Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Bali » Danramil Klungkung Berikan Jam Komandan Sampaikan Motivasi

Danramil Klungkung Berikan Jam Komandan Sampaikan Motivasi

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Dalam rangka optimalisasi tugas pokok, Danramil 1610-01/Klungkung Kapten Cpl Putu Agus terus memberikan motivasi dan dukungan penuh terhadap tugas dan tanggung jawab yang diemban.

Hal tersebut dilakukan Kapten Cpl Putu Agus dengan memberikan jam komandan pada Selasa ( 02/12/25 ) yang diikuti oleh seluruh personel Koramil di Makoramil 1610-01/Klungkung.

Jam Komandan ini digelar untuk menyampaikan berbagai informasi terkait kebijakan pimpinan maupun Tupoksi kita di wilayah binaan serta sekaligus sebagai wahana dalam memperkuat silaturahmi dan kekompakan kita,”ucap Danramil.

Saat ini kita sudah memasuki penghujung dari Progja TA 2025, sehingga kegiatan ini juga menjadi sarana evaluasi kita terhadap berbagai program dan kegiatan yang telah kita laksanakan.

Sebagai Danramil saya sangat mengapresiasi kinerja seluruh personel dalam mensukseskan berbagai program dan kegiatan, dimana sampai dengan Triwulan IV dapat berjalan dengan optimal. Pencapaian ini adalah hasil dari kerja keras kita semua.

Namun demikian, tentu dalam setiap kegiatan pastinya ada evaluasi. Hal ini bukan untuk mencari kekurangan kita, namun sebagai tolak ukur serta solusi agar kedepan pelaksanaan tugas dan fungsi kita sebagai satuan kewilayahan semakin baik,”ujarnya.

Lebih lanjut disampaikan Danramil bahwa kedepan tugas kita akan semakin kompleks, khususnya terkait dalam mendukung dan mensukseskan program-program strategis pemerintah, salah satunya yang saat ini sedang kita gencarkan yaitu percepatan operasional Koperasi Desa/Kelurahan Merah Putih ( KDKMP ).

Untuk wilayah kita saat ini terkait pembangunan KDKMP sudah berjalan di Desa Jumpai. Untuk wilayah lainnya, saya harapkan peran aktif para Babinsa untuk terus melaksanakan koordinasi dan komunikasi dengan Pemdes terkait penyiapan lahan.

Pada intinya sebagai aparat kewilayahan, kita telah berkomitmen bahwa keberadaan kita tidak hanya dapat menciptakan kondusifitas wilayah semata, namun harus mampu memberikan manfaat dan dampak positif di semua sisi kehidupan masyarakat,”lanjutnya.

Tingkatkan sinergitas, koordinasi dan komunikasi dengan instansi maupun unsur terkait di wilayah. Tetap semangat, lakukan tugas dengan tulus dan ikhlas serta berikan kemampuan terbaik dalam optimalisasi tugas pokok serta suksesnya program-program pemerintah dalam rangka mensejahterakkan masyarakat,”pungkasnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penyuluhan Ecocnzym di TPS 3R Bakbakan, Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Lingkungan

    Penyuluhan Ecocnzym di TPS 3R Bakbakan, Babinsa Tegaskan Komitmen Jaga Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 125
    • 0Komentar

    Gianyar – Bakbakan, Kamis (7/8/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap upaya pelestarian lingkungan, Babinsa Desa Bakbakan Koramil 1616-01/Gianyar, Sertu Wayan Suardika, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bakbakan, Aiptu Wayan Suadnnyana, menghadiri kegiatan penyuluhan bertema “Ecocnzym” yang diselenggarakan oleh mahasiswa KKN Universitas Warmadewa Denpasar. Kegiatan ini berlangsung di Tempat Pengolahan Sampah (TPS) 3R Desa Bakbakan, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Penyuluhan tersebut […]

  • Babinsa Melinggih Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah di Payangan

    Babinsa Melinggih Dukung Program Makan Bergizi Gratis untuk Anak Sekolah di Payangan

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (8/10/2025) Sebagai bentuk dukungan terhadap program pemerintah dalam meningkatkan gizi anak usia sekolah, Babinsa Desa Melinggih Koramil 1616-07/Payangan turut mendampingi kegiatan Pendistrubusian Program Makan Bergizi Gratis (MBG) yang dilaksanakan di wilayah Kecamatan Payangan, bekerja sama dengan Yayasan Abadi Mandiri Pangan. Kegiatan ini dipusatkan di Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) Desa Melinggih, […]

  • Serda I Kadek Sudiksa Pastikan Distribusi CBP di Desa Bukian Tepat Sasaran

    Serda I Kadek Sudiksa Pastikan Distribusi CBP di Desa Bukian Tepat Sasaran

    • calendar_month Rabu, 16 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Rabu (16/7/2025) — Dalam rangka memastikan distribusi bantuan sosial dari pemerintah berjalan aman dan tepat sasaran, Babinsa Desa Bukian, Koramil 1616-07/Payangan, Serda I Kadek Sudiksa, melakukan pemantauan dan pendampingan kegiatan penyaluran beras bantuan Cadangan Pangan Pemerintah dari Kementerian Sosial RI. Kegiatan yang berlangsung di Kantor Desa Bukian, Kecamatan Payangan, ini menyasar 334 […]

  • Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Pastikan Makanan Bergizi untuk Siswa MI Al-Muhajirin

    Babinsa Koramil 1630-02/Lembor Pastikan Makanan Bergizi untuk Siswa MI Al-Muhajirin

    • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lembor — Kepedulian TNI terhadap tumbuh kembang generasi muda terus diwujudkan melalui aksi nyata di lapangan. Senin, 12 Januari 2026, Anggota Koramil 1630-02/Lembor, Sertu Ahmad, melaksanakan kegiatan pengecekan dan pendampingan pemberian makanan bergizi kepada para siswa di MI Al-Muhajirin, Kelurahan Tangge, Kecamatan Lembor, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan bahwa program pemberian makanan […]

  • Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Semprot Rumput untuk Persiapan Tanam Jagung

    Babinsa Pahunga Lodu Dampingi Petani Semprot Rumput untuk Persiapan Tanam Jagung

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 10
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Hendrik Hati Waluandja, kembali menunjukkan perannya dalam mendukung ketahanan pangan di wilayah binaannya. Kali ini, Babinsa mendampingi para petani dalam kegiatan penyemprotan rumput di lahan kebun jagung di Desa Hadakamali,Kecamatan Wulla Waijelu,Kabupaten Sumba Timur.Selasa (02/12/2025). Kegiatan penyemprotan ini dilakukan sebagai langkah awal penyiapan lahan sebelum memasuki […]

  • Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Gelar Karya Bakti Pembuatan TPT di Kuburan Umum Desa Masumeli

    Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa Gelar Karya Bakti Pembuatan TPT di Kuburan Umum Desa Masumeli

    • calendar_month Kamis, 13 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 15
    • 0Komentar

    Ngada, Kamis 13 November 2025 — Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat serta meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan, Babinsa Koramil 1625-01/Bajawa, wilayah Kecamatan Soa, Kopda Heronimus T. Rema, melaksanakan karya bakti pembuatan Tembok Penahan Tanah (TPT) di kuburan umum Desa Masumeli, Kecamatan Soa, Kabupaten Ngada. Kegiatan tersebut dilaksanakan bersama perangkat desa dan masyarakat setempat sebagai […]

expand_less