Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Jereweh Laksanakan Patroli Malam Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

Babinsa Jereweh Laksanakan Patroli Malam Jaga Stabilitas Keamanan Wilayah

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Senin, 1 Des 2025
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat – Pada hari Senin, 01 Desember 2025 pukul 21.00 WITA, personel piket Koramil 1628-05/Jereweh Koptu Agus Dermawan melaksanakan patroli malam di seputaran wilayah Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat pada malam hari.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa menyusuri sejumlah titik rawan dan lingkungan pemukiman warga sembari memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa menjaga ketertiban, meningkatkan kewaspadaan, serta bersama-sama menciptakan situasi kamtibmas yang kondusif. Kehadiran Babinsa di lapangan juga bertujuan memberikan rasa aman kepada warga serta meminimalisir potensi gangguan keamanan.

Kegiatan patroli berlangsung aman dan lancar, serta mendapat apresiasi dari masyarakat yang merasa terbantu dengan adanya pengawasan rutin dari Koramil 1628-05/Jereweh.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Ikuti Vicon Bersama Pangdam IX/Udayana Bahas Pembangunan KDKMP

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Ikuti Vicon Bersama Pangdam IX/Udayana Bahas Pembangunan KDKMP

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat mengikuti kegiatan video conference (vicon) bersama Pangdam IX/Udayana yang membahas rencana pembangunan KDKMP di wilayah Kodim 1628/Sumbawa Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Selasa, (06/01/2026), pukul 09.30 WITA, bertempat di Kelurahan Telaga Bertong, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan vicon ini dihadiri oleh Dandim 1628/Sumbawa Barat, Kasdim 1628/Sumbawa Barat, […]

  • Dandim 1621/TTS Jadi Komandan Upacara Hari Juang TNI AD di Makorem 161/Wira Sakti

    Dandim 1621/TTS Jadi Komandan Upacara Hari Juang TNI AD di Makorem 161/Wira Sakti

    • calendar_month Senin, 15 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Kupang – Komandan Kodim (Dandim) 1621/Timor Tengah Selatan, Letkol Inf Gunawan Budhi Prasetyo, S.Sos, dipercaya menjabat sebagai Komandan Upacara pada Upacara Peringatan Hari Juang TNI AD Tingkat Korem 161/Wira Sakti, yang digelar di Makorem 161/Wira Sakti, Senin (15/12/2025). Upacara tersebut dipimpin langsung oleh Komandan Korem (Danrem) 161/Wira Sakti Brigjen TNI Hendro Cahyono, dan dihadiri para […]

  • Dandim 1623/Karangasem turut mendampingi Brigjen TNI I Wayan Suarjana,S.E,M.M

    Dandim 1623/Karangasem turut mendampingi Brigjen TNI I Wayan Suarjana,S.E,M.M

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 109
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir melaksanakan pendampingan kepada Brigjen TNI I Wayan Suarjana,S.E,M.M dalam rangka wisata religi di Pura Lempuyang Luhur dan di Pura Agung Besakih, Desa Besakih, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem pada Sabtu (23/08/25) Turut mendampingi dalam kegiatan tersebut Dandim 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir bersama ketua Persit KCK […]

  • Dalam Rangaka Piodalan dan Ngentang Linggih di Pura Puseh Desa Adat Rendeten Desa Bontihing Bupati Buleleng memberikan Sambutan dan doa semoga kegiatan ini berjalan lancar

    Dalam Rangaka Piodalan dan Ngentang Linggih di Pura Puseh Desa Adat Rendeten Desa Bontihing Bupati Buleleng memberikan Sambutan dan doa semoga kegiatan ini berjalan lancar

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Kubutambahan :- Bontihing Rabu 3/9 /2025, Sore Danramil Kubutambahan (Lettu Arh Putu Darma Setiawan, A.Md) menghadiri Persembahyangan bersama Bupati Buleleng, dr. Nyoman Sutjidra, Sp.Og berserta jajaran ya bertempat di Pura Puseh dalam rangka melaspas dan ngenteng linggih di Banjar Dinas Rendetin, Desa Bontihing, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng , Kegiatan persembahyangan bersama ini turut di hadiri […]

  • Rapat Koordinasi HUT RI 2025 Digelar di Wanukaka, Babinsa Turut Hadir
    NTT

    Rapat Koordinasi HUT RI 2025 Digelar di Wanukaka, Babinsa Turut Hadir

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 34
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Serka Abdul Wahab, Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, mewakili Danramil 02/Walakaka menghadiri rapat koordinasi pelaksanaan peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025 di Kecamatan Wanukaka. Kegiatan tersebut berlangsung di aula Kantor Camat Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, Senin (28/7/2025). Rapat dipimpin langsung oleh Plt. Camat Wanukaka dan dihadiri oleh […]

  • Bangun Karakter Sejak Dini, Babinsa Dasan Anyar Beri Arahan pada Siswa SD

    Bangun Karakter Sejak Dini, Babinsa Dasan Anyar Beri Arahan pada Siswa SD

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh Serda Yakub, melaksanakan kegiatan pengarahan, pembinaan, dan pengawasan kepada siswa Sekolah Dasar di wilayah binaannya pada Selasa (23/09/2025) pukul 11.00 WITA. Dalam kesempatan tersebut, Serda Yakub mengingatkan para siswa agar tidak terlibat dalam perkelahian, baik di dalam maupun di luar sekolah. Selain itu, ia juga […]

expand_less