Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Posramil Keo Tengah Hadiri Acara Adat Penyerahan Sumber Air Bersih

Babinsa Posramil Keo Tengah Hadiri Acara Adat Penyerahan Sumber Air Bersih

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 8 Des 2025
  • comment 0 komentar

Nagekeo – Pada hari Senin, 08 Desember 2025, Babinsa Koramil 1625-04/Mauponggo Posramil Keo Tengah, Praka Boanerges Pay, bersama Kapospol Keo Tengah menghadiri undangan acara adat penyerahan lokasi sumber air minum dari pemilik lahan Kampung Tonga Tiwe Desa Wajo Timur kepada masyarakat Kampung Puwada Desa Wajo.

Kegiatan tersebut bertempat di Kampung Puwada, Desa Wajo, Kecamatan Keo Tengah, Kabupaten Nagekeo dan dihadiri oleh Camat Keo Tengah, Kepala Desa Wajo Timur, Kepala Desa Wajo, pemilik lokasi mata air, tokoh adat, tokoh masyarakat, tokoh agama, serta masyarakat dari kedua desa.

Melalui kegiatan ini, Babinsa menunjukkan peran aktif TNI dalam mendukung penyelesaian permasalahan sosial secara adat dan mempererat hubungan antarwarga. Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung aman, tertib, dan penuh kekeluargaan.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Tegak Hadiri Rakor Persiapan Sambut Malam Tahun Baru 2026

    Babinsa Tegak Hadiri Rakor Persiapan Sambut Malam Tahun Baru 2026

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Tegak Koramil 1610-01/Klungkung Praka Galang Candra Anggara menghadiri kegiatan rapat koordinasi terkait kesiapan dalam rangka pengamanan malam tahun baru 2026 di Kantor Desa Tegak, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Kamis ( 04/12/25 ). Kegiatan rapat ini dihadiri oleh Perbekel beserta staf, Bhabinkamtibmas dan Satlinmas Desa Tegak. Dalam kegiatan Rakor ini, prioritas pembahasan adalah terkait upaya dan […]

  • Pratu Vinsenso Koro Laksanakan Komsos di TutuBhada, Teguhkan Peran TNI di Tengah Masyarakat

    Pratu Vinsenso Koro Laksanakan Komsos di TutuBhada, Teguhkan Peran TNI di Tengah Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Nagekeo— Dalam rangka mempererat hubungan dan membangun komunikasi yang harmonis dengan masyarakat, Babinsa Koramil 1625-05/Aesesa, Pratu Vinsenso Vilkanova Koro, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) di Desa TutuBhada, Kecamatan Aesesa Selatan, Kabupaten Nagekeo, Selasa (8/9/2025). Kegiatan Komsos ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjalankan pembinaan teritorial serta meningkatkan peran TNI dalam membantu menjaga stabilitas […]

  • Ws. Danramil Peltu Irwan Tenangkan Massa Aksi di Kempo

    Ws. Danramil Peltu Irwan Tenangkan Massa Aksi di Kempo

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Personel Koramil 1614-02/Kempo yang dipimpin oleh Ws. Danramil Peltu Irwan bersama anggota, melaksanakan pengamanan aksi unjuk rasa yang dilakukan oleh Aliansi Masyarakat Menggugat (AMM) Desa Soro Barat di Kecamatan Kempo, Kabupaten Dompu. Kamis, 25.September 2025, Aksi yang diikuti sekitar 250 orang warga ini berlangsung sejak pagi hingga siang hari dan berakhir aman […]

  • Bakti Teritorial Kodim Tabanan: Ribuan Paket Sembako Dibagikan Kepada Masyarakat

    Bakti Teritorial Kodim Tabanan: Ribuan Paket Sembako Dibagikan Kepada Masyarakat

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Tabanan – Guna memperkuat hubungan dan kepedulian terhadap masyarakat, khususnya dalam meringankan beban hidup di masa yang menantang, Kodim 1619/Tabanan menggelar kegiatan Bakti Teritorial Prima dalam rangka HUT TNI ke-80 dengan membagikan paket sembako yang dipimpin langsung oleh Dandim Letkol Inf Trijuang Danarjati, S.A.P., M.I.P. Kegiatan ini menyasar warga kurang mampu yang tersebar di beberapa […]

  • Babinsa Dukung Posyandu Mandalasari Denpasar Jadi Percontohan Nasional, Deli Serdang Lakukan Studi Tiru

    Babinsa Dukung Posyandu Mandalasari Denpasar Jadi Percontohan Nasional, Deli Serdang Lakukan Studi Tiru

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Banjar Mandalasari, Desa Dangin Puri Kelod, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, menjadi lokasi Studi Tiru oleh Dinas Kesehatan bersama TP. PKK Kabupaten dan TP. PKK Desa dari Kabupaten Deli Serdang, Provinsi Sumatera Utara, pada Jumat (21/11/2025). Kegiatan ini dilakukan dalam rangka mendukung Transformasi Kesehatan pilar pertama integrasi layanan primer. Babinsa Desa Dangin […]

  • TNI AD Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Panen di Abad

    TNI AD Dukung Ketahanan Pangan Lewat Pendampingan Panen di Abad

    • calendar_month Selasa, 9 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT – ALOR –, Dalam rangka mendukung ketahanan pangan di wilayah binaan, Babinsa Desa Pintumas Kecamatan Abad, Sertu Ibrahim Mau, melaksanakan pendampingan panen padi di lahan milik Bapak Mateos Atakari, anggota Kelompok Tani (Poktan) Obor. Kegiatan tersebut berlangsung pada Selasa, 9 September 2025, bertempat di RT 002/RW 001 Desa Pailelang Kecamatan Abad. Kegiatan panen padi […]

expand_less