Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Dampingi Pendistribusian Makan Sehat Bergizi di Papela

Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Dampingi Pendistribusian Makan Sehat Bergizi di Papela

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 8 Des 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao — Pada hari Senin, 08 Desember 2025 pukul 07.00 WITA, bertempat di Yayasan Terdinda Berkat Lancar Desa Papela, Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur Serda Ismail Rahadat melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat bergizi kepada siswa/i TK, PAUD, SD, SMP dan SMA.

Kegiatan ini diselenggarakan oleh pihak ketiga Yayasan Terdinda Berkat Lancar yang bekerja sama dengan BGN RI, dengan jumlah sasaran penerima sekitar 3.000 siswa/i dari berbagai jenjang pendidikan di wilayah Kecamatan Rote Timur. Babinsa turut memantau langsung proses persiapan, distribusi, serta memastikan kegiatan berjalan tertib dan aman.

Adapun menu makanan bergizi yang dibagikan terdiri dari nasi putih, ayam krispy, tahu goreng, tumis labu Jepang, dan buah semangka. Proses penyiapan dan pendistribusian makanan didukung oleh tim MBG yang berjumlah 52 orang, yang terdiri dari tim masak, tim distribusi, petugas kebersihan, petugas keamanan, serta tenaga ahli gizi.

Dalam kegiatan ini turut hadir Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Tim MBG, serta pihak sekolah yang menerima manfaat program tersebut. Selama kegiatan berlangsung, situasi berjalan aman, tertib, dan lancar serta mendapat sambutan positif dari para siswa, pihak sekolah, dan masyarakat. Program ini diharapkan mampu meningkatkan asupan gizi dan kesehatan anak-anak di wilayah Rote Timur.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penutupan Turnamen Mini Soccer Dandim Cup 2025 Kodim 1629/SBD Berlangsung Meriah Dan Sukses

    Penutupan Turnamen Mini Soccer Dandim Cup 2025 Kodim 1629/SBD Berlangsung Meriah Dan Sukses

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Turnamen Mini Soccer Dandim Cup 2025 Dalam rangka HUT TNI Ke-80 resmi ditutup oleh Komandan Kodim 1629/SBD, Letkol Inf Deny Ahdiani Amir M.Han, Penutupan tersebut disertai pemberian hadiah dan piala kepada pemenang lomba yang digelar di Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Kamis […]

  • ‎Babinsa Desa Puncak Jeringo Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Aktif Ronda

    ‎Babinsa Desa Puncak Jeringo Laksanakan Patroli Malam, Ajak Warga Aktif Ronda

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Desa Puncak Jeringo, Serda Maszaidi, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Puncak Jeringo, Kecamatan Suela, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu ( 27/12/2025) ‎ ‎Kegiatan patroli malam tersebut dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap situasi keamanan lingkungan serta untuk memberikan rasa aman dan nyaman kepada […]

  • Serma I Gusti Kompyang Surya Kawal Musyawarah APBDes Perubahan, Dorong Pembangunan Desa Puhu Transparan

    Serma I Gusti Kompyang Surya Kawal Musyawarah APBDes Perubahan, Dorong Pembangunan Desa Puhu Transparan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Kamis (25/9/2025) Suasana Ruang Rapat Kantor Desa Puhu tampak penuh keseriusan ketika Musyawarah Desa dalam rangka Penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Perubahan Tahun Anggaran 2025 digelar. Dalam forum strategis ini, Babinsa Desa Puhu Koramil 1616-07/Payangan Serma I Gusti Kompyang Surya AP turut hadir, menegaskan peran penting TNI di wilayah binaan […]

  • Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Kodim 1607/Sumbawa Dukung Penguatan Ekonomi Kerakyatan
    NTB

    Sinergi TNI dan Pemerintah Daerah, Kodim 1607/Sumbawa Dukung Penguatan Ekonomi Kerakyatan

    • calendar_month Rabu, 12 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTB, Sumbawa Besar — Dalam rangka mendukung program pemerintah tentang pembentukan Koperasi Merah Putih di setiap desa dan kelurahan, Kodim 1607/Sumbawa terus melakukan pengawalan dan peninjauan progres pelaksanaannya melalui Babinsa jajaran Koramil di seluruh wilayah Kabupaten Sumbawa. Rabu (12/11/2025). ‎ ‎Langkah ini merupakan bentuk nyata komitmen TNI AD dalam mendukung penguatan ekonomi kerakyatan serta peningkatan […]

  • MUSDES Desa Senayan Bahas Perubahan APBDes, Babinsa Turut Dampingi

    MUSDES Desa Senayan Bahas Perubahan APBDes, Babinsa Turut Dampingi

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Senayan, Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Chaerudin, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa (MUSDES) tentang perubahan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan di Aula Desa Senayan, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (30/9). Kegiatan musyawarah ini dihadiri oleh perwakilan Camat Poto Tano, Sekretaris Desa Senayan, Ketua […]

  • Babinsa Kelurahan Menala Dampingi Pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi di MIN 2 Menala

    Babinsa Kelurahan Menala Dampingi Pelaksanaan Program Makan Sehat Bergizi di MIN 2 Menala

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Program Makan Sehat Bergizi (MSG) kembali digelar di wilayah Kecamatan Taliwang sebagai upaya mendukung peningkatan kualitas gizi anak sekolah. Pada Kamis, (04 November 2025), Babinsa Kelurahan Menala Koramil 1628-01/Taliwang, Serda A. Rahman, melaksanakan pendampingan kegiatan MSG di Madrasah Ibtidaiyah Negeri (MIN) 2 Menala, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 […]

expand_less