Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Uncategorized » Babinsa Ramil 1627/03 Batutua Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Mbali Lendeiki

Babinsa Ramil 1627/03 Batutua Laksanakan Komsos dan Monitoring Wilayah di Desa Mbali Lendeiki

  • account_circle Rossa Rossa
  • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
  • comment 0 komentar

Rote Ndao-Pada hari ini Sabtu, 29 November 2025 pukul 10.15 WITA, Babinsa Koramil 1627/03 Batutua Sertu Virgilio dos Santos melaksanakan kegiatan monitoring wilayah binaan sekaligus komunikasi sosial (Komsos) bersama warga di rumah Bapak Marten Raja, bertempat di Dusun Mbali, Desa Mbali Lendeiki, Kecamatan Ndao Nuse. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial untuk mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan warga guna mengetahui situasi dan kondisi lingkungan serta mendengarkan berbagai masukan terkait keamanan dan ketertiban dusun. Babinsa juga menyampaikan imbauan agar seluruh masyarakat tetap menjaga keamanan, ketertiban, serta meningkatkan kepedulian terhadap lingkungan sekitar.

Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan aman dan lancar. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat mendapat respon positif serta memperkuat kerja sama dalam menciptakan lingkungan dusun yang tertib dan kondusif.

  • Penulis: Rossa Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Rateroru, Jaga Kondusifitas dan Kesehatan Masyarakat

    Komsos dan Pamwil Babinsa di Desa Rateroru, Jaga Kondusifitas dan Kesehatan Masyarakat

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Suwardin Jumadin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Rateroru, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende. Kegiatan dimulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi dan perkembangan situasi di wilayah binaan serta menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Selain itu, Babinsa juga memberikan himbauan kepada […]

  • Pastikan Keselamatan Kerja, Babinsa Nangakara Cek Proyek Irigasi Sorinaa

    Pastikan Keselamatan Kerja, Babinsa Nangakara Cek Proyek Irigasi Sorinaa

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Pekat, NTB – Koramil 1614-05/Pekat melaksanakan kegiatan teritorial pada Jumat, 2 Januari 2026, sebagai bagian dari tugas pembinaan wilayah. Kegiatan tersebut bertujuan untuk memastikan pelaksanaan pembangunan desa berjalan dengan baik, aman, dan sesuai dengan perencanaan. Babinsa Desa Nangakara, Sertu Syamsuddin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) sekaligus pengecekan dan pengawasan proyek irigasi yang berlokasi di Dusun […]

  • Tabanan Raih Penghargaan Menkumham di Hari Bakti Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1

    Tabanan Raih Penghargaan Menkumham di Hari Bakti Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Tabanan PR – Acara Peringatan Hari Bakti Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan ke-1 Tahun dengan tema “Satu Langkah, Satu Semangat, Satu Pengabdian untuk Bangsa”, dihadiri Bupati Tabanan, yang diwakili oleh Wakil Bupati Tabanan, I Made Dirga. Acara ini dilaksanakan di Lembaga Pemasyarakatan Kelas II A Kerobokan, Badung, Bali, Jumat (21/11). Kegiatan ini dihadiri oleh Gubernur Bali, […]

  • Babinsa Pantar Barat Terjun Langsung Bantu Pembangunan Rumah Warga
    NTT

    Babinsa Pantar Barat Terjun Langsung Bantu Pembangunan Rumah Warga

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 32
    • 0Komentar

    NTT–ALOR, 19 Agustus 2025 – Babinsa Desa Baranusa, Kecamatan Pantar Barat, Kabupaten Alor, Serda Ibrahim Blegur, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) sekaligus pemantauan wilayah dengan membantu masyarakat yang sedang membangun rumah tinggal. Kegiatan berlangsung di RT 03 RW 02 Desa Illu milik Bapak Abdulwahid Baraki pada Selasa (19/8) pukul 08.30 WITA. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa […]

  • Pjs Kasdim 1629/SBD: Upacara Bukan Sekadar Rutinitas, Tapi Wujud Penghormatan pada Jasa Para Pahlawan

    Pjs Kasdim 1629/SBD: Upacara Bukan Sekadar Rutinitas, Tapi Wujud Penghormatan pada Jasa Para Pahlawan

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Barat Daya/ Kodim 1629/SBD menggelar upacara awal Bulan November 2025 yang diikuti oleh seluruh Personil Kodim 1629/SBD serta jajaran Koramil, bertempat di Lapangan Upacara Makodim 1629/SBD Jl. Ir. Soekarno, Desa Watukawula, Kecamatan Kota Tambolaka, Kabupaten Sumba Barat Daya, Senin (03/11/2025). Bertindak sebagai Inspektur Upacara Pjs Kasdim 1629/SBD Kapten Inf Tito Baptista Lato, Perwira […]

  • Babinsa Koramil Wolowona Intensifkan Komsos dan Pamwil di Kampung Nualolo

    Babinsa Koramil Wolowona Intensifkan Komsos dan Pamwil di Kampung Nualolo

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle Rossa Rossa
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Wolowona, Koptu Imanuel Lobang, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Kampung Nualolo, Desa Manulondo, Kecamatan Ndona, Kabupaten Ende, Senin pagi (29/09/2025). Kegiatan tersebut bertujuan untuk menghimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap cuaca yang tidak bersahabat serta menjaga keamanan dan ketertiban di lingkungan masing-masing. Babinsa juga memberikan rasa nyaman […]

expand_less