Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Wulanggitang dan Warga Pululera Kerja Bakti Bersihkan Lingkungan

Babinsa Wulanggitang dan Warga Pululera Kerja Bakti Bersihkan Lingkungan

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
  • comment 0 komentar

Flotim – Babinsa Koramil 1624-06/Wulanggitang, Serda Yohanes Bada Puka, melaksanakan kegiatan kerja bakti bersama warga Desa Pululera, Kecamatan Wulanggitang. Kegiatan ini menjadi wujud kepedulian Babinsa dalam mendukung kebersihan lingkungan dan mempererat kemanunggalan dengan masyarakat. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis, ( 11/12/2025 ).

Kerja bakti dilaksanakan di sejumlah titik yang membutuhkan pembersihan, dengan melibatkan peran aktif masyarakat Desa Pululera. Kebersamaan terlihat melalui semangat gotong-royong antara Babinsa dan warga dalam menyelesaikan pekerjaan.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Ia juga mengingatkan pentingnya meningkatkan kewaspadaan terhadap aktivitas erupsi Gunung Lewotobi yang masih berpotensi membawa dampak bagi wilayah sekitar.

Babinsa turut memberikan penekanan kepada masyarakat mengenai risiko banjir yang sering terjadi di kawasan lereng Gunung Lewotobi, khususnya saat musim hujan. Ia mengajak seluruh warga untuk tetap siaga serta melakukan langkah antisipasi guna memastikan keselamatan bersama.

Kehadiran Babinsa mendapat respon positif dari warga yang merasa termotivasi untuk terus menjaga kebersihan dan keamanan lingkungan mereka.
tinggi.

( Pendim 1624 ).

 

 

 

 

 

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sambut Tahun Baru, Makosatgas Yonarmed 12 Kostrad Gelar Ramah Tamah dan Syukuran

    Sambut Tahun Baru, Makosatgas Yonarmed 12 Kostrad Gelar Ramah Tamah dan Syukuran

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Dalam rangka menyambut pergantian Tahun Baru 2026, Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad Makosatgas melaksanakan kegiatan ramah tamah dan syukuran bersama seluruh personel makosatgas. Kegiatan ini dilaksanakan di Makosatgas Umanen, Kecamatan Atambua Barat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur, sebagai wujud rasa syukur atas pelaksanaan tugas yang telah dijalani sampai saat ini. Kegiatan diawali […]

  • Wujud Sinergi Kemanusiaan, Kasdim Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PMI dan Launching Program “SI DORAS”

    Wujud Sinergi Kemanusiaan, Kasdim Tabanan Hadiri Pelantikan Pengurus PMI dan Launching Program “SI DORAS”

    • calendar_month Jumat, 9 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Tabanan – Kasdim 1619/Tabanan Mayor Kav I Nyoman Arya Jayantara mewakili Dandim Tabanan menghadiri pelantikan Kepengurusan Palang Merah Indonesia (PMI) Kabupaten Tabanan masa bakti 2025–2030 yang dirangkaikan dengan launching program inovatif “SI DORAS” (Singasana Donor Darah ASN) di ruang rapat utama kator Bupati Tabanan, Jumat (9/1/2026) Pelantikan kepengurusan PMI Kabupaten Tabanan periode 2025–2030 menandai dimulainya babak […]

  • Pererat Silaturahmi, Babinsa Sertu Mursidi Komsos dengan Warga

    Pererat Silaturahmi, Babinsa Sertu Mursidi Komsos dengan Warga

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Mursidi, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di kebun Desa Baliledo, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Senin (06/01/2026). Kegiatan Komsos tersebut dilakukan untuk menjalin silaturahmi serta mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat di wilayah binaan. Melalui komunikasi langsung di lapangan, Babinsa dapat mengetahui kondisi, permasalahan, […]

  • Provost Kodim 1628/KSB Tegakkan Disiplin dalam Operasi Gabungan di Depan Samsat

    Provost Kodim 1628/KSB Tegakkan Disiplin dalam Operasi Gabungan di Depan Samsat

    • calendar_month Selasa, 16 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Kodim 1628/Sumbawa Barat bersama Lantas Polres, Provost Brimob, Samsat dan Dinas Perhubungan Sumbawa Barat melaksanakan operasi gabungan di depan Samsat Sumbawa Barat, Selasa(16/9/2025) Pukul 07.00 WITA. Dalam kegiatan ini, Provost Kodim 1628/KSB berperan penting dalam menegakkan disiplin prajurit TNI yang terlibat di lapangan. Kehadiran Provost memastikan seluruh rangkaian kegiatan berjalan tertib, […]

  • Babinsa Serda Martin Jaga Limu Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Pesta Desa Lokory

    Babinsa Serda Martin Jaga Limu Ajak Warga Jaga Kamtibmas di Pesta Desa Lokory

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 17
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Serda Martin Jaga Limu, melaksanakan komunikasi sosial (Komsos) tentang keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) bersama warga di lokasi acara pesta Desa Lokory, Kecamatan Tanarighu, Kabupaten Sumba Barat, Sabtu (29/11/2025). Dalam kegiatan Komsos tersebut, Babinsa mengimbau warga agar selalu menjaga situasi tetap aman dan kondusif selama berlangsungnya […]

  • Babinsa Ramil 1602-01/Ende Intensifkan Monitoring dan Komsos di Desa Sanggaroro
    NTT

    Babinsa Ramil 1602-01/Ende Intensifkan Monitoring dan Komsos di Desa Sanggaroro

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Ende, — Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kopda M. Saleh H., melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Sanggaroro pada Rabu (19/11). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut bertujuan untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman serta mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. Dalam kegiatan ini, Babinsa memantau langsung situasi […]

expand_less