Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Sertu Sukarman Bantu Perbaikan Deker Rusak di Desa Wairasa

Sertu Sukarman Bantu Perbaikan Deker Rusak di Desa Wairasa

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
  • comment 0 komentar

SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana, Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Sukarman melaksanakan kegiatan membantu perbaikan deker yang mengalami kerusakan dan menghambat aliran air di Desa Wairasa, Kecamatan Umbu Ratu Nggay Barat, Kabupaten Sumba Tengah, Jumat (28/11/2025).

Kerusakan pada deker tersebut menyebabkan aliran air tersendat, sehingga berpotensi menimbulkan genangan serta menghambat aktivitas masyarakat yang menggunakan jalan tersebut.

Menyikapi kondisi ini, Sertu Sukarman bersama warga setempat bahu-membahu memperbaiki bagian deker yang retak dan tersumbat material tanah serta batuan.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut memberikan arahan kepada masyarakat agar tetap menjaga kondisi sarana umum, termasuk saluran air, sehingga dapat berfungsi dengan baik dan tidak menimbulkan dampak negatif pada lingkungan sekitar.

Ia juga menekankan pentingnya semangat gotong royong sebagai wujud kepedulian bersama dalam membangun desa.

Perbaikan deker berjalan lancar dan mendapat apresiasi dari warga yang merasa terbantu atas kehadiran Babinsa. Dengan selesainya perbaikan, aliran air kembali normal dan akses jalan dapat digunakan dengan lebih aman dan nyaman.

(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dukung Penegakan Perda, Kasdim 1607/Sumbawa Saksikan Pemusnahan Barang Bukti Miras

    Dukung Penegakan Perda, Kasdim 1607/Sumbawa Saksikan Pemusnahan Barang Bukti Miras

    • calendar_month Rabu, 17 Des 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1607/Sumbawa, Mayor Inf Dahlan, S.Sos., menghadiri kegiatan pemusnahan barang bukti minuman beralkohol hasil patroli rutin dan operasi gabungan dengan mekanisme penyelesaian non yustisi Tahun 2025 yang dilaksanakan oleh Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP) Kabupaten Sumbawa bersama instansi terkait. Kegiatan tersebut berlangsung di halaman Kantor Bupati Sumbawa, Rabu […]

  • Babinsa 1623-05/Manggis Dampingi Verifikasi Data BLT Desa Selumbung.

    Babinsa 1623-05/Manggis Dampingi Verifikasi Data BLT Desa Selumbung.

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Karangasem – Babinsa Desa Selumbung Koramil 1623-05/Manggis Koptu Mohamad Rofi’i menghadiri Musyawarah Desa Khusus (Musdessus) membahas tentang penetapan Keluarga Penerima Manfaat (KPM) Bantuan Langsung Tunai (BLT) Tahun Anggaran 2025. Kegiatan ini berlangsung di Aula Kantor Desa Selumbung, Kec.Manggis, Kab.Karangasem, pada Rabu (26/11/25). Kehadiran Babinsa Koptu Mohamad Rofi’i dalam Musdessus ini adalah sebagai bentuk dukungan dan […]

  • Babinsa Bersama Pokmas Desa Pratim Gelar Patroli pantau titik rawan di desa

    Babinsa Bersama Pokmas Desa Pratim Gelar Patroli pantau titik rawan di desa

    • calendar_month Jumat, 24 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), anggota Koramil 08/Praya Timur (Pratim), Kodim 1620/Loteng melaksanakan patroli malam bersama aparat desa menyusuri titik rawan diwilayah binaan, Minggu (24/10/2025). Kegiatan tersebut dilakukan bersama sama dengan tokoh pemuda dan kelompok organisasi masyarakat untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan sekaligus memberikan rasa aman bagi masyarakat diwilayah […]

  • Satgas Yonarmed 12 Kostrad Bagikan Sembako dan Layani Warga Maumutin

    Satgas Yonarmed 12 Kostrad Bagikan Sembako dan Layani Warga Maumutin

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad kembali menunjukkan kepeduliannya kepada masyarakat perbatasan melalui kegiatan pembagian sembako dan pelayanan kesehatan di Desa Maumutin, Kecamatan Raihat, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Personel satgas turun langsung ke rumah-rumah warga untuk memastikan bantuan diterima oleh masyarakat yang membutuhkan. Kamis (20/11/2025). Selain membagikan sembako, Satgas juga memberikan pelayanan […]

  • Serda Yanuarius Bangun Kedekatan dengan Warga Lewat Komunikasi Sosial

    Serda Yanuarius Bangun Kedekatan dengan Warga Lewat Komunikasi Sosial

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu., Selasa 02/09/2025., Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Serda Yanuarius Lau, kembali hadir di tengah masyarakat Desa Ponu, RT/RW 04/11, Kecamatan Biboki Anleu, Kabupaten TTU, melalui kegiatan komunikasi sosial (komsos). Kehadiran Babinsa disambut hangat warga setempat, yang telah menganggapnya sebagai bagian dari keluarga besar desa.   Dalam setiap kegiatan komsos, Serda Yanuarius Lau tidak hanya hadir sebagai […]

  • Babinsa Desa Sebudi turut membantu evakuasi korban meninggal dunia saat mendaki puncak Gunung Agung.

    Babinsa Desa Sebudi turut membantu evakuasi korban meninggal dunia saat mendaki puncak Gunung Agung.

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 27
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Sebudi Koramil 1623-06/Selat Sertu Nyoman Rembun turut membantu evakuasi korban meninggal dunia saat mendaki Gunung Agung, di Parkiran Pura Pasar Agung Giri Tohlangkir Banjar Dinas Sogra Desa Sebudi Kec.Selat Kab.Karangasem, pada Sabtu (30/08/25). Korban a.n. Jro Mangku Nyoman Jatiyasa, umur 53 tahun alamat Banjar Dinas Sangging Desa Akah Kab.Klungkung tidak sadarkan […]

expand_less