharap dapat membantu masyarakat yang membutuhkan serta semakin mempererat hubungan antara TNI dengan warga di wilayah Sumba Barat,” ungkap Dandim.

Ia juga menambahkan bahwa peringatan Hari Juang TNI AD menjadi momentum bagi seluruh prajurit untuk terus meningkatkan pengabdian, khususnya melalui kegiatan yang memberi manfaat langsung kepada masyarakat.
(Pendim 1613/SB)

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Wujud Dukungan TNI terhadap Pendidikan, Dandim Sumba Barat Hadiri Peresmian Kampus Baru

    Wujud Dukungan TNI terhadap Pendidikan, Dandim Sumba Barat Hadiri Peresmian Kampus Baru

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., menghadiri acara peresmian Gedung Universitas Stella Maris Sumba yang diresmikan langsung oleh Gubernur Nusa Tenggara Timur, bertempat di Kabupaten Sumba Barat Daya, Jumat (31/10/2025). Peresmian ini menjadi momentum penting bagi dunia pendidikan di Pulau Sumba, khususnya dalam peningkatan kualitas sumber daya […]

  • Kodim 1614-01 dan Mitra Kamtibmas Dukung Penataan Kawasan Simpasai
    NTB

    Kodim 1614-01 dan Mitra Kamtibmas Dukung Penataan Kawasan Simpasai

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Rabu, 23 Juli 2025 Sebagai bentuk komitmen dalam mendukung penegakan peraturan daerah dan penataan kawasan lingkungan yang lebih tertib, Babinsa Kelurahan Simpasai Koramil 1614-01/Dompu, Sertu Arifudin bersama Bhabinkamtibmas Ipda Hairudin, mendampingi personel Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Dompu dalam kegiatan penertiban lapak-lapak liar di wilayah Kelurahan Simpasai. Penertiban dimulai dengan […]

  • Kawal Program Nasional, Dandim 1618/TTU Dampingi Danrem 161/WS Tinjau Langsung Pembangunan KDKMP Kefa Selatan

    Kawal Program Nasional, Dandim 1618/TTU Dampingi Danrem 161/WS Tinjau Langsung Pembangunan KDKMP Kefa Selatan

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Penguatan ekonomi berbasis desa dan kelurahan terus menjadi perhatian serius TNI AD dalam mendukung agenda pembangunan nasional. Komitmen tersebut diwujudkan melalui peninjauan langsung progres pembangunan Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih (KDKMP) oleh Komandan Korem 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono yang didampingi Komandan Kodim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., di Kantor Kelurahan Kefa […]

  • Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Terus Aktif Dampingi Setiap Kegiatan Pembangunan di Wilayah Binaan

    Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang Terus Aktif Dampingi Setiap Kegiatan Pembangunan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 167
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam mendukung kelancaran pembangunan fasilitas publik di wilayah binaannya, Babinsa Desa Kalimantong Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Saiful Anas, turut hadir dan berperan aktif dalam pertemuan antara pemerintah desa, pihak pemenang tender, dan konsultan pembangunan gedung sarana olahraga di Desa Kalimantong, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jum’at (17/10/2025). Pertemuan yang digelar […]

  • Antisipasi Banjir, Babinsa Koramil 05/Waingapu Himbau Warga di Sekitar DAS

    Antisipasi Banjir, Babinsa Koramil 05/Waingapu Himbau Warga di Sekitar DAS

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka meningkatkan kewaspadaan masyarakat terhadap potensi bencana alam, Babinsa Koramil 05/Waingapu Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Wens Sogeh bersama Babinsa Sertu Bawon, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dengan warga yang bermukim di sekitar Daerah Aliran Sungai (DAS). Kegiatan tersebut dilaksanakan di Desa Marada Mundi, Kecamatan Kambata Mapambuhang, Kabupaten Sumba Timur, pada […]

  • Ciptakan Kamtibmas, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli di Pertandingan Voli Dandim Cup

    Ciptakan Kamtibmas, Kodim 1601/Sumba Timur Gelar Patroli di Pertandingan Voli Dandim Cup

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan pelaksanaan Turnamen Bola Voli Dandim Cup, personel Kodim 1601/Sumba Timur melaksanakan patroli pengamanan di area sekitar lapangan Voli Kodim, Kelurahan Hambala, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Sabtu (27/09/2025) Kegiatan patroli ini bertujuan untuk memastikan suasana tetap aman dan kondusif, sehingga seluruh rangkaian pertandingan dapat […]

expand_less